Bisa dikatakan kebanyakan dari kita mengalami banyak pikiran negatif sepanjang hari, tetapi juga menginginkan kehidupan yang bahagia. Sayangnya kita sulit untuk mengalihkan pikiran negatif kami dan mengarahkannya ke arah positif.
Kabar baiknya pikiran positif ini bisa kita bangun untuk hiduo lebih bahagia. Berikut ini beberapa cara membuang pikiran negatif yang dapat dilakukan, menyadur dari laman successconsciousness.
Ini cara membuang pikiran negatif
1. Kesadaran dan Penerimaan
Kesadaran merupakan salah satu langkah kunci untuk mengubah pola pikir negatif kita. Setelah itu kesadaran diikuti dengan penerimaan yang dapat membuat tekad kita lebih kuat. Ketika pikiran bawah sadar kita menerima kenyataan saat ini, maka kita bisa membentuk pikiran dan emosi positif dengan mudah.
2. Mengalihkan
Jika kita sudah bisa menyadari ketika pikiran negatif datang, maka mengalihkannya akan menjadi lebih mudah. Ketika pikiran negatif itu datapng maka saat itulah kita perlu membuang pikiran negatif. Kita bisa mengalihkan ke hal-hal yang akan kita lakukan daripada terus memikirkan hal negatif.
3. Melepaskan
Kebanyakan orang yang tidak bisa membangun pikiran positif adalah karena perenungan mereka yang salah. Kita sering berpegang pada ingatan masa lalu atau emosi kita yang tidak menyenangkan serta mengkhawatirkan masa depan. Inilah beberapa kebiasaan yang sering menghambat kita berpikir positif. Oleh karena itu salah satu kunci menghilangkan pikiran negatif adalah melepaskan masa lalu serta tidak terlalu mencemaskan masa depan dan mencoba hidup di saat ini. Waktu yang kita miliki hanya saat ini karena masa lalu telah terlewat sedangkan masa depan memang belum terjadi.
4. Membangun rasa syukur
Pikiran negatiflah yang terus menarik kita ke bawah, menggoda kita untuk menyimpang dari tujuan kita sehingga seringkali membuat kita lupa untuk bersyukur. Emosi negatif ini biasanya lahir dari rasa takut akan hal yang tidak diketahui atau ketika berhadapan dengan situasi yang merugikan. Rasa syukur membantu kita mengatasinya, atau mengubahnya menjadi sesuatu yang positif. Membuat jurnal sederhana tentang apa yang kita syukuri akan membuat kita lebih mudah kembali ke hal yang positif.
Itulah hal yang bisa dilakukan untuk mengubah pikiran negatif. Sekecil apapun langkah yang kita lakukan cara tersebut tetap akan memiliki efek yang sama berkembang. Terapkan cara membuang pikiran negatif itu ya agar lebih bahagia.
Baca Juga
-
Makan Ramah Lingkungan dengan Tadisi Lama, Cara Kembali Menyayangi Bumi
-
Tidak Perlu Krim Mahal, Pakai 5 Bahan Alami Ini untuk Hilangkan Flek Hitam
-
Ingin Terapkan Less Waste saat Travelling? Berikut 4 Tipsnya!
-
5 Langkah Sederhana Less Waste, Yuk Coba Terapkan!
-
Mulai Sustainable Living dari Mana? 5 Kebiasaan Ini Bisa Kamu Terapkan
Artikel Terkait
-
Menemukan Kebahagiaan Sejati dari Buku Bahagia Itu Sederhana Karya Sir John
-
Langkah Mudah Bikin Hari Jadi Positif
-
Ulasan Buku Berani Bahagia, Raih Kebahagiaan Lewat Nalar Psikologi Sosial
-
Ulasan Buku 'Days of Happiness', Merancang Hari-hari Bahagia dalam Hidup
-
3 Konsep Unik Jepang yang Bisa Mengubah Hidupmu Jadi Lebih Positif
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Trailer Film Popeye the Slayer Man: Teror Maut Si Pelaut Bertangan Besi
-
Satu Tahun di Ducati, Marc Marquez Puji Kepemimpinan Gigi Dall'Igna
-
Novel 'Samuel' Diadaptasi Jadi Sinetron, Rebecca Klopper Jadi Aktris Utama
-
Debut di MotoGP, Begini Reaksi Somkiat Chantra saat Jajal Motornya
-
BLak-blakan! Soyeon (G)I-DLE Sebut Eks Member dan Sindir HYBE di MAMA 2024