Federasi Sepak Bola Argentina AFA resmi mengumumkan daftar pemain yang akan ikut serta dalam tur Asia melawan Australia dan Indonesia Juni nanti. Selain Messi, Di Maria, Alvarez dan Emiliano ada dua pemain bintang yang kabarnya tidak bisa ikut dalam tur Argentina Juni nanti yaitu Dybala dan Lautaro.
Keduanya tidak bisa bertandingan saat Argentina melakukan laga tandang ke Indonesia pada 19 Juni 2023. Dybala dan Lautaro tidak diikut sertakan karena mengalami cedera.
"Tidak ada Dybala (cedera), Lautaro Martinez (diberikan istirahat setelah final UCL dan kemungkinan istrinya bakal melahirkan dalam waktu dekat)," tulis Serie A Lawas dikutip dari Twitter @SerieA_Lawas.
Selain itu, jurnalis asal Argentina Gaston Edul menjelaskan lebih detail mengapa minta Inter Milan Lautaro tidak bisa ikut.
"Lautaro MartÃnez tidak ada dalam daftar skuat karena dia akan menjalani perawatan pergelangan kaki setelah final UCL. Perawatan pergelangan kaki yang menjadi alasan cederanya selama Piala Dunia untuk memulai musim depan dengan baik dan sehat," ucapnya dikutip dari Twitter @AlbicelesteTalk.
Penggemar Lautaro menyayangkan dirinya tidak bisa hadir dalam laga FIFA Matchday Argentina melawan Timnas Indonesia.
Karena Alvarez bisa ikut meski dia juga harus mempersiapkan diri untuk final Liga Champions sama seperti Lautaro.
"Ga adil ga sih? Julian Alvarez juga masuk final UCL masa dibawa?" tulis Hafidh dikutip dari Twitter @Hafidh310.
Namun, banyak pemain top lainnya yang dibawa Lionel Scaloni ke Indonesia termasuk sang legend Lionel Messi.
Singgung tidak hadirnya Dybala dan Lautaro netizen mengatakan Argentina akan kalah dalam laga nanti melawan Indonesia.
"Fix Argentina kalah Lautaro ga ikut soal nya," tulis Rizky Kuswardana dikutip dari Twitter @rizkikuswardana.
Meski tidak ada Lautaro dan Dybala, Argentina tetaplah tim yang kuat karena masih ada penyerang lainnya seperti Messi, Alvares dan Di Maria.
Berikut daftar pemain Timnas Argentina yang diumumkan resmi oleh AFA dalam tur Asia melawan Australia dan Indonesia Juni mendatang:
"Daftar Pemain yang dipanggil oleh Lionel Scaloni untuk tur Asia di bulan Juni," dikutip dari Twitter @Argentina.
Baca Juga
-
Bek Timnas Indonesia Bocorkan Taktik STY Tiru Gaya Bermain Manchester City
-
Comeback Duet Ivar Jenner dan Marselino Ferdinand, Tatap Laga dengan Percaya Diri
-
Erick Thohir Ungkap Alasan Indonesia Bisa Jadi Tuan Rumah FIFA U-17
-
Ingin Saingi J-League dan Bundesliga, Erick Thohir Siapkan 3 Langkah Ini
-
Erick Thohir Perhatikan Kesejahteraan Wasit agar Tak Tergoda Mafia Bola
Artikel Terkait
-
Maxim Gullit Anak Ruud Gullit: Sedarah dengan Johan Cruyff, Eligible Bela Indonesia?
-
Kevin Diks Ketakutan Habis Cedera di Timnas Indonesia vs Jepang: Saya Sampai Lakukan...
-
Miliano Jonathans Belum Mau Dinaturalisasi Timnas Indonesia: Jujur Saya Tunggu....
-
Sudah Dapatkan Ole Romeny, PSSI Rupanya Masih Berburu Striker Keturunan
-
Akhirnya! Bangku Selebrasi Marselino Ferdinan Dijual, Lihat Penampakannya...
Hobi
-
F1 GP Las Vegas 2024, Bisakah Max Verstappen Kunci Gelar Juara Dunia?
-
AFF Cup 2024 Resmi Gunakan Teknologi VAR, Kabar Buruk Bagi Timnas Vietnam?
-
Belum Dilirik STY untuk AFF Cup 2024, Apakah Jens Raven Tak Masuk Kriteria?
-
Gagal Raih Juara Dunia, Apakah Pecco Bagnaia Ikuti Jejak Marc Marquez?
-
Sudah Dapatkan Ole Romeny, PSSI Rupanya Masih Berburu Striker Keturunan
Terkini
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
4 Rekomendasi Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Punya IQ Tinggi, Mau Coba?
-
143 Entertainment Bantah Tuduhan CEO Terlibat Pelecehan Pada Member MADEIN
-
Min Hee-jin Tuntut Rp56 M terhadap Agensi ILLIT Atas Pencemaran Nama Baik
-
Indonesia ke Piala Dunia: Mimpi Besar yang Layak Diperjuangkan