Bridgerton 3 Bagian 2 akan kembali untuk melanjutkan segala teka teki yang tercipta di bagian pertama, sebelumnya para penonton sudah dipancing dengan beberapa konflik menarik, seperti polemik antara Colin dan Penelope, kisah persahabatan Eloise dan Cressida, serta kisah cinta anggota Bridgerton lainnya.
Dengan cerita yang baru setengah jalan, tentu penonton dibuat merasa lebih penasaran dengan kelanjutannya. Sehingga bagian 2 yang akan tayang pada hari ini (13/06/24), sangat ditunggu-tunggu.
Tak hanya dari sisi cerita, satu hal yang menarik dari setiap seri Bridgerton adalah lagu atau soundtrack yang diputar. Seperti yang kita tahu bahwa Bridgerton selalu mengambil lagu-lagu hits untuk di-cover dengan nuansa orchestra.
Begitupula dengan yang ada di Bridgerton 3 ini, di mana bagian 1 dan 2 memiliki lagu tema sendiri-sendiri. Lagu-lagu inilah yang nantinya menjadi backsound di momen-momen tertentu atau diputar saat adegan dansa.
Bagian 1, Bridgerton menampilkan lagu dari GAYLE, abcdefu (episode 1), BTS, Dynamite (episode 2), Nick Jonas, Jealous (episode 2), Billie Eilish, Happier Than Ever (episode 3), Sia, Cheap Thrills (episode 3), Pitbull, Give Me Everything (episode 4), serta Taylor Swift and Lana Del Rey, Snow On The Beach (episode 4).
Sementara itu, lagu untuk bagian 2 juga sudah diumumkan di akun X resmi milik Netflix, @Netflix. Berikut ini adalah beberapa lagu yang akan tampil di Bridgerton 3 Bagian 2.
1. POV - Ariana Grande cover Strings from Paris (episode 5)
2. Thunder - Imagine Dragons cover Thomas Mercier (episode 6)
3. Confident - Demi Lovato cover Archer Marsh (episode 6)
4. Yellow - Coldplay cover Vitamin String Quartet (episode 7)
5. You Belong With Me - Taylor Swift cover Duomo (episode 7)
6. Lights - Ellie Goulding cover Archer Marsh (episode 8)
7. All I Want - Tori Kelly cover Kris Bowers (episode 8)
Nah, itu tadi daftar lagu yang akan ditampilkan di Bridgerton 3 Bagian 2. Perlu diketahui bahwa kali ini Bridgerton menampilkan debut original soundtrack dari Bridgerton sendiri, yakni All I Want yang dinyanyikan oleh Tori Kelly yang juga akan di-cover oleh Kris Bowers.
Jadi, dari sekian lagu yang akan dibawakan, mana yang paling kamu sukai?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Suka Berulah Akhir-Akhir Ini, Honda Beneran Mau Rekrut Jorge Martin?
-
Mercedes Kepincut Max Verstappen, George Russell Enggan Perpanjang Kontrak?
-
Diisukan Gabung Red Bull, Carlos Sainz Tegaskan Tetap Bersama Williams
-
Tak Hanya Pecco Bagnaia, Fabio Diggia Pun Merasa Motor GP25 Bermasalah
-
Mantap! Andrea Dovisiozo dan Yamaha Sedang Tes Mesin V4
Artikel Terkait
-
Aksinya di GBK Disoraki Suporter Timnas, Anang Hermansyah dan Ashanty Sodorkan Lagu Cinta karena Diminta Panitia
-
Weki Meki Temukan Kebahagiaan Bersama di Video Musik Perpisahan Bertajuk 'CoinciDestiny'
-
Alasan 'Growl' dari EXO Menjadi Lagu yang Tak Terlupakan oleh Para Pendengar
-
Makna Lagu Champagne Problem Taylor Swift: Ketika Keberuntungan Berujung Keputusan Menyakitkan
-
Anang Hermansyah Nyanyi Apa di GBK? Berujung Disoraki Penonton hingga Cabut dari Stadion
Entertainment
-
Gagal Pikat Penonton, Rating Film The Old Guard 2 di Rotten Tomatoes Jeblok
-
Spill Tur Dunia di Tahun 2026, BTS Bersiap Garap Album Baru di US
-
Doh Kyung Soo Ajak Kita Nyanyi Bersama di Preview Lagu Terbaru Sing Along!
-
Retak Jari Kaki, Youngjae TWS Tetap Tampil Live Sambil Duduk
-
Manga Black Clover Comeback! Tiga Chapter Baru Siap Dirilis 12 Agustus 2025
Terkini
-
Drama Diaspora Indonesia dalam Film Ali & Ratu Ratu Queens, Penuh Makna!
-
Mengenang Diogo Jota, Ternyata sang Pemain Pernah Bertarung dengan Penggawa Garuda
-
Ulasan Novel The Butcher's Daughter: Kisah Anak Pedagang Daging di London
-
4 Cleanser Lokal Kandungan Glycerin, Rahasia Kulit Kenyal dan Terhidrasi!
-
Tips Menguasai Teknik Dasar Futsal: Kunci Bermain Efektif di Lapangan Kecil