Siapa yang tidak mengenal buah pepaya karena mudah ditemukan dan mempunyai harga yang murah. Buah ini mempunyai kulit berwarna hijau dan daging buahnya berwarna orange.
Akan tetapi, orang lebih umum mengonsumsi bagian daunnya ketimbang bunganya, padahal bunga pepaya ini sangat baik bagi kesehatan tubuh. Meskipun di balik rasanya yang pahit, bunga pepaya ini mempunyai banyak zat penting yang juga dibutuhkan oleh tubuh dalam menjaga kesehatan.
Adapun zat yang ada dalam bunga pepaya ini adalah seperti karbohidrat, protein, lemak hingga berbagai macam mineral seperti kalsium, fosfor, zat besi dan sodium.
BACA JUGA: 14 Juni Diperingati sebagai Hari Donor Darah Sedunia, 3 Manfaat Donor Darah
Selain itu, kandungan vitamin A, B1, C, E hingga antioksidan juga sangat baik untuk tubuh.
Seperti dirangkum dari tokobungaonlie, berikut ini adalah manfaat bunga pepaya untuk kesehatan wanita.
1. Dapat Mengencangkan Organ Intim Wanita
Bunga pepaya ini bisa mengencangkan organ intim karena ada banyak ramuan jawa yang bisa membuat organ intim menjadi lebih hangat dan peret sehingga membuat pasangan lengket dan puas.
Untuk membuat ramuannya adalah dengan cara mengambil satu genggam bunga pepaya gantung lalu ditumbuk halus, campurkan dengan jahe dan air 1 gelas peras hingga menjadi segelas air.
Yang terakhir adalah dengan memberikan 1 biji kuning telur ayam kampung di dalamnya dengan ramuan siap untuk diminum.
BACA JUGA: 5 Jenis Penyakit Jantung yang Sering Dialami Seseorang, Waspada!
2. Dapat Mencegah Kanker
Bunga pepaya ini juga bisa mengobati berbagai macam penyakit seperti kanker payudara, kanker serviks dan yang lainnya.
Pasalnya, kanker biasanya diawali dengan peradangan yang lalu menjadi tumor dan bunga pepaya ini bisa mengurangi kemungkinan atau risiko peradangan pada tubuh.
3. Pepaya Sebagai Menu Diet
Bunga pepaya yang mempunyai kandungan karbohidrat sedikit ini juga mempunyai kandungan lemak sedikit. Kamu pun bisa menjadikan bunga pepaya ini sebagai pendamping nasi dalam menunjang diet rendah karbo.
Akan tetapi, tentu kamu juga harus menjaga pola makan dan tetap mengonsumsi nasi dalam jumlah banyak.
BACA JUGA: Hari Donor Darah Sedunia, Berikut 3 Fakta Unik Kegiatan Donor Darah
4. Dapat Memperlancar Siklus Haid
Bagi wanita mempunyai siklus haid yang kurang lancar tentu bisa menggunakan bunga pepaya ini sebagai obat.
Apalagi di dalamnya ada kandungan yang dapat memperlancar peredaran darah. Jika aliran darah di tubuh ini semakin lancar, maka siklus haid pun bisa semakin lancar.
Demikianlah ulasan beberapa manfaat bunga pepaya gantung untuk kesehatan wanita. Semoga bermanfaat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Tips Mengatasi Kulit Belang, Salah Satunya Pakai Gel Lidah Buaya
-
4 Jenis Buah yang Tahan Lama Tanpa Perlu Ditaruh di Kulkas Ada Pisang
-
4 Tips Mengatasi Rambut Lepek, Salah Satunya Cuci Rambut dengan Lembut
-
4 Hal yang Bikin Rambut Tidak Sehat, Salah Satunya Tidak Pakai Kondisioner
-
5 Kebaikan Infused Water bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit?
Artikel Terkait
-
10 Brand Fashion Wanita Lokal Populer yang Bikin Gaya Makin Kece!
-
Verrell Bramasta Pernah Blak-blakan Suka Tipe Wanita Chindo, Fuji Tak Masuk Kriteria?
-
7 Manfaat Kesehatan Mengejutkan dari Membaca Buku Setiap Hari
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
5 Teknik Psikoterapi untuk Menangani Gangguan Mental, Ciptakan Coping Mechanism Sehat
Health
-
Mengenal Metode Mild Stimulation Dalam Program Bayi Tabung, Harapan Baru Bagi Pasangan
-
Kenali Tongue Tie pada Bayi, Tidak Semua Perlu Diinsisi
-
Jangan Sepelekan Cedera Olahraga, Penting untuk Menangani secara Optimal Sejak Dini
-
3 Tips agar Tetap Bugar saat Menjalankan Ibadah Puasa Ramadan
-
Intermittent Fasting vs. Keto, Mana yang Lebih Efektif untuk Panjang Umur?
Terkini
-
Webtoon My Reason to Die: Kisah Haru Cinta Pertama dengan Alur Tak Terduga
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
3 Tahun Hiatus, Yook Sung Jae Beberkan Alasan Bintangi 'The Haunted Palace'
-
Review Novel 'Kokokan Mencari Arumbawangi': Nilai Tradisi di Dunia Modern
-
Hanya 4 Hari! Film Horor Pabrik Gula Capai 1 Juta Penonton di Bioskop