Tidak bisa dipungkiri kalau zaman sekarang, ponsel sudah menjadi belahan jiwa bagi kebanyakan orang. Selama dua puluh empat jam di setiap harinya, ponsel sangat mendominasi kehidupan kita. Entah karena memang perannya sebagai alat komunikasi yang sangat penting ataupun hanya karena hiburan yang ada di dalamnya. Tapi tahukah kamu kalau kita perlu menjaga jarak dengan ponsel pada waktu-waktu tertentu? Hal itu dimaksudkan untuk kualitas hidup kita agar menjadi lebih baik.
Lalu apa sebenarnya alasan kita perlu menjaga jarak sejenak dari ponsel? Simak lima poin di bawah ini yang dikutip dari www.innerdrive.co.uk.
1. Menurunkan Tingkat Konsentrasi
Kita perlu menjaga jarak sejenak dari ponsel karena benda tersebut bisa menurunkan level konsentrasi kita. Kamu pasti sering mengerjakan tugas sekolah atau pekerjaan lainnya dengan ponsel yang tetap berada di sekitarmu, bukan? Tanpa disadari, karena ponsel yang berada di dekat kita itu, tugas dan pekerjaan kita selesai dalam waktu yang lebih lama karena distraksi dari ponsel yang mengurangi kemampuan konsentrasi kita.
Baca juga: Bawa Poster Mesut Ozil sambil Tutup Mulut, Suporter Qatar Sindir Balik Timnas Jerman
2. Meningkatkan FOMO
FOMO (Fear Of Missing Out) adalah keadaan seseorang yang merasa takut akan ketertinggalan yang berlebihan. Ketika kita terlalu sering berselancar di dalam ponsel dan mengintip ke dunia luar melalui benda canggih tersebut, kita jadi merasa penasaran akan banyak hal yang didapati. Kita bisa merasa takut karena sesuatu yang lewat beranda media sosial kita tidak kita ketahui detailnya.
3. Memunculkan Stres dan Anxiety
Tentu saja ponsel bisa memunculkan stres dan anxiety. Terlalu banyak berduaan dengan ponsel bisa membuat kita merasa kesepian karena minat sosialisasi yang hilang. Stres dan anxiety bisa timbul karena hal tersebut.
4. Mengurangi Daya Ingat
Pesan singkat yang sering muncul dalam ponsel bisa menimbulkan distraksi yang membawa kita pada sifat pelupa. Jadi, untuk mempertahankan daya ingat yang kuat, yuk jauhkan ponselmu sejenak dan beristirahatlah.
Baca juga: Terkuak! Ini Alasan Jungkook BTS Tampil Sendiri di Pembukaan Piala Dunia 2022
5. Membuat Kualitas Tidur Memburuk
Ini adalah dampak penggunaan ponsel yang paling banyak dialami orang-orang. Cahaya biru yang memancar dari benda yang umumnya berbentuk persegi panjang itu bisa mengganggu kualitas dan durasi tidur kita. Kalau kamu merasa sering terserang insomnia, coba kurangi durasi main ponselmu agar kualitas tidurmu bisa membaik.
Itu dia lima alasan kenapa kita perlu menjaga jarak dari ponsel. Semoga kita tidak tercandu-candu yaa.
Video yang mungkin kamu lewatkan.
Baca Juga
-
Mulai Era Baru! ILLIT akan Comeback dengan Album Baru NOT CUTE ANYMORE
-
Kim You Jung dan Kim Young Dae Siap Bikin Baper di Drama Baru, Dear X
-
Siap Tayang Bulan Depan! Taxi Driver 3 Bagikan Teaser yang Semakin Intens
-
Suho EXO Siapkan Lagu Spesial Musim Dingin Hasil Kolaborasi dengan KIXO
-
BTS dan Kontroversi Wajib Militer Korea: Sistem Pengecualian yang Tak Adil
Artikel Terkait
-
7 Rekomendasi HP 3 Jutaan untuk Gaming, Cocok untuk Anak Sekolah hingga Dewasa Muda
-
Bukan Cuma Soal Sayang, Ini 8 Aturan Pacaran Biar Hubunganmu Gak Toksik
-
Performative Reading: Yakin Betulan Bookworm?
-
Merenungi Makna Indonesia Raya di Tengah Zaman yang Berubah
-
Bullying dan Krisis Empati di Dunia Pendidikan
Health
-
Onad Terseret Narkoba, Menguak Apa Itu Ganja dan Ekstasi serta Bahayanya
-
Bukan Cuma Bikin Enak, 8 Makanan Fermentasi Ini Ternyata Pahlawan Buat Usus Sehat
-
6 Manfaat Sakti Jalan Kaki yang Jarang Kamu Sadari: Jantung Lebih Kuat, Otak Jadi Gak Lemot
-
Kopi vs Teh: Mana yang Lebih Nampol Buat Otak? Fakta Kafein dan L-Theanine yang Wajib Kamu Tahu!
-
Yuk Lebih Aware: Mitos vs Fakta Kanker Payudara yang Perlu Kamu Tahu
Terkini
-
Jangan Salah Pilih Warna! 4 Cat Rambut untuk Kulit Sawo Matang
-
Cerai dengan Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Masih Anggap Mantan Istrinya Adik
-
Cozy Boy Alert! Intip 4 Daily OOTD ala Soobin TXT yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Inspirasi Outfit Dress ala Yoona SNSD untuk Tampil Elegan di Segala Momen
-
Nostalgia Era Tahun 2000, Kiss of Life Resmi Debut Jepang Lewat Lagu Lucky