Liu Yuchen, atlet ganda putra asal China baru saja menyabet gelar juara di World Tour Finals 2022 bersama sang partner, Ou Xuanyi. Tidak cuma performa di lapangan saat berlaga yang curi perhatian, tapi kebersamaan dengan Hendra Setiawan yang notabene atlet ganda putra Indonesia pun tidak kalah jadi sorotan badminton lovers (BL). Bahkan BL dan Sansan, istri Hendra Setiawan, sepakat menyebut Liu Yuchen bak putra sulung sang legenda hidup.
Usut punya usut, Liu Yuchen sendiri beberapa kali kedapatan mengunggah momen saat bersama Hendra Setiawan di akun media sosial pribadinya, lho. Yuk, intip kedekatan Hendra Setiawan dan Liu Yuchen yang bak bapak-anak berikut ini.
1. Sudah jadi fans Hendra Setiawan sejak lama
Dalam unggahan foto tahun 2017, Liu Yuchen mentidaku kalau mengidolakan sosok Hendra Setiawan. Bahkan Yuchen sendiri sering mengunggah kebersamaan bareng sang idola di berbagai kesempatan saat bertemu dan mengikuti turnamen dunia. tidak hanya di lapangan, keduanya kerap makan bareng dan mengabadikan momen tersebut.
2. tidak melewatkan momen ulang tahun dan memberi ucapan
Sering tampil kompak bareng idola, ternyata Yuchen juga perhatian dan super sweet, lho. Momen hari jadi Hendra Setiawan yang ke-38 pada 25 Agustus lalu tidak dilewatkan begitu saja oleh atlet 27 tahun ini. Dalam akun media sosialnya, Yuchen mengunggah foto bersama Hendra dengan caption "HBD, my idol, love you". Sweet tidak, tuh?
BACA JUGA: Tinggalkan Zona Nyaman, Ini Pernyataan Lengkap Rian Ernest Memutuskan Mundur dari PSI
3. Saat di Indonesia sempatkan kumpul keluarga
Kedekatan Liu Yuchen dan Hendra Seriawan sempat di-notice sejumlah BL yang menyebut visual keduanya mirip. Yuchen bahkan juga disebut mirip Richard Setiawan, putra Hendra. Saat datang ke Indonesia Januari 2020 lalu, Yuchen pun menyempatkan kumpul bersama Hendra dan keluarga.
Sebut diri sebagai Yuchen Setiawan, Sansan istri Hendra memberi nama Ryuchen Setiawan saking banyaknya BL yang menyebut Yuchen sebagai si anak sulung. Bahkan ada foto keluarga lengkap dan Yuchen berpose bersama ketiga "adik-adiknya", Richard, Richelle, dan Russell.
4. Kompak naik podium bareng di WTF 2022
Dipertemukan kembali dengan sang idola dalam WTF 2022 di Bangkok, keduanya tetap saling dukung dan menunjukkan kedekatan yang akrab saat gala dinner. Ending-nya, mereka sama-sama masuk final, lho. Liu Yuchen memenangi laga sengi melawan "ayah" idolanya dan naik podium bersama. Liu Yuchen/Ou Xuanyi jadi juara WTF 2022, sedangkan Hendra Seriawan/Mohammad Ahsan jadi runner up.
Meski kerap jadi lawan, tapi baik Hendra Setiawan maupun Liu Yuchen tetap bisa punya kebersamaan yang sweet di luar lapangan. Bahkan visual Liu Yuchen yang mirip dengan Richard Setiawan membuat dirinya disebut sebagai anak sulung Hendra Setiawan. Cocok jadi Ryuchen Setiawan, bukan?
Video yang Mungkin Anda Suka.
Tag
Baca Juga
-
Hobi Scroll Medsos tapi Tidak Posting, Ini 4 Alasan yang Melatarbelakangi
-
Rekap Laga Tim Indonesia di BWF World Junior Mixed Team Championships 2024
-
Skuad Indonesia di Arctic Open 2024, Tidak Ada Wakil di Sektor Ganda Putri
-
Instagramable Abis! 5 Tempat Wisata Hits di Malang yang Wajib Dikunjungi saat Liburan
-
Apriyani Rahayu Masih Dihantui Cedera, Siti Fadia Dapat Pasangan Baru!
Artikel Terkait
-
Jambi Paradise, Destinasi Wisata Pilihan Keluarga
-
Dikontrak Venezia sampai 2027, Jay Idzes: Saya Ingin ke Liverpool!
-
3 Penyerang yang Berpotensi Tersingkir dengan Hadirnya Ole Romeny di Timnas Indonesia
-
Apa Gaya Rambut Shayne Pattynama? Tukang Cukur Timnas Bocorkan Potongan Andalan Skuad Garuda
-
Salah Santet, Film Horor-Komedi yang Angkat Kearifan Lokal Indonesia-Malaysia
Entertainment
-
Selamat! NCT Dream Raih Trofi ke-2 Lagu 'When I'm With You' di Music Bank
-
Disney Umumkan 5 Drama Korea yang Tayang di Tahun 2025, Ada Knock Off!
-
Intip Keseruan Idola SM Entertainment di Teaser Program The Game Caterers 2
-
G-Dragon Ekspresikan Ikatan Kuat dengan Fans di Lagu Baru 'Home Sweet Home'
-
Raih Piala di MAMA Awards 2024, Pidato RIIZE Bikin Nangis Penggemar
Terkini
-
Jambi Paradise, Destinasi Wisata Pilihan Keluarga
-
Melancong ke Jembatan Terindah di Jambi, Gentala Arasy
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
3 Penyerang yang Berpotensi Tersingkir dengan Hadirnya Ole Romeny di Timnas Indonesia
-
Review Film Role Play, Menjelajahi Dunia Karakter dan Narasi