Dodongkal atau lebih sering dikenal Kue Dongkal ini adalah adalah sejenis makanan tradisional atau kue tradisional Indonesia yang termasuk ke dalam kelompok jajanan pasar. Dongkal terbuat dari beras yang ditumbuk halus hingga menghasilkan tepung. Kemudian tepung beras yang telah halus diisikan gula aren dan dikukus.
Makin nyaris terlupakan, Kue Dongkal sebenarnya punya cita rasa yang lezat, cocok disantap sembari ditemani menyeruput teh atau kopi hangat. Untungnya, meski sedikit, teman-teman masih bisa menjumpai sejumlah penjajah kue ini di beberapa lokasi di Jabodetabek.
Konon pada zaman dulu, sajian ini sering jadi bagian dari upacara adat. Namun dalam beberapa tahun terakhir, Dongkal lebih dikenal sebagai jajanan pasar atau kue tradisional.
Selain bercita rasa lezat, kue dongkal ini mempunyai bentuk yang unik, lho! Dongkal melibatkan alat khusus bernama aseupan (kukusan) dari anyaman bambu berbentuk kerucut.
Aseupan bakal diisi tepung beras dan gula aren secara selang-seling. Begitu penuh, cetakan tersebut lantas dikukus dalam sebuah dandang khusus bernama seeng.
Buat temen-temen yang penasaran, bisa coba mencari penjualnya di tempat tempat seperti pasar tradisional. Sempatkan membeli agar kalian tak penasaran dengan cita rasanya yang manis dan gurih. Bagaimana, apakah ini masuk kedalam wish list kalian?
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Raisa Icip Berbagai Jajanan Khas PRJ sebelum Manggung, Sempat Bingung Cara Makan Kerak Telor
-
Pisang Goreng Srikaya, Camilan Khas Pontianak yang Bikin Ketagihan
-
5 Jajanan Khas Imlek yang Bisa Dibeli di Pasar dengan Harga Murah Meriah
-
5 Jajanan Khas Imlek yang Bisa Dibeli di Pasar, Cobain Yuk!
-
Kue Pancong Pocong, Jajanan Manis Kekinian yang Lumer di Lidah
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Ulasan Novel The Years of the Voiceless: Potret Kehidupan di Bawah Represi
-
Gagal Raih Juara Dunia 2024, Seperti Apa Nasib Pecco Bagnaia Musim Depan?
-
Kolaborasi Tim Peserta Pilkada Polewali Mandar 2024 Melalui Gerakan Pre-Emtif dalam Pencegahan Politik Uang
-
Jung Woo-sung Konfirmasi Punya Anak dengan Model Moon Ga-bi
-
Bikin Awet Muda! 3 Rekomendasi Sunscreen dengan Kandungan Anti-Aging