Rabu (12/8/2020). Adanya peraturan pemerintah mengenai New Normal dan diiringi meningkatnya jumlah pasien positif Covid-19 di Indonesia serta kurang pemahaman masyarakat terhadap bahaya dari Virus Corona ini membuat Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang berinisiatif untuk membagikan masker kepada para pedagang di pasar Pangganglele, Desa Arjowilangun Kecamatan, Kalipare Kabupaten Malang.
Pada pelaksanaannya Mahasiswa PMM kelompok 23 terjun langsung di pasar pangganglele Bersama salah satu Koordinator Desa Bapak. Yono, pada pukul 07.15 hingga 07.30. Sasaran yang dituju oleh mahasiswa adalah para pedagang yang ternyata masih banyak yang tidak menggunakan masker, padahal pasar sendiri adalah tempat yang sangat rawan penyebaran Virus Corona ini. Dikarenakan pasar adalah tempat bertemunya para pedagang dan pembeli dan terjadinya transaksi secara langsung.
“Dengan adanya kegiatan pembagian masker ini, diharapkan masyarakat khususnya para pedagang selalu menerapkan protocol Kesehatan untuk meminimilasir terjadinya penyebaran Covid-19” ujar Bpk. Yono selaku koordinator Desa Arjowilangun.
Setelah kegiatan ini, mahasiswa UMM berharap agar masyarakat selalu mengikuti anjuran pemerintah yaitu menerapkan protokol Kesehatan salah satunya penggunaan masker saat keluar rumah baik para pedagang dan masyarakat umum.
Pengabdian Masyarakat Oleh Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang Desa Arjowilangun Kelompok 23 gelombang 4 yang beranggotakan Susilo Ilham Sudrajad, Daimatul Huriah, Fanni Kartasasmita, Saiful Bahri, dan Devi Kurniawati Jurusan Manajemen dengan mendapatkan bimbingan oleh Dosen Pembimbing Lapangan Syaifuddin.,S.Kom,M.Kom.
Artikel Terkait
-
Hamdan ATT Meninggal: Petualang Cinta Termiskin di Dunia yang Tulus Terhadap Janda
-
SEVENTEEN Heaven's Cloud: Filosofi Awan yang Buatmu Bebas dari Kesedihan
-
Cantik-cantik Rupanya Bisa 'Nukang', Ariel Tatum Makeover Area Favorit
-
6 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan yang Sebaiknya Dihindari, Dikenal Banyak Minusnya
-
Seberapa Bagus FC Magdeburg? Klub Baru Pemain Keturunan Indonesia-Jerman Laurin Ulrich
News
-
Gemakan #SuaraParaJuara Versimu! Ikuti Kompetisi Menulis AXIS Nation Cup 2025, Menangkan Hadiahnya!
-
Berkesan! Angga Fuja Widiana Ubah Momen Bagi Rapor Jadi Ajang Perenungan
-
Mahasiswa AMIKOM Yogyakarta Angkat Kisah Desa Wunut Klaten Lewat Dokumenter
-
Dari Kampus ke Desa: Langkah Awal Mahasiswa UMBY Lewat Pembekalan KKN 2025
-
Tari dan Diplomasi Akademik di Medan, Beginilah AP2TPI Disambut
Terkini
-
SEVENTEEN Heaven's Cloud: Filosofi Awan yang Buatmu Bebas dari Kesedihan
-
Jeon Somi Narasikan Luka Cinta Lewat Lagu EDM Bertajuk What You Waiting For
-
Musim Panas yang Galau, Plave Sedang Merindu di Lagu Jepang Bertajuk Hide and Seek
-
Catat Tanggalnya! WayV Bagikan Jadwal Teaser Comeback Album 'Big Bands'
-
Luka, Pemulihan, dan Persahabatan, dalam Film Sorry, Baby