Jika diberi pertanyaan siapa sih yang ingin sukses? Mungkin semua orang yang diberi pertanyaan tersebut akan mengangkat tangan mereka tinggi-tinggi. Namun, masih banyak orang yang belum mengerti apa itu kesuksesan sebenarnya.
Banyak yang beranggapan bahwa sukses adalah mereka yang hidup serba berkecukupan bahkan mewah. Sebagian juga mengukur kesuksesan dari ketenangan hidup yang telah mereka dapatkan. Ada begitu banyak definisi sukses yang ditanamkan oleh setiap orang.
Lantas apa saja sih hal yang harus selalu dipegang untuk mencapai kesuksesan tersebut? Berikut lima hal yang harus diingat untuk mencapai kesuksesan versi kamu.
1. Jangan pernah menyerah
Coba angkat tangan kamu dan lipat jari sesuai dengan banyaknya masalah yang sudah kamu hadapi selama ini. Kurang? Ya, itu pasti. Akan ada banyak sekali masalah yang harus kamu hadapi untuk meraih sebuah kesuksesan.
Namun tak perlu khawatir yang harus kamu lakukan hanyalah bangkit kembali dari masalah tersebut. Bangkitlah dan belajarlah dari kesalahan yang membuat gagal sebelumnya. Cobalah untuk bangkit dan mencoba lagi agar kamu bisa mendapatkan kesuksesan seperti yang kamu inginkan.
2. Jangan pernah takut untuk mencoba
Akan ada banyak jalan yang bisa diambil untuk meraih kesuksesan. Ada yang memakai jalan alternatif, ada pula yang berjuang untuk membangun jalannya sendiri. Terlihat berbeda memang, namun yakinlah hasilnya tidak akan mengkhianati usaha, setidaknya akan ada banyak pelajaran yang bisa kamu ambil dari perjalanan tersebut.
Lantas bagaimana cara untuk membuka jalan tersebut? Mencoba hal baru! Ya, jawabnya adalah perbanyaklah mencoba apa yang mungkin belum pernah kamu coba sebelumnya. Takut gagal, wajar, semua orang akan melalui fase itu. Tapi ingat kamu tidak akan tahu hasil akhir jika tidak berani mencobanya.
3. Selalu berusaha dan yakinkan diri sendiri
Sudah mencoba namun masih ada keraguan di dalam benak? Cobalah untuk kembali belajar meyakinkan diri sendiri. Tidak mudah memang, namun apa salahnya untuk berusaha?
Teruslah untuk selalu berusaha serta selalu mencoba untuk masalah hasil itu urusan belakangan. Yang terpenting kamu sudah berusaha sekuat tenaga untukmeraih kesuksesan. Kesuksesan tidak akan datang begitu saja, teruslah untuk mencoba dan meyakinkan diri bahwa kamu bisa meraihnya.
4. Terus belajar
Salah satu hal yang tidak boleh berhenti dalam hidup ini adalah belajar. Belajar tidak hanya di dalam ruang kelas mendengarkan pemateri menyampaikan pembelajaran. Namun pembelajaran sesungguhnya justru saat kita tengah berada di luar kelas.
Akan ada banyak sekali pelajaran hidup yang tidak disampaikan di dalam kelas. Oleh karena itu kamu harus berani ambil tindakan bahkan gagal sekalipun untuk mendapatkan pelajaran berharga dalam hidup. Terus belajar juga akan menjadi kunci utama meraih sebuah kesuksesan.
5. Berdoa dan berserah diri kepada Tuhan
Setelah semua usaha, belajar, kerja keras, semangat pantang menyerah sudah kamu lakukan, jangan lupa untuk diiringi dengan berdoa dan menyerahkan semuanya hanya kepada yang Maha Kuasa. Apapun itu jika yang Maha Kuasa sudah berkehendak semuanya bisa terjadi.
Teruslah bersyukur, berbuat baik kepada sesama, menjalankan kewajiban yang diperintahkan. Sejatinya sukses itu tidak hanya tentang dunia. Namun juga harus diimbangi dengan bekal di kehidupan setelahnya.
Itulah beberapa hal yang bisa diterapkan untuk menjemput kesuksesan versi kamu. Jika lelah berjuang, sesekali beristirahat bukanlah sebuah masalah yang besar, namun ingat jangan pernah berhenti begitu saja ditengah medan perang.
Baca Juga
-
Ramai Dibicarakan, Apa Sebenarnya Intrusive Thoughts?
-
Menjamurnya Bahasa 'Gado-Gado' Sama dengan Memudarnya Jati Diri Bangsa?
-
7 Tips Efektif Menjaga Hubungan agar Tetap Harmonis saat Pacar PMS, Cowok Wajib Tahu!
-
Sering Merasa Lelah Akhir-akhir Ini? 5 Hal ini Bisa Jadi Penyebabnya
-
Kuliah sambil Healing, 2 Universitas Negeri Terbaik di Malang Versi THE WUR 2023
Artikel Terkait
-
Persib Bandung Siap Lanjutkan Kerja Keras Demi Back to Back Juara
-
Dari Pemula Jadi Profesional: Tips Wanita Sukses Dalam Dunia Kerja
-
Rahasia Para Srikandi Bisnis, Ini 5 Tips Sukses Untuk CEO Perempuan Muda
-
6 Tips Sukses Manajemen Finansial UMKM, Jangan Campur Aduk Keuangan Pribadi dan Bisnis
-
Beda dari Rakyat Jelata, 3 Tips Sukses dari Zita Anjani Bikin Publik Naik Darah
Lifestyle
-
4 Ide Gaya Kasual ala Kim Yo Hanyang Bisa Ditiru Buat Nongkrong!
-
4 Gaya OOTD Elegan Shin Min-A, Cocok untuk Acara Formal hingga Semi Kasual
-
Tren Kesenjangan Sosial di TikTok: Lucu, Tapi Bikin Mikir
-
Kisah Mang Adi dari Busa Pustaka: Melawan Ketimpangan Akses Terhadap Buku dan Literasi di Indonesia
-
Gen Z Wajib Intip, Ini 4 OOTD Keren ala Park Ji Hu yang Sederhana tapi Standout!
Terkini
-
Makin Panas! Media Vietnam Soroti 3 Keputusan Aneh Thailand di SEA Games 2025
-
Piala AFF U-23: Peluang Jens Raven Buktikan Kualitasnya di Skuad Garuda
-
Ngobrol Santai Soal Pendidikan Indonesia dalam Buku Kopi Merah Putih
-
7 Drama China yang Dibintangi Su Xiao Tong, Ada Young Blood
-
Sinopsis Phule, Film Biopik India Dibintangi Pratik Gandhi dan Patralekha