Memang tidak dapat dipungkiri saat merasa ngantuk alternatif penghilang rasa kantuk ini adalah kopi. Apalagi banyak orang yang gemar mengonsumsi kopi dalam kesehariannya yang kerap bekerja sepanjang waktu.
Kopi hitam yang cenderung mempunyai rasa pahit dan asam ini juga bisa mengembalikan semangat dan mengusir rasa kantuk. Alasannya adalah karena kopi mengandung kafein dan zat ini bekerja sebagai stimulan yang mana mampu menstimulasi otak dan juga sistem saraf melalui proses neurotransmiter.
Akan tetapi, kopi ini bisa menimbulkan berbagai macam efek samping dan beberapa di antaranya adalah meningkatnya asam lambung atau GERD hingga perubahan pada warna gigi.
Seperti dirangkum dari Klikdokter, berikut ini adalah minuman yang bisa mengusir rasa kantuk selain kopi.
1. Minuman cokelat
Dalam sebuah minuman cokelat ini terdapat kurang lebih 5 hingga 10 miligram kafein di dalamnya. Akan tetapi, jumlah ini memang lebih sedikit apabila dibandingkan dengan kafein dalam kopi. Hanya saja minuman cokelat juga mampu membuat kamu lebih terjaga dan segar kembali.
Baca juga: Link Live Streaming Inggris vs Amerika Piala Dunia 2022, The Three Lions Bakal Menang Lagi?
2. Teh Pekat
Minuman penghilang kantuk yang lain adalah teh pekat karena di dalamnya terdapat asupan kafein. Kemudian dalam satu cangkir teh ini terdapat 40 hingga 120 miligram kafein dan jumlahnya bisa sama atau bahkan melebihi kopi.
Akan tetapi, hindari menggunakan gula secara berlebihan apabila kamu menyeduh teh karena apabila ingin ditambah pemanis sebaiknya menggunakan madu jangan gula.
3. Teh Hijau
Minuman yang bisa dikonsumsi untuk menghilangkan rasa kantuk yang lain adalah teh hijau. Dimana teh ini mengandung 30 hingga 50 miligram kafein dalam satu cangkirnya. Selain mempunyai efek kafein yang bisa membuat kamu lebih bersemangat, sehingga mood bisa lebih nyaman dan senang.
Baca juga: Live Streaming Piala Dunia 2022 Wales vs Iran di HP Secara Gratis
4. Minuman Asam
Minuman yang mempunyai rasa asam seperti air dengan perasaan jeruk lemon atau jeruk nipis ini juga bisa membantu dalam menghilangkan rasa kantuk secara alami.
Apabila kamu mempunyai riwayat asam lambung yang mudah meningkat ini sebaiknya dikonsumsi setelah makan untuk menghindari produksi asam lambung.
5. Milk Tea
Dalam milk tea atau teh susu ini bisa menjadi penghilang rasa kantuk. Jenis minuman ini juga mengandung kafein di dalamnya maka dari itu, milk tea juga bisa membuat tubuh kamu lebih segar dan terjaga.
Nah itulah tadi beberapa minuman yang bisa mengusir rasa kantuk selain kopi. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
Video yang mungkin kamu lewatkan.
Baca Juga
-
3 Tips Mengatasi Kulit Belang, Salah Satunya Pakai Gel Lidah Buaya
-
4 Jenis Buah yang Tahan Lama Tanpa Perlu Ditaruh di Kulkas Ada Pisang
-
4 Tips Mengatasi Rambut Lepek, Salah Satunya Cuci Rambut dengan Lembut
-
4 Hal yang Bikin Rambut Tidak Sehat, Salah Satunya Tidak Pakai Kondisioner
-
5 Kebaikan Infused Water bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit?
Artikel Terkait
-
9 Tips Hilangkan Ngantuk Pagi, Kopi Bukan Solusi!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
Pentingnya Menggunakan Laptop AI Tipis Terbaik ASUS Zenbook S 14 OLED
-
Daftar 8 Minuman Pelancar BAB, Dijamin Langsung Berkhasiat!
-
Serunya Media Visit Accor Group: Kolaborasi Latte Art Bareng Suara.com
Health
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
-
Viral di Tiktok Program Diet dengan Kopi Americano, Apakah Aman Bagi Tubuh?
-
Ini 4 Alasan Mengapa Minum Kopi sebelum Bekerja Sangat Dianjurkan
Terkini
-
3 Film Korea Bertema Sejarah yang Hadirkan Beragam Kisah Menggugah
-
Ada Pop Ballad, Irene Red Velvet Usung Beragam Genre di Album Like A Flower
-
Kenang Mendiang Aktor Song Jae Rim, Aktris Kim So Eun Tulis Pesan Menyentuh
-
ILLIT Rasakan Debaran Jantung yang Kencang di MV Lagu Terbaru 'Tick-Tack'
-
Sinopsis When the Phone Rings, Drama Terbaru Yoo Yeon Seok di Netflix