Ketika sudah tamat dari bangku perkuliahan, biasanya seseorang diajak untuk mencari pekerjaan untuk mendapatkan kehidupan sehari-hari dan mengaplikasikan ilmunya yang didapat di bangku kuliah kepada masyarakat.
Namun, di tengah perjuangan mencari pekerjaan itu, kadang banyak perusahaan yang tidak menerima pekerja dan menolak kita bekerja di sana sehingga hidup pun menganggur.
Meskipun pengangguran, jangan sampai hidup ini benar-benar selesai dan menyerah. Akan tetapi, teruslah berjuang dan mencari pekerjaan lain yang bermanfaat. Untuk yang masih pengangguran, berikut ada 4 kegiatan yang dapat dilakukan.
1. Mengolah keterampilan baru
Di saat menganggur, alangkah baiknya kita mengolah keterampilan baru. Misalnya dengan membuka usaha kecil-kecilan bisa dengan menganyam sebuah plastik menjadi kerajinan tangan, daun kelapa menjadi tikar dan banyak lagi. Semua itu bisa dilatih dan dapat menghasilkan uang yang banyak untuk masa depan.
Percayalah, bahwa menganggur bukanlah membuat kita menyerah tetapi berjuang mengolah keterampilan baru.
2. Menulis
Bagi yang menganggur alangkah baiknya untuk mencoba menulis karena menulis juga menghasilkan uang. Semua orang bisa belajar menulis dan berlatih menulis jikalau ada kemauan. Saya pribadi memanfaatkan waktu untuk menulis ketika menganggur dan itu bisa memberi penghasilan buat kita.
Jadi, tak ada salahnya mencoba untuk menulis. Selain dapat honor, bisa juga dikenal oleh banyak orang.
3. Berolahraga
Ketika menganggur boleh juga kegiatan kita sehari-hari adalah berolahraga. Olahraga membuat badan lebih sehat dan prima. Olahraga pun kegiatan yang menyenangkan dan tidak membuat suntuk saat sedang menganggur. Manfaatkan waktu yang ada dengan berolahraga setiap hari.
Kalau sedang menganggur, baiknya mencoba belajar menjadi seorang konten kreator atau YouTuber. Pekerjaan menjadi konten kreator bisa dilakukan setiap waktu dan setiap hari. Kalau sedang sibuk dengan kegiatan lain, dapat juga tidak mengolah sebuah konten atau libur sejenak. Semua orang bisa menjadi konten kreator asal punya ide dan latihan dari yang sudah pengalaman maupun dari internet.
Keempat kegiatan itu bisa dilakukan oleh seseorang yang masih menganggur. Kita tak pernah tahu akan rezeki orang. Bisa saja kegiatan diatas menjadi rezeki kita dan pastinya membuat hidup lebih berwarna. Sekian.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Tips Menghindari Kesalahan karena Tidak Memperhatikan Detail Penting
-
Tips Cerdas Mencuci Pakaian dengan Mesin Cuci: Hemat Waktu, Hasil Bersih Sempurna
-
Cara Julie Estelle Pilih Busana Musim Hujan Biar Tetap Stylish, Baju Wajib Lengan Panjang?
-
Jangan Berteduh di Bawah Pohon Saat Hujan! Ini Bahayanya
-
Pengangguran Meningkat, Menaker Mau Buat Job Fair Setiap Minggu
Lifestyle
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
3 Produk The Originote Ukuran Jumbo, Ada Micellar Water dan Sunscreen Spray
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
Terkini
-
Mama yang Berubah Jadi Peri di Mummy Fairy and Me 4: Keajaiban Putri Duyung
-
Jambi Paradise, Destinasi Wisata Pilihan Keluarga
-
Melancong ke Jembatan Terindah di Jambi, Gentala Arasy
-
Selamat! NCT Dream Raih Trofi ke-2 Lagu 'When I'm With You' di Music Bank
-
Disney Umumkan 5 Drama Korea yang Tayang di Tahun 2025, Ada Knock Off!