Segala sesuatunya memang perlu diperhatikan. Sulit mendapatkan pekerjaan bukanlah hal yang menjadi rahasia lagi, hampir semua orang pernah kesulitan mendapatkan kerja. Di zaman berkembangnya digital sekarang ini, jumlah pencari kerja memang semakin banyak. Namun, jumlah lapangan pekerjaan terbatas. Alhasil, sulit mendapatkan pekerjaan menjadi hal yang biasa. Kamu mungkin sekarang sudah lulus kuliah atau lulus sekolah dan ingin mendapatkan pekerjaan, tapi ternyata mencari pekerjaan tidaklah mudah.
CV dan portofolio kerja sudah kamu sebar ke berbagai lowongan pekerjaan, tapi hanya sedikit yang membuahkan hasil bahkan bisa saja tak ada yang menerima. Dari sekian banyak lowongan pekerjaan yang sudah kamu daftar, mungkin hanya beberapa saja yang meloloskanmu pada tahap interview. Namun pada akhirnya kamu akan berakhir kegagalan.
Buat kamu yang udah melamar kemana-mana tapi tetap belum berhasil, kamu sebaiknya harus melakukan evaluasi pada dirimu. Mengutip dari penuturan Teddy Diego sebagai Career Coach para Jobseekers melalui Instagram pribadinya, @teddy.diego, ada beberapa tanda yang membuat seseorang sulit mendapatkan pekerjaan. Perhatikan, siapa tahu ada yang kamu alami di bawah ini!
1. Mindset yang Buruk
Jika kamu adalah orang yang takut akan kegagalan, mulai sekarang ubahlah mindset tersebut. Pola pikir yang negatif akan membuat kamu terhenti di tengah jalan. Kamu akan menjadi pesimis dengan masa depan jika kamu masih terus berpikir hal-hal yang negatif. Jangan takut akan kegagalan karena kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda. Jika gagal, kamu bisa mencobanya di lain waktu.
2. Attitude yang Buruk
Attitude atau tingkah laku adalah hal yang penting dalam melamar kerja. Mempunyai attitude yang buruk akan membuat diri kamu juga terlihat buruk. Mulai sekarang ubahlah perilaku kamu ke arah yang lebih positif, evaluasi apa saja yang harus diperbaiki dan intropeksi diri untuk tahu hal yang perlu kamu perbaiki. Jangan terlalu marah, jangan terlalu menyalahkan keadaan ataupun orang lain.
3. Kurang Bekerja Keras
Semua orang di dunia ini saling bersaing, saling bekerja keras untuk menggapai apa yang mereka inginkan. Jangan beranggapan bahwa hanya kamu saja yang bekerja keras. Sebagai contoh, baru kirim CV dan portofolio ke 20 lamaran kerja saja sudah merasa seperti kamu yang paling bekerja keras dan merasa cukup. Sebaiknya sifat ini harus kamu kurangi, karena orang lain diluar sana lebih gigih dan pantang menyerah sampai mereka diterima di tempat kerja yang mereka idam-idamkan
Itulah ketiga tanda-tanda kamu akan sulit mendapatkan pekerjaan, sebaiknya hindari tanda-tanda tersebut, ya!
Baca Juga
-
7 Fakta tentang Diplopia, Gangguan Mata yang Melihat Dua Bayangan dalam Satu Objek
-
5 Alasan Kuat Perempuan Harus Berpendidikan Tinggi, Terus Kejar Impianmu!
-
6 Tanda Bahwa Kamu Egois terhadap Pasanganmu, Coba Hindari!
-
6 Hobi Ini Bisa Mendatangkan Cuan yang Melimpah, Apa Saja?
-
5 Zodiak Paling Malas, Apakah Kamu Termasuk?
Artikel Terkait
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
-
Soleh Solihun Bagikan Info Lowongan Kerja yang Gajinya Tuai Nyinyiran Publik
-
Ratusan Dosen ASN Mundur: Salah Sistem atau Minimnya Persiapan Mental ASN Baru?
-
5 Pekerjaan yang Cocok Buat Introvert, Segini Total Gajinya
-
Rumah BUMN SIG Rembang Lahirkan Ratusan UMKM Naik Kelas dan Serap Ribuan Pekerja
Lifestyle
-
3 Inspirasi Outfit Dokter Muda ala Choo Young Woo, Smart dan Professional!
-
Simpel tapi Stunning! 4 Ide Basic OOTD Style ala Yuna ITZY yang Mudah Ditiru
-
Tampil Effortless, Ini 4 Ide Gaya OOTD Chic ala Nagyung FROMIS 9
-
FOMO tapi Hemat: Rahasia Gen Z Bisa Nonton Coachella Meski Dompet Pas-pasan
-
Perbaiki Skin Barrier dengan 4 Ampoule PDRN yang Sedang Hits di Korea
Terkini
-
Dilengserkan dari Kursi Pelatih, Nasib Jesus Casas Mirip Shin Tae-yong
-
Ulasan Novel Giselle: Tragedi Menyeramkan di Balik Panggung Ballet
-
Menelisik Jejak Ki Hadjar Dewantara di Era Kontroversial Bidang Pendidikan
-
Romantisme Fans Indonesia dan Uzbekistan: Dulu Menjatuhkan, Kini Saling Menguatkan
-
Review Film A Working Man: Jason Statham Ngegas Lagi, tapi Tetap Seru Gak Sih?