'Just Me and You' adalah b-side milik Taemin SHINee dalam album 'Never Gonna Dance Again: Act 1' yang dirilis pada tahun 2020. Taemin pun telah mengunggah video spesial dari lagu ini melalui YouTube @SHINee, yang diambil dari VCR saat konser online 'N.G.D.A' di tahun 2021.
Lebih lanjut, 'Just Me and You' adalah lagu ballad yang bercerita tentang menghabiskan sepanjang malam bersama kekasih tanpa memikirkan apa pun. Sama seperti vidio spesial yang diunggah Taemin, momen ini dimulai dengan idola kelahiran 1993 ini yang membawa kanvas dan cat.
Kedua benda ini melambangkan isi pikiran yang penuh tentang kekhawatiran, kesibukan, dan hal-hal di mas lalu serta masa depan. Taemin pun mencoret asal kanvasnya kemudian meninggalnya.
Riasan bold dan outifit cokelat yang seperti robek dalam video ini serupa dengan orang yang memiliki banyak pikiran hingga membuatnua terkoyak, baik fisik maupun batin.
Sehingga melalui lagu ini, Taemin ingin mengajak pendengarnya untuk istirahat sejenak dan membiarkan momen ini hanya untuk kekasihnya.
Kebersamaan ini pun mampu membuat banyak perubahan dalam hidup Taemin. Dimana ia merasa nyaman dan semakin baik-baik saja dari waktu ke waktu. Sehingga ia rela menghabiskan waktu dengan cara seperti ini, hanya dengannya.
'You and Me' juga mengingatkan kita akan konsep me time yang selama ini sering kita dengar. Dimana kita memang membutuhkan waktu untuk sendiri dan menyegarkan pikiran dari hiruk-pikuk keseharian yang melelahkan.
Kita juga butuh me time dengan kekasih untuk semakin memupuk cinta atau sekedar saling menenangkan setelah hari yang berat.
Melalui 'You and Me', kita sekali lagi disuguhkan dengan performa vokal, konsep, dan dance yang mengagumkan dari Taemin sebagai seorang solois. Ia memang dikenal sering menggunakan tema-tema dark dalam lagu solonya. Namun di balik itu semua ternyata tersimpan story line yang dekat dengan keseharian kita.
'You and Me' juga relevan dengan kehidupan banyak orang. Namun sayang terlalu underrated dan kurang banyak dikenal.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Kafe Hijau Tempat Menyembuhkan Luka Setelah Dipecat dalam Novel Evergreen
-
Lagu NewJeans How Sweet: Manisnya Karma Baik dan Terusirnya Orang Toksik
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
Lagu ENHYPEN 'No Doubt': Pengen Cepet Pulang Kantor buat Ketemu Si Dia
-
NCT DREAM When I'm With You: Dunia Terasa Berhenti saat Sedang Bersama Dia
Artikel Terkait
-
Lagu NewJeans How Sweet: Manisnya Karma Baik dan Terusirnya Orang Toksik
-
Irene Red Velvet Bawa Kegembiraan Lewat Lagu Ceria di Album Like A Flower
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
Lirik Lagu Petrikor Hifdzi Khoir: Kisah Cinta dari PDKT Hingga Pelaminan
-
Lirik Lagu Nresnani dan Artinya, Kolaborasi Dinda Teratu dan Delva Irawan
Ulasan
-
Ulasan Novel Yang Telah Lama Pergi: Kisah Pengkhianatan Masa Lalu
-
Ulasan Buku Tak Apa-Apa Jika Harus Berhenti Karya Julia Keller
-
Kafe Hijau Tempat Menyembuhkan Luka Setelah Dipecat dalam Novel Evergreen
-
Kitab Anti Bodoh: Menjadi Pemilih Cerdas Tanpa Cacat Logika
-
Lucu dan Mengharukan! Ulasan Buku Mamomics: Curhatan Emak-emak dalam Komik
Terkini
-
3 Film Glen Powell yang Pantang Buat Kamu Lewatkan, Terbaru Ada Twisters
-
Viral Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kok Bisa Kita Kembar dengan Orang Lain?
-
3 Hal yang Perlu Diperbaiki oleh Skuad Garuda Jelang Laga Kontra Arab Saudi
-
MEOVV Terjebak dalam Hubungan 'Toxic' di Lagu Comeback Terbaru
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan