Timnas Indonesia membidik poin penuh dalam laga tandang ke markas China di Qingdao Youth Football Stadium. Pertandingan keempat dalam putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 ini diyakini bakal menyajikan duel sengit yang menarik diikuti.
Lantaran skuad Garuda yang hadir sebagai tim tamu, peringkat terendah di Grup C, juga debutan digadang-gadang mampu memberikan ancaman lebih bagi tim tuan rumah. Terbukti dari tiga laga yang sudah dijalani, di mana Jay Idzes CS mampu menahan imbang Arab Saudi hingga Australia.
Puncaknya, Indonesia nyaris mempermalukan Bahrain. Namun pada akhirnya harus kembali menunda kemenangan karena keputusan kontroversial wasit yang menyebabkan hilang konsentrasi dan kebobolan. Meskipun kalah head to head, pemain asuhan Shin Tae-yong bisa dikatakan memiliki kepercayaan yang diri.
Seperti diungkap oleh Maarten Paes, penjaga gawang FC Dallas yang tampil gemilang bersama pasukan Merah Putih.
“Sejauh ini perjalanannya bagus. Kami siap, datang dari Bahrain. Tentu saja kami kecewa karena sempat unggul di menit-menit terakhir, namun kami sangat termotivasi untuk meraih kemenangan di sini (China-red). Kami memiliki persiapan yang sangat bagus,” kata Paes dalam konferensi pers sebelum laga, seperti dikutip Antara News pada Senin (14/10/2024).
Saatnya Timnas Indonesia Jadi Raja ASEAN Sesungguhnya
Sebagai wakil tunggal dari ASEAN, skuad Garuda berpeluang menunjukkan kebangkitan serta keganasannya untuk menggeser Vietnam dan Thailand. Diketahui, kedua musuh bebuyutan Timnas Indonesia itu juga pernah sampai di kualifikasi Piala Dunia putaran ketiga.
Namun mereka justru menjadi bulan-bulanan. Lantaran menyadur suara.com, Thailand berakhir terdampar di dasar klasemen karena hanya bisa mengemas dua poin. Sedangkan Vietnam yang mengemas empat poin juga finis sebagai juru kunci.
Namun masa depan cerah nampaknya ada di kubu Timnas Indonesia. Sebab tim asuhan Shin Tae-yong belum tersentuh kekalahan dan mengamankan tiga poin penting dari tiga laga yang sudah dijalani.
Apalagi berhasil mengalahkan China, maka poin skuad Garuda akan bertambah menjadi lima poin. Tentu angka tersebut sudah sedikit melampaui pencapaian Thailand maupun Vietnam.
Pertandingan krusial menghadapi Team Dragon dimainkan nanti malam pukul 19.00 WIB di Qingdao Youth Football Stadium.
BACA BERITA ATAU ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE
Tag
Baca Juga
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia
-
Dilibas Tottenham Hotspur 4-0, Era Keemasan Manchester City Telah Berakhir?
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
Meski Akui Kualitas Persija, Paul Munster Tak Beri Motivasi untuk Persebaya
-
Jawab Keraguan, Shin Tae-yong Kembali Dapat Angin Positif dari Suporter?
Artikel Terkait
-
Striker Vietnam Sebut Timnas Indonesia Bisa Juara AFF, Semakin Pesimis?
-
Cek Fakta: Arab Saudi Batasi Kuota Haji Indonesia, Gara-gara Kalah 2-0 di Kualifikasi Piala Dunia
-
Red Flag Bung Towel untuk Shin Tae-yong: Masalah Eliano Reijnders Akan Jadi Bom Waktu untuk...
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
Cerita 'Indra Keenam' Shin Tae-yong Putuskan Marselino Ferdinan Starter Lawan Arab Saudi, Ternyata Terbukti Gacor
Hobi
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia
-
Satu Tahun di Ducati, Marc Marquez Puji Kepemimpinan Gigi Dall'Igna
-
Debut di MotoGP, Begini Reaksi Somkiat Chantra saat Jajal Motornya
-
Dilibas Tottenham Hotspur 4-0, Era Keemasan Manchester City Telah Berakhir?
-
Berpisah dengan Ducati, Bos Pramac Sampaikan Pesan Kesan yang Positif
Terkini
-
Tetap Kuat Menjalani Hidup Bersama Buku Menangis Boleh tapi Jangan Menyerah
-
Trailer Film Popeye the Slayer Man: Teror Maut Si Pelaut Bertangan Besi
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
Novel 'Samuel' Diadaptasi Jadi Sinetron, Rebecca Klopper Jadi Aktris Utama
-
BLak-blakan! Soyeon (G)I-DLE Sebut Eks Member dan Sindir HYBE di MAMA 2024