Dalam menjalin hubungan persahabatan dengan mantan, tentu saja membutuhkan beberapa cara yang baik. Hal ini karena mantan adalah seseorang yang dulu pernah mengisi hati kamu dan membuat hidup kamu jadi lebih berwarna.
Oleh karena itu, akan terasa sensitif jika kamu ingin menjalin hubungan persahabatan. Akan tetapi, ada beberapa cara yang mungkin bisa kamu terapkan.
Berikut ini 4 tips menjalin hubungan persahabatan dengan mantan secara baik.
1. Hindari Membahas Masa Lalu
Ketika kamu sedang melakukan obrolan dengan mantan, kamu harus bisa menghindari membahas masa lalu.
Masa lalu adalah hal yang cukup sensitif untuk dibahas. Bukan hanya itu, jika kamu membahas masa lalu akan membuat hubungan persahabatan kamu dengan mantan akan menjadi tidak baik.
Oleh karena itu, jika kamu ingin menjalin hubungan persahabatan dengan mantan secara baik, kamu harus bisa menghindari membahas masa lalu.
2. Hilangkan Kebiasaan Dulu
Kamu harus bisa menghilangkan kebiasaan lama seperti yang sering kamu lakukan dengan mantan dulu. Hal ini bertujuan agar mantan tidak ingat dengan perilaku yang sering kamu lakukan dulu.
Jika kamu masih menggunakan kebiasaan dulu ketika bersama mantan, tentu saja hal ini akan membuat hubungan persahabatan kalian menjadi tidak sehat. Pasalnya, kebiasaan waktu dalam menjalin hubungan asmara dulu masih saja kamu terapkan.
Dalam melakukan hal apapun dengan mantan, usahakan kamu jangan terlalu berlebihan. Hal ini bisa membuat mantan jadi baper lagi dengan sikapmu. Jika demikian, bukan tidak mungkin akan membuat hubungan persahabatan kamu dengan mantan akan dipenuhi dengan rasa cinta dan kasih sayang. Tentu saja hal ini tidak baik dalam hal hubungan persahabatan.
4. Berkomunikasi yang Penting Saja
Hindari berkomunikasi tentang banyak hal pada pasangan, sebab jika kamu sering berkomunikasi akan membuat hubungan persahabatan kamu dengan mantan menjadi terganggu.
Ketika kamu sering berkomunikasi dengan mantan, tentu saja bisa menjalar pada hubungan asmara kalian dulu. Oleh karena itu, berkomunikasilah dengan mantan, namun tentang hal yang penting saja.
Itulah empat tips menjalin hubungan persahabatan dengan mantan secara baik. Tetaplah menjaga hubungan baik dengan mantan, namun tanpa harus menggunakan perasaan.
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Profil Vanessa Paradis, Mantan Kekasih Johnny Depp yang Hidup Bersama Selama 14 Tahun Tanpa Pernikahan
-
Ubah 5 Hal Ini Setelah Putus Cinta, Sebuah Tips Cepat Move On!
-
Duel Kontra Persija Penting untuk Sabah FC, Diprediksi Berlangsung Sengit
-
Fakta Kasus Suap Haryadi Suyuti, Terjaring OTT KPK atas Kasus Dugaan Suap Apartemen
-
Viral Wanita Ini Pancing Bilang Mantan Pacar Suami Tambah Cantik, Endingnya
Lifestyle
-
5 Ide Outfit ala Bailey Sok ADP, Bikin Penampilanmu Jadi Pusat Perhatian!
-
Gaet Anak Muda, Mahsuri Luncurkan Saus Sachet di Kerlap Kerlip Festival 2025
-
4 Sunscreen Bisabolol untuk Redakan Kemerahan dan Iritasi Akibat Sinar UV
-
4 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Setara Flagship 2026, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
-
4 Inspirasi Daily OOTD ala Hwasa untuk Penampilan Mature dan Stylish!
Terkini
-
Mesin Diam, Pelajaran Tak Pernah Usai
-
Menanti Debut John Herdman, Timnas Indonesia Bakal Kembali ke Masa Emas?
-
5 Drama China Tayang Januari 2026 yang Wajib Masuk Watchlist!
-
19 Tahun Bekerja Sama, Taeyeon Perbarui Kontrak dengan SM Entertainment
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah