Julian Alvarez berhasil kalahkan rekor Lionel Messi seniornya di Timnas Argentina setelah memenangkan treble winner bersama Manchester City sebagai juara Liga Champions musim ini pada 11 Juni 2023.
Manchester City mengalahkan Inter Milan di final Liga Champions dengan skor 1-0 yang membuat dirinya menjadi satu-satunya pemain yang berhasil membawa treble dan juara piala dunia.
"Julián Álvarez adalah pemain pertama yang memenangkan Piala Dunia dan Treble di musim yang sama," tulis 433 dikutip dari Twitter @433 (11/06/23).
Keberhasilan Julian Alvarez juga di apresiasi timnya Manchester City yang telah membantunya menjadi pemain paling sukses musim ini.
"Julián Álvarez, juara SEMUA," tulis Manchester City dikutip dari twitter @ManCityES.
Pemain berusia 23 tahun ini dalam satu musim 2022/23 telah berhasil memenangkan 4 trofi bergengsi di Eropa dan Piala Dunia 2022.
Trofi yang diraih Julian Alvarez bersama Manchester City dan Timnas Argentina adalah FIFA World Cup, UEFA Champions League, English Premier League dan FA Cup.
Dirinya juga tercatat sebagai pemain ke-10 dalam sejarah dunia sepak bola yang meraih 4 trofi bergengsi dalam satu musim.
"Julián Álvarez adalah pemain pria ke-10 dalam sejarah yang memenangkan Piala Dunia dan Piala Eropa di musim yang sama. Musim yang luar biasa," tulis ESPN FC dikutip dari twitter @ESPNFC.
Hal ini membuktikan dirinya pantas menyandang gelar pengganti Lionel Messi untuk masa depan pemain Argentina di Eropa. Di mana Lionel Messi telah memutuskan untuk keluar dari Eropa dan bergabung dengan Inter Miami musim depan.
Messi akan keluar dari Eropa untuk pertama kalinya dan berkarir di Liga MLS musim depan bersama Inter Miami. Messi memutuskan ke Inter Miami dirinya gagal pergi ke Barcelona karena di bohongi Laporta. Kekecewaannya tersebut membuatnya ingin bermain sepak bola dengan lebih santai di Liga MLS bersama Inter Miami.
Julian Alvarez bisa meneruskan nama besar pemain Argentina yang emban oleh Lionel Messi selama ini sebagai pemain terbaik didunia. Dengan usianya yang masih muda, Jualian Alvarez berkesempatan bisa mendapatkan Ballon d'Or musim depan dengan raihan gilanya musim ini.
Selamat untuk perolehan trofi gelar juara yang manakjubkan musim ini untuk Julian Alvarez.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Bek Timnas Indonesia Bocorkan Taktik STY Tiru Gaya Bermain Manchester City
-
Comeback Duet Ivar Jenner dan Marselino Ferdinand, Tatap Laga dengan Percaya Diri
-
Erick Thohir Ungkap Alasan Indonesia Bisa Jadi Tuan Rumah FIFA U-17
-
Ingin Saingi J-League dan Bundesliga, Erick Thohir Siapkan 3 Langkah Ini
-
Erick Thohir Perhatikan Kesejahteraan Wasit agar Tak Tergoda Mafia Bola
Artikel Terkait
-
Manchester United vs Manchester City, Erling Haaland Dipastikan Absen
-
Innalillahi! Manchester City Kehilangan Erling Haaland
-
Piala FA: Gagal Eksekusi Penalti, Erling Haaland Kena Semprot Roy Keane
-
Pep Guardiola Optimistis Manchester City Menyalip Liverpool di Premier League
-
Erling Haaland Bikin Roy Keane Murka: Dia Pemain Kasta Kedua!
Hobi
-
Real Madrid Babak Belur Demi Final Copa del Rey, Carlo Ancelotti Buka Suara
-
Piala Asia U-17: 3 Pemain Timnas Indonesia yang Diprediksi akan Tampil Gemilang
-
PSM Makassar Konsentrasi Hadapi CAHN FC, 2 Pemain Ini Diramal Jadi Ancaman
-
Tanpa Gustavo Almeida, Persija Jakarta Hadapi Madura United FC di Bangkalan
-
Dilema Tristan Gooijer: PSSI Ngebet Naturalisasi, tetapi Sang Pemain Cedera
Terkini
-
Bikin Gagal Move On! 3 Drama Medis Korea Ini Siap Bikin Kamu Pengen Jadi Dokter!
-
Reuni Lagi, Lee Do Hyun dan Go Min Si Bakal Bintangi Drama Baru Hong Sisters
-
Review Novel 'Entrok': Perjalanan Perempuan dalam Ketidakadilan Sosial
-
Lebaran Usai, Dompet Nangis? Waspada Jebakan Pinjol yang Mengintai!
-
Mark NCT Wujudkan Mimpi Jadi Bintang di Teaser Terbaru Album The Firstfruit