Pilek yang menyerang hidungmu akan sangat mengganggu aktivitasmu, karena kamu perlu membuang air lendir dalam hidungmu dengan tisu atau sapu tangan dan hal ini akan terus berlanjut.
Dikutip Healthline, terjadinya pilek yaitu dikarenakan adanya peradangan pada lapisan saluran hidung yang membuat kamu kesulitan untuk bernapas melalui hidung.
Untuk mengatasi kondisi pilek yang masih wajar seperti ini, kamu bisa lakukan di rumah, lho! Ikuti beberapa cara menangani pilek dibawah ini, yuk!
1. Makanan pedas
Meskipun makanan pedas tidak baik bagi orang yang terkena pilek, tetapi bila kamu mengalami gejala hidung tersumbat juga, maka makan makanan pedas akan sangat membantumu.
Kamu bisa mengonsumsi makanan rempah-rempah yang pedas seperti jahe, cabe rawit, merica, wasabi, hingga lobak. Rempah-rempah pedas ini terasa pedas ketika kamu makan, serta bisa melebarkan saluran dalam tubuh dan meredakan masalah sinus.
2. Mandi air hangat
Kamu bisa mandi air hangat yang bisa memberikan manfaat bagi hidungmu yang sedang pilek. Dikutip Medical News Today, ketika kamu mandi air hangat, maka kamu akan menghirup uap dari air hangat. Kamu bisa coba berendam air hangat agar lebih mudah menghirup uapnya.
Selain menghirup uap, air hangat juga bisa mengendurkan otot-otot yang berada dalam tubuhmu.
3. Gunakan balsem
Cara untuk mengatasi pilek lainnya yaitu menggunakan balsem yang bisa kamu temukan di toko swalayan ataupun apotek terdekat. Dikutip My Doc, sebenarnya balsem tidak membantu meredakan pilek, tetapi bisa memicu reseptor mentol yang membuat kamu bisa bernapas lebih baik.
Kamu bisa menghirup balsem agar bisa membuat napas terasa lebih mudah. Hindari menggosok balsem dibawah hidung, karena bisa menimbulkan iritasi kulit dan kulit dibawah hidung pun juga sangat sensitif. Jika kamu alergi mentol, kamu bisa hisap permen mentol.
Mengatasi pilek yang tidak terlalu parah dapat segera ditangani di rumah. Tetapi, jika kamu merasa pilek tidak kunjung sembuh selama 10 hari lebih, kamu perlu periksa ke dokter agar kamu bisa mengetahui kondisimu dengan diagnosis yang tepat.
Tag
Baca Juga
-
Awas! Ini 5 Alasan Jangan Bermain Air Banjir, Banyak Limbah Berbahaya
-
Lakukan 3 Hal Ini saat Terganggu dari Akun Seseorang di Twitter
-
4 Cara Meminta Maaf yang Benar dan Tulus, Ungkapkan Secara Langsung!
-
Muncul di Stranger Things 4, Kenali Metallica Melalui 5 Lagu Ini!
-
3 Tips Meningkatkan Suasana Hati dengan Mudah, Coba Dulu!
Artikel Terkait
-
Han Ga In Dilarikan ke RS Usai Tantangan Buldak Pedas Berakhir Fatal
-
Penyanyi Vadel Nasir Selalu Makan Pedas Jelang Manggung, Ini Manfaat dan Bahaya Makanan Pedas Bagi Kesehatan
-
Bahaya Dehidrasi Saat Batuk Pilek, Ini Cara Mencegahnya!
-
Ini Dia! Manfaat Mandi Air Hangat untuk Kesehatan Tubuh
-
Cara Mengatasi Makanan yang Terlalu pedas
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua