Melansir melalui media sosial Instagram @nct_indonesia, lagu 'Glitch Mode' milik NCT Dream yang dirilis (28/3) telah mengantongi banyak prestasi. Lagu yang dirilis pada Senin pukul 16.00 WIB ini meraih Highest Unique Listener sebanyak 48.699 dalam satu jam pertama. Selain itu, sub unit NCT ini berhasil menjadi artis pertama di tahun 2022 yang mencapai ALL KILL di MelOn Real time Chart.
Tidak hanya itu, berikut rangkuman prestasi 'Glitch Mode' NCT Dream dalam kurang dari 24 jam sejak dirilis.
1. Lagu 'Glitch Mode' berhasil puncaki iTunes Album Chart di 28 negara termasuk Indonesia, Denmark, dan Rusia. Album ini debut di puncak Worldwide iTunes Album Chart dan No. 3 European ITunes album chart.
2. Title track 'Glitch Mode' puncaki iTunes Song Chart di 7 negara termasuk Kolombia dan Thailand. Lagu ini debut di No. 19 Worldwide iTunes Song Chart.
3. Peringkat 1 Worldwide Itunes Album Chart
4. Album terjual 703.000 copy hari pertama di Hanteo
5. Penjualan album tertinggi di hari pertama
6. Peringkat 3 penjualan Album tertinggi hari pertama di SM
7. Peringkat 8 penjualan album tertinggi hari pertama diantara semua artis di Hanteo
8. "Glitch Mode" Menjadi video musik boy group yang paling banyak dilihat (11,6 juta) dalam 24 jam pertama yang dirilis pada tahun 2022 di Youtube!
Melansir melalui Xsportnews, lagu 'Glitch Mode' NCT Dream juga berhasil meraih Double Million Seller per-tanggal 28 Maret 2022. NCT DREAM berhasil memecahkan rekor mereka dengan mencapai 2.030.539 pre-order, melampaui rekor album sebelumnya 'Hot Sauce' dengan 1,71 Juta pre-order.
Lagu ‘Glitch Mode' NCT Dream kemudian bergabung dengan 'Sticker' NCT 127 dan BTS untuk menjadi album Korea yang berhasil mencapai 2.000.000 pre order.
Dengan sederet prestasi mengagumkan ini, tak heran jika grup besutan SM Entertainment itu menuai banyak pujian. Musik video ‘Glitch Mode' yang diunggah melalui kanal resmi YouTube SMTOWN pun mengalami buffering. Mark dan kawan-kawan berhasil menyuguhkan suasana penuh semangat nan unik dalam musik videi berlatar di toko game tersebut.
Berbagai pujian pun membanjiri NCT Dream. Netizen Korea menilai kualitas lagu dan dance dari 'HI (Glitch Mode)' ini sangat memukau. Dance Buffering juga menjadi paling banyak disebut oleh para penikmat musik. Netizen Korea menganggap dance ini unik dan terlihat sangat menarik untuk ditonton.
Baca Juga
-
Chat Makin Seru dan Gaul, Cara Bikin Stiker WhatsApp Bergerak dari Video
-
Realistis! Cinta yang Tak Selalu Manis di Drama China Exclusive Fairytale
-
Gaming hingga Ngonten, 4 HP POCO RAM 8GB Termurah Mulai Rp 1 Jutaan
-
3 HP Realme RAM 12 GB Mulai Rp2 Jutaan, Gesit Buka Banyak Aplikasi Sekaligus
-
Lancar Main Roblox hingga Nugas, 4 Rekomendasi Tablet Mulai Rp1,9 Jutaan
Artikel Terkait
Entertainment
-
Jadi Single Mom, Erika Carlina Bakal Terima Masukan soal Cara Asuh Baby Andrew
-
Rutin Cek Darah, Sarwendah Akui Pernah Temukan Hasil yang Janggal
-
Ariana Grande Diserang Fans saat Premiere Film Wicked For Good di Singapura
-
DJ Panda Kembali Ajukan Restorative Justice, Erika Carlina Bersedia Damai?
-
Popularitas Meledak, Boneka Labubu Bakal Dibuatkan Film oleh Sony Pictures
Terkini
-
Daftar 3 Pemenang FIFA Puskas Award Paling Underrated, Rizky Ridho Bisa Jadi Selanjutnya!
-
Ulasan Novel Beside You: Takdir sebagai Pemeran Pengganti
-
Langsung kepada FIFA, Evandra Florasta Ucap Pesan Perpisahan Pasca Tersingkir dari Piala Dunia
-
Guru sebagai Agen Transfer Knowledge dan Transfer Value dalam Pendidikan
-
Sambut Akhir Pekan, Ini 5 Drama China Tayang Bulan November 2025