Sebagai manusia, kita pasti berhubungan dengan manusia lain. Hubungan itu luas gak selalu tentang pacar atau pasangan. Bisa dengan keluarga, saudara, teman, rekan kerja dan terangga itu juga termasuk hubungan. Ada 6 tanda yang mungkin kamu berasa ada di hubungan yang baik/tepat. Tentunya baik juga untuk kesehatan mental kamu! Berikut di antaranya:
1. Sering muncul perasaan senang, bahagia, nyaman, dan semangat kalau ketemu sama mereka
Jika bertemu mereka kamu akan merasa senang, bahagia, semangat. Jangankan bertemu mungkin hanya VC saja akan merasakan perasaan senang yang tidak dapat diungkapkan.
2. Mereka bisa bikin kamu merasa damai, tenang, dan aman
Setiap manusia pasti ada merasa moodnya tidak baik atau kontrol emosinya sedang tidak baik, bahkan tidak merasa nyaman di keramaian. Jika mereka bisa bikin kamu merasa damai, tenang, dan aman. Mungkin dia adalah orang yang tepat!
3. Mereka selalu mendukung kamu di setiap kondisi, senang atau sedih
Saat kamu di atas dia akan bangga padamu dan selalu support, saat kamu jatuh dia pun tidak akan meninggalkan kamu. Mereka selalu mendukung kamu di setiap kondisi. Baik, kamu lagi senang maupun ketika sedih.
4. Mereka bisa bikin kamu lebih percaya diri dan yakin sama diri kamu sendiri
Terkadang beberapa pasangan lebih memilih untuk stuck, baik karena kekangan maupun kurangnya kepercayaan diri. Nah jika mereka bisa bikin kamu lebih percaya diri dan yakin sama diri kamu sendiri, pertahankan mereka!
5. Kamu bisa sepenuhnya menjadi diri sendiri ketika sama mereka
kamu tidak akan merasa menjadi orang lain saat ada di dekatnya. Kamu bertingkah sebagaimana menunjukkan bahwa itu dirimu sebenarnya, tidak ada yang ditutup tutupi.Kamu bisa sepenuhnya menjadi diri sendiri ketika sama mereka
6. Mereka bisa menerima segala perbedaan dan kondisi antara kamu dan mereka
Setiap hubungan pasti ada namanya perbedaan dan kondisi, tidak perlu memperibet suatu hal. Jika kamu berada dihubungan yang sehat, pasti Mereka bisa menerima segala perbedaan dan kondisi antara kamu dan mereka.
Itulah enam tanda kamu berada di hubungan yang tepat. Bagaimana menurutmu? Apakah kamu merasan ini dalam hubungan ini? Jika tidak, kamu harus pikirkan lagi untuk jenjang berikutnya.
Tag
Baca Juga
-
5 Tips Mudah Belajar Lebih Cepat dan Ingat Lebih Banyak!
-
Jangan Takut Memilih! Ini 6 Tanda Dia Ingin Putus!
-
6 Rekomendasi Buku Motivasi Terbaik Tahun 2022 Menurut Ahli Kesehatan Jiwa
-
Wajib Ditonton! 3 Alasan Kenapa Drama 'Military Prosecutor Doberman' Mendebarkan
-
Takut Canggung? Begini 4 Cara Memulai Percakapan dengan Mantan
Artikel Terkait
-
Gus Ipul Gagas Wisuda Keluarga Miskin, Simbol Keluar dari Garis Kemiskinan
-
Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
-
Lisa Mariana Ngaku Cuma Hubungan Intim dengan Ridwan Kamil, Tapi Bukan Berarti Masih Perawan
-
Hanya Sejam dari Solo, 4 Destinasi Wisata Keluarga Ini bikin Long Weekend Anda Berkesan
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
Lifestyle
-
3 Inspirasi Outfit Dokter Muda ala Choo Young Woo, Smart dan Professional!
-
Simpel tapi Stunning! 4 Ide Basic OOTD Style ala Yuna ITZY yang Mudah Ditiru
-
Tampil Effortless, Ini 4 Ide Gaya OOTD Chic ala Nagyung FROMIS 9
-
FOMO tapi Hemat: Rahasia Gen Z Bisa Nonton Coachella Meski Dompet Pas-pasan
-
Perbaiki Skin Barrier dengan 4 Ampoule PDRN yang Sedang Hits di Korea
Terkini
-
Dilengserkan dari Kursi Pelatih, Nasib Jesus Casas Mirip Shin Tae-yong
-
Ulasan Novel Giselle: Tragedi Menyeramkan di Balik Panggung Ballet
-
Menelisik Jejak Ki Hadjar Dewantara di Era Kontroversial Bidang Pendidikan
-
Romantisme Fans Indonesia dan Uzbekistan: Dulu Menjatuhkan, Kini Saling Menguatkan
-
Review Film A Working Man: Jason Statham Ngegas Lagi, tapi Tetap Seru Gak Sih?