Setiap orang pasti ingin awet muda dan selain berolahraga secara teratur, kita pun bisa mengonsumsi makanan terbaik agar bisa awet muda selalu.
Apalagi setiap makanan yang kalian konsumsi akan memengaruhi tubuh dalam berkembang mulai dari otak hingga ke tulang.
Seperti melansir dari honestdocs.id, berikut ini adalah beberapa makanan yang bisa membuat awet muda.
BACA JUGA: 7 Hal yang Perlu Kamu Ketahui tentang HPV, Semua Orang Wajib Peduli
1. Buah dan sayur segar
Dalam buah dan sayur terutama yang banyak warna ini mempunyai kandungan antioksidan seperti misalnya tomat merah, blueberi, wortel dan sayuran hijau mampu menghentikan sel-sel tubuh yang tidak stabil. Oleh karena itu, setiap kali kita makan usahakan setengah dari piring harus terisi oleh sayur dan buah yang segar hal ini tentu bisa memperlambat penuaan dini.
2. Vitamin C, zinc dan betakaroten
Senyawa seperti vitamin C, zinc dan betakarotenn ini bisa mencegah degenerasi makular penyebab kebutaan. Seperti misalnya daun bayam, kangkung, kale dan brokoli adalah menjadi sumber antioksidann yang bagus.
Kemudian, kita pun bisa menjaga kesehatan mata dengan mengonsumsi sayur dan buah yang mempunyai warna cerah seperti jagung, jeruk, labu dan belewah.
Selain itu, antioksidan seperti vitamin C ini bisa membuat kulit menjadi lebih kencang dan awet muda. Untuk jenis antioksidan yang sangat kuat di dalam anggur dan redwine atau resveratrol ini bisa mengurangi risiko kanker, penyakit jantung dan penuaan dini pada sel tubuh.
BACA JUGA: 3 Gejala Asam Lambung Naik atau GERD, Salah Satunya Mulut Terasa Pahit
3. Biji-bijian
Kita bisa mengonsumsi biji-bijian yang kaya akan serat seperti gandum, barley, guinoa dan beras merah untuk mengurangi diabetes tipe 2. Kemudian diet yang kaya akan biji-bijian ini pun bisa membantu pembuluh darah dalam keadaan yang lebih rileks.
4. Ikan
Adanya kandungan asam omega 3 dalam ikan mempunyai manfaat dalam mencegah antipenuaan dini. Kemudian kandungan asam omega 3 bisa melindungi jantung dan mengurangi risiko penyakit stroke hingga Alzheimer. Setidaknya konsumsi dua porsi ikan setiap minggu guna mencegah penuaan dini.
5. Kalsium dan vitamin D
Kandungan kalsium dan vitamin D ini bisa menjaga kesehatan tulang dan juga mencegah osteoporosis, hal ini karena susu sapi adalah sumber kalsium serta vitamin D serupa dengan susu kedelai atau susu almond. Kemudian berjemur di bawah sinar matahari pagi juga kaya akan vitamin D.
Demikianlah tadi beberapa makanan yang bisa dikonsumsi agar tubuh lebih awet muda dan juga mencegah penuaan dini. Semoga bermanfaat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Tips Mengatasi Kulit Belang, Salah Satunya Pakai Gel Lidah Buaya
-
4 Jenis Buah yang Tahan Lama Tanpa Perlu Ditaruh di Kulkas Ada Pisang
-
4 Tips Mengatasi Rambut Lepek, Salah Satunya Cuci Rambut dengan Lembut
-
4 Hal yang Bikin Rambut Tidak Sehat, Salah Satunya Tidak Pakai Kondisioner
-
5 Kebaikan Infused Water bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit?
Artikel Terkait
-
Tak Perlu Takut Kanker! Pemerintah Sediakan Skrining Gratis Mulai 2025
-
Rahasia Umur Panjang yang Jarang Diketahui! Coba Trik Ini Sekarang!
-
Cara Mengurangi Risiko Asam Urat Yang Kerap Menyebabkan Nyeri Jempol Kaki
-
MIND ID Tingkatkan Akses Kesehatan Masyarakat di Area Tambang Sepanjang 2024
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan