Menjadi orang pintar tentu menjadi keinginan semua orang. Mengingat ketika orang pintar tentu hidup mereka dapat lebih mudah meraih kesuksesan dan memiliki kualitas diri yang baik.
Namun menjadi orang pintar bukan perkara mudah, dibutuhkan kerja keras secara konsisten dan kesabaran yang kuat. Selagi ada niat dan usaha, maka jalan untuk menjadi pintar jelas akan terbuka.
Terkait dengan itu, berikut enam kebiasaan yang dapat dilakukan agar makin pintar seperti yang disadur dari akun Instagram @golongan.sukses.
1. Rekam semuanya
Setiap hari otak akan berpikir banyak hal. Kadang kala dari hal-hal tersebut justru muncul ide brilian. Untuk itu penting mencatat semua ide-ide yang muncul.
Jangan sampai saat ada ide muncul lalu disepelekan begitu saja dan dianggap enteng, sehingga mengakibatkan menunda untuk mengerjakan ide tersebut.
2. Tahu jangkauan
Ada baiknya untuk mencatat atau membuat list apa yang sudah dikerjakan selama sehari atau seminggu. Hal ini bisa membantu untuk mengevaluasi dan sadar sudah sejauh mana melangkah serta bisa memutuskan sudah sejauh apa lagi harus melanjutkannya.
3. Baca, baca, dan baca
Agar kualitas diri bisa menjadi lebih baik penting untuk terus membaca banyak hal. Membaca salah satu cara agar bisa mengetahui banyak hal, di samping itu sebagai upaya untuk merawat kebudayaan. Orang yang sukses adalah mereka yang terus belajar dan salah caranya dengan tekun dan konsisten membaca setiap hari.
4. Don't take it for granted
Maksudnya adalah selalu menindaklanjuti setiap informasi baru yang diterima, dengan sebuah pertanyaan "apakah ini benar?" Meskipun ada banyak informasi yang bisa kita konsumsi tetapi penting untuk memilih informasi yang benar dan berkualitas. Artinya perlu teliti pada setiap informasi yang diterima.
5. Konsumsi hal berkualitas
Maksudnya adalah menkonsumsi informasi atau pengetahuan yang dapat memberikan efek positif pada diri sendiri. Kita tahu bahwa informasi sekarang ada banyak, untuk itulah penting agar selalu memilah informasi bermanfaat dan berkualitas. Seperti menonton video edukasi yang dapat menambah wawasan, bukan malah menonton video settingan.
6. Plan as the floor
Tak ada satu capaian hebat tanpa sebuah rencana. Bahkan kalau kamu menikmati film hebat pun, pasti ada rencana hebat di belakangnya. Begitu pula hidup yang kita alami. Mungkin bisa dipraktikkan untuk membuat rencana mingguan untuk menghasilkan pencapaian yang hebat.
Nah, itulah kebiasaan yang dapat membuat semakin pintar dan semoga saja kita dapat mempraktikkan dalam kehidupan sehari-hari. Semakin banyak kamu tahu, semakin banyak juga kamu tidak tahu.
Baca Juga
-
Gagasan Pendidikan Ki Hajar Dewantara, Perlunya Akses Pendidikan Merata
-
Hari Raya Idul Fitri, Memaknai Lebaran dalam Kebersamaan dan Keberagaman
-
Lebaran dan Media Sosial, Medium Silaturahmi di Era Digital
-
Ketupat Lebaran: Ikon Kuliner yang Tak Lekang oleh Waktu
-
Dari Ruang Kelas ke Panggung Politik: Peran Taman Siswa dalam Membentuk Identitas Bangsa
Artikel Terkait
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Langkah Cepat Cek NISN untuk PIP: Panduan Anti Gagal Terbaru April 2025
-
Bergaya dengan iPhone Sewaan? Pikirkan Lagi! Ini Risiko yang Harus Kamu Tahu
-
Mengatasi Nama Tidak Terdaftar Sebagai Penerima PIP Kemdikbud
-
Terlalu Pintar, Tak Jadi Apa-Apa, Ironi Nyata di Balik Ucapan Prabowo
Lifestyle
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Tertarik Belajar Bahasa Korea? Cek Dulu Langkah Awal Ini
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
Terkini
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton