Jika kamu memiliki PC atau komputer dengan spesifikasi seadanya tapi kamu juga gamers, kamu bisa memilih memainkan game ringan yang sesuai dengan spesifikasi komputermu.
Berikut ini adalah game PC ringan terbaik 2020 yang cocok untuk dimainkan di komputermu:
- Grand Theft Auto San andreas
Game yang sedari dulu menemani masa kecil kita ini sangat cocok untuk spek PC rendah jaman modern. Dengan hanya membutuhkan RAM sekitaar 256 MB kamu sudah bisa memainkan game PC ringan berikut. Dijamin kamu akan bernostalgia dan bagi gamer baru akan merasakan sensasi game tahun 2000an.
2. Half Life
Game zombie yang sudah lama berada pada dunia game ini menawarkan permainan FPS dengan berperang melawan zombie. Game ini diciptakan oleh valve pada tahun 1999 dan menjadi salah satu game horor terbaik pada masanya. Dengan perkembangan jaman, game ini pun tergolong menjadi game ringan untuk PC kamu nih.
3. Need for Speed (underground 1 & 2)
Gamer yang suka balapan sudah pasti kenal banget dengan game ini, game yang akan mengajak kamu untuk memodif mobil sesuka hati kamu dan balapan dengan mobil terkencang kamu. Alur cerita yang dimiliki game ini pun menarik dan patut kamu coba mainkan. Tenang, game ini dijamin sangat ringan untuk laptop kerja kamu.
4. Project IGI 1 & 2
Game ini terbilang game yang sangat sulit untuk dimainin. Game buatan dari Innerloop Studios ini merupakan game Shooter dan Stealth yang menceritakan tentang seorang agen I.G.I. Game ini dirilis dua kali yaitu pada tahun 2000 dan 2003. Ayo coba mainkan game ringan PC satu ini.
5. Plant vs Zombie
Game ringan terakhir untuk PC yaitu Plant vs Zombie. Game ini memiliki gameplay yang cukup sederhana namun menarik untuk dimainkan. Karena animasi yang mendukung dan konsep permainan ringan yang mendukung pemain yang ingin bermain santai, menjadikan game ini salah satu favorit para gamers nih.
Itulah rekomendasi 5 Game PC Ringan yang dapat dibahas kali ini. Jika kamu memiliki komputer dengan spek rendah, kamu bisa mainkan game ini sekarang juga tanpa takut PC kamu meleleh.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Hazelight Studios Umumkan Game Baru, Siap Hadirkan Inovasi Co-Op Unik!
-
Light Shop Jadi Karya Ambisius Kang Full, Siap Bersaing dengan Squid Game!
-
Marvels Spider-Man 2 Hadir di PC Januari 2025, Jangan Lewatkan!
-
LINE Idle Rangers Resmi Diluncurkan
-
Nonton Indonesia vs Arab Saudi, Prabowo Diduga Tertipu Live Streaming Game PES di YouTube
News
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
-
Tingkatkan Kompetensi, Polda Jambi Gelar Pelatihan Pelayanan Prima
Terkini
-
Tren Childfree di Indonesia Melonjak, Sejauh Mana Negara Hadir?
-
Gagal Ikuti Tim Putra, Timnas Futsal Putri Raih Juara ke-3 di Ajang AFF Cup
-
Berani Menceritakan Kembali Hasil Bacaan dalam Buku Festival Buku Favorit
-
Ulasan Buku Apakah Aku yang Biasa-Biasa Ini Bisa Berbuat Hebat Karya Miftahuddin
-
Bittersweet Marriage: Jodoh Jalur Hutang, 'Sampai Hutang Memisahkan Kita!'