Melihat kondisi jalur pedestrian di Ibu Kota yang semakin membaik, sebagai pengguna fasilitas umum jalur pedestrian hal tersebut sangat membantu. Namun, tak sedikit masyarakat kurang paham tentang apa itu jalur pedestrian untuk penyandang disabilitas.
Walaupun di beberapa trotoar di Ibu Kota sudah menyediakan jalur pedestrian, namun masih banyak pula yang menyalahgunakan jalur tersebut demi kepentingan umum maupun pribadi.
Salah satunya adalah guiding block yang di pasangkan di trotoar yang seharusnya di gunakan untuk memandu para pejalan kaki yang berkebutuhan khusus, tetapi sangat disayangkan banyak sekali pedagang kaki lima (PKL) yang berjualan diatas trotoar tersebut.
Menurut salah satu pengguna fasilitas umum jalur pedestrian mengatakan,
“Saya dulu sering sekali sedang berjalan kaki namun pemandu jalannya terputus, saat itu masih bisa lewat ya, yang lebih parahnya lagi saat banyak yang parkir dan berjualan sampai harus mingir hingga ujung trotoar, itu sangat memprihatinkan sekali bagi saya,” kata seorang pengguna jalur pedestrian tersebut.
Menurut pandangan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, revitalisasi jalur pedestrian di Ibu Kota diberikan untuk setiap masyarakat tanpa melihat bagaimana latar belakangnya. Selain itu, revitalisasi atau perbaikan trotoar dapat membuat Jakarta menjadi kota yang ramah bagi setiap masyarakat pejalan kaki.
Dengan adanya revitalisasi jalur pedestrian di Ibu Kota, hal itu harus dibarengi dengan kesadaran masyarakat akan fungsi tersebut.
Pengirim: Adinda Rizki Arthamevia / Mahasiswi London School of Public Relation Jakarta
E-mail: Adindaa.arthameviaa@gmail.com
Baca Juga
-
Bahaya 'Siang Ngantuk, Malam Melek' Lebih Serius dari yang Kamu Kira! (Menarik karena menakutkan)
-
Viral! Kisah Haru Raihan Diangkat Jadi Anak oleh Bunda Corla
-
Sinopsis 1972 Nagisa no Keika, Drama Jepang yang Dibintangi Issey Takahashi
-
4 Cleansing Oil Centella Asiatica Kaya Anti-Inflamasi untuk Cegah Iritasi!
-
Setelah 20 Tahun, Doraemon Umumkan Lagu Penutup Baru "Moshi Monogatari"
Artikel Terkait
-
Proyek Pedestrian di Surabaya Molor, Pemkot Denda Kontraktor
-
Warga Ngupasan Tolak Malioboro Bebas Kendaraan, Begini Respon Pemkot
-
Kisah Untung, Difabel yang Mendedikasikan Diri Mengajar Dua MTs di Sumenep
-
Melihat Keindahan dari Ketidaksempurnaan
-
Kurangnya Kesadaran Masyarakat Terhadap Fasilitas Disabilitas
Lifestyle
-
4 Cleansing Oil Centella Asiatica Kaya Anti-Inflamasi untuk Cegah Iritasi!
-
4 Mix and Match Clean Outfit ala Choi Woo Shik, Cocok Buat Nongkrong!
-
Bikin Mood Harian Makin Chill,4 Ide Daily OOTD Soft & Cozy ala Jung So Min
-
Dari Pabrik Langsung ke Rumah: Kenapa Harga Barang Online Bisa Semurah Ini?
-
4 Mix and Match OOTD Street Style ala Ryu Da In,Simpel tapi Fashionable!
Terkini
-
Bahaya 'Siang Ngantuk, Malam Melek' Lebih Serius dari yang Kamu Kira! (Menarik karena menakutkan)
-
Viral! Kisah Haru Raihan Diangkat Jadi Anak oleh Bunda Corla
-
Sinopsis 1972 Nagisa no Keika, Drama Jepang yang Dibintangi Issey Takahashi
-
Setelah 20 Tahun, Doraemon Umumkan Lagu Penutup Baru "Moshi Monogatari"
-
Tayang April 2026, Anime A Tale of the Secret Saint Umumkan 3 Seiyuu Baru