Masalah memang gak ada habisnya selama manusia masih hidup. Hubungan asmara pun tak terlepas dari masalah. Itu sebabnya masalah gak akan bisa dihindari, tapi disikapi.
Nah, berikut akan diulas mengenai beberapa hal keliru yang sering dilakukan saat hubungan asmara sedang bermasalah. Apa saja hal yang dimaksud? Mari simak pembahasan di bawah ini!
1. Menghindar
Seperti telah disinggung tadi, menghindar gak akan bisa menyelesaikan masalah. Masalah hanya bisa kelar kalau diatasi.
Itu sebabnya, kalau sedang mengalami konflik dengan pasangan jangan menghilang. Menunggu sampai pasangan tak emosi lagi atau lupa dengan konflik tersebut baru datang lagi. Sikap demikian gak baik, lho.
Selain bisa membuat pasangan merasa kalau kamu gak serius dalam menjalani hubungan ini, sikap menghindar juga bikin masalah yang sama terulang kembali. Hubungan kalian pun jadi gak berkembang.
2. Bungkam
Hal selanjutnya yang biasa dilakukan seseorang ketika bermasalah dengan pasangan, adalah memilih bungkam dan menyimpannya saja dalam hati. Salah tahu alasannya gak mau menyinggung perasaan pasangan. Sayangnya, niat baikmu itu justru bisa jadi bumerang.
Rasa kesal ke pasangan yang terus dipendam lama-lama akan meledak juga. Ketika ini terjadi, kamu sudah sulit bertindak dengan logika karena telah dikuasai emosi akibat lama bungkam.
Gak hanya itu, cuma memendamnya gak akan bikin pasangan sadar kalau ada sikapnya yang sudah bikin kamu gak nyaman. Komunikasi kalian bermasalah jadinya.
Ketika ada masalah dengan pasangan hindari saling menyalahkan. Ingat, lho, kalian ini berada di tim yang sama dan punya satu tujuan, yakni menjaga hubungan asmara kalian tetap awet dan harmonis.
Hal itu akan sulit dicapai apabila ketika konflik selalu saling tunjuk. Cobalah berbesar hati untuk berani akui kesalahan. Dengan begitu, tiap ada masalah bisa dibicarakan baik-baik sehingga gak berlarut-larut jadinya.
4. Bersikap dramatis
Ada pula yang ketika menghadapi masalah selalu bersikap berlebihan. Akibatnya, masalah yang sejatinya remeh dan gampang diselesaikan, malah jadi rumit. Maka dari itu, mulai sekarang cobalah melatih diri untuk memilih mana hal krusial yang layak dipersoalkan, dan mana yang cukup disikapi dengan sewajarnya.
Itu dia beberapa hal keliru yang biasa dilakukan ketika menghadapi masalah dalam hubungan asmara. Dihindari, ya!
Baca Juga
-
Sejarah Baru! ATEEZ Jadi K-Pop Artist Ketiga dengan Album No. 1 Billboard
-
Jeongnyeon: The Star Is Born, Puncaki Peringkat Drama Korea dan Aktor Terbaik
-
Nantikan! Ji Seung Hyun dan Jung Hye Sung Siap Menghibur di Film Aksi Komedi Baru
-
Tony Todd, Aktor Ikonik Candyman, Tutup Usia di 69 Tahun
-
Sering Mengalami Perut Kembung? Redakan dengan 3 Hal Ini
Artikel Terkait
-
Standar Nikah Muda dan Mengapa Angka Perceraian Semakin Tinggi?
-
Kulit Sehat Wajah Cerah: Cara Atasi Masalah Kulit di Tengah Perubahan Cuaca
-
1,4 Juta Mobil Honda Diinvestigasi, Masalah Mesin Jadi Sorotan
-
Masalah Panas pada Aprilia Buat Para Pembalapnya Hampir Menyerah
-
Jangan Ceritakan 5 Rahasia Ini ke Orang Lain, Dampaknya Nggak Main-main!
Lifestyle
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
-
3 Sheet Mask Mengandung Aloe Vera Ampuh Atasi Sunburn, Harga Mulai Rp5 Ribu
Terkini
-
Janji Menguap Kampanye dan Masyarakat yang Tetap Mudah Percaya
-
Kehidupan Seru hingga Penuh Haru Para Driver Ojek Online dalam Webtoon Cao!
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Ulasan Film The French Dispact: Menyelami Dunia Jurnalisme dengan Gaya Unik
-
Ulasan Buku Bertajuk Selamat Datang Bulan, Kumpulan Puisi Ringan dengan Makna Mendalam