Bukan rahasia umum lagi jika zodiak Gemini banyak dibicarakan terutama karena sikapnya yang tidak menyenangkan, apa kamu termasuk orang yang tidak suka pada Gemini?
Hal tersebut bukan berarti tanpa alasan, beberapa tabiat Gemini berikut ini memang membuat orang geleng-geleng kepala. Melansir dari laman Symbolism and Metaphor, berikut ini adalah alasan mengapa Gemini banyak tidak disukai.
1. Gemini Mudah Terdistraksi
Gemini memang fleksibel, mereka bisa multitasking juga. Namun, banyaknya hal yang menjadi fokus mereka menjadikan mereka tidak maksimal dalam melakukan suatu pekerjaan.
Mungkin bagi mereka, mengerjakan banyak hal adalah suatu tantangan, tapi mereka tidak sadar bahwa hal tersebut bisa merugikan orang lain di sekitarnya.
Gemini memang seorang yang cepat belajar, cepat bertindak, cepat bekerja, tetapi juga cepat kehilangan minat. Begitu mudahnya seorang Gemini terdistraksi.
2. Gemini Si Overthinker
Pemikiran yang dalam kadang-kadang membuat Gemini menjadi orang yang emosional, mereka bisa menjadi orang yang sangat penyayang, tapi juga bisa berubah jadi sosok kejam.
Larut dalam pikiran juga bisa membuat mereka frustrasi, salah satu cara melampiaskannya adalah berbicara atau ngobrol dengan orang lain.
3. Banyak Bicara
Seperti yang telah dijelaskan diatas bahwa Gemini suka berbicara untuk melampiaskan kebosanan dan rasa frustrasi mereka. Orang yang banyak bicara memang dikenal humble, tapi tidak jarang juga ada yang menganggapnya menyebalkan dan mengganggu.
Hindari berdebat dengan mereka kalau tidak mau kena skakmat, selain suka bicara, mereka juga pandai bermain kata.
4. Muka Dua
Jangan kaget kalau seorang Gemini di lingkunganmu punya sifat asli yang tak sama dengan apa yang terlihat, bisa jadi yang terlihat judes aslinya ramah, yang terlihat ramah menyimpan dendam di hatinya. Gemini adalah manusia yang sulit ditebak kepribadiannya.
5. Selalu Merasa Jadi yang Terbaik
Faktanya, sebagian besar Gemini memang selalu menjadi yang terbaik di lingkupnya. Namun, sesuatu yang tidak disukai adalah mereka selalu menyombongkan hal tersebut, serta merasa jadi superior karena dapat memukai orang banyak.
Itulah 5 alasan mengapa Gemini banyak tidak disukai oleh orang, menurutmu Gemini menyebalkan karena apa?
Baca Juga
-
Rebutan Gelar, Pecco Bagnaia dan Jorge Martin Merasa Tak Perlu Bermusuhan
-
Seri Terakhir MotoGP 2024 Pindah ke Barcelona, Ini Komentar Pecco Bagnaia
-
Luca Marini Percaya Diri Honda Bisa Samai Kekuatan Ducati: Asal Cerdas!
-
Bagnaia dan Martin Duel Sengit di Malaysia, Bos Ducati Senang Bukan Main
-
Fabio Quartararo Sukses di MotoGP Malaysia 2024 Walau Tak Podium, Kok Bisa?
Artikel Terkait
-
Beda Respon ChatGPT dan Gemini soal Pemilu AS, Siapa Bakal Menang Antara Donald Trump atau Kamala Harris?
-
Apakah Fuji dan Fadil Jaidi Ditakdirkan Bersama? Tingkat Kecocokan Zodiak Keduanya Tinggi Banget!
-
Berani Tidak Disukai: Mencari Kebahagiaan dari Dalam Diri Sendiri
-
Ini Dia 7 Zodiak Paling Peduli Orang Lain, Kamu Termasuk?
-
Gemini Live: Asisten AI Google Kini Fasih Berbahasa Indonesia, Apa Saja Kehebatannya?
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Tea Tree, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
Tampil Feminin saat Hangout dengan 4 Padu Padan Outfit Rok ala Beby Tsabina
-
4 Rekomendasi Liquid Blush Warna Mauve, Tampil Cantik dan Natural!
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia
-
BABYMONSTER Billionaire: Ketika Percaya Diri Mampu Bungkam Komentar Negatif
-
4 Fakta Neo Hou, Pemeran Fangs of Fortune yang Ternyata Mantan Trainee SM