Pedang di sejumlah pasar di Brebes mengaku ikhlas dengan rencana penutupan pasar pada 6-7 Februari 2021.
Penutupan pasar tersebut terkait program 'di Rumah Saja' yang dicetuskan Gubernur Jawa Tengan Ganjar Pranowo.
Ketua Paguyuban Pedagang Pasar Induk Bumiayu Kabupaten Brebes, Nasob mengatakan ia bersama dengan pedagang lainya siap mendukung program Pemerintah Provinsi Jawa Tengah tersebut.
"Kami disini siap jika pasar ditutup selama 2 hari," kata Nasob.
Ia menyebut, penutupan pasar tersebut sebagai wujud partisipasi pedagang pasar dalam rangka memutus mata rantai penyebaran covid-19.
Lusi, salah seorang pedagang di Pasar Kalierang Bumiayu yang letaknya tidak jauh dari Pasar Induk Bumiayu mengaku ikhlas dengan rencana penutupan tersebut.
"Tidak apa-apa jika pasar ditutup, saya sebagai pedagang iklas," kata Lusi seorang pedagang di Pasar Kalierang Bumiayu.
Ia mengungkapkan, meskipun dalam dua hari dirinya tidak memiliki pemasukan keuangan untuk keluarga karena tidak berdagang, namun ia tetap mendukung penutupan pasar guna mencegah penyebaran covid-19.
Lusi bersama pedagang lainya berharap covid-19 di Indonesia segera hilang sehingga aktifitas sehari-hari bisa lebih aman dan nyaman.
Kepala Pasar Kalierang Dwi Saputro mengatakan, rencana penutupan pasar telah disosialisasikan kepada para pedagang dan pengunjung pasar.
"Kami bersama dengan pihak terkait telah mensosialisasikan rencana penutupan ini," kata Dwi.
Meskipun akan ada penutupan, warga diminta tidak panik dan tidak memborong kebutuhan secara berlebihan.
"Belanja secukupnya saja, kira-kira cukup untuk dua hari," pinta Dwi.
Jika masyarakat memborong kebutuhan secara berlebihan ia khawatir akan memicu kenaikan harga-harga kebutuhan pokok yang pada akhirnya akan merugikan masyarakat itu sendiri.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Efek Kurang Antisipasi? Pemudik di Pejagan Jadi Korban Kehabisan Saldo E-Toll
-
Telur Asin Salah Satunya, Ini 6 Kuliner Legendaris yang Wajib Dicicipi di Brebes
-
Jelang Mudik 2025: Kapolda Jateng Sidak Tol Trans Jawa, Soroti Hal Ini...
-
Cek Fakta: Megawati Pecat Bupati Brebes karena Ikut Retreat Kepala Daerah di Magelang
-
Benarkah Bupati Brebes Dipecat Megawati Karena Ikuti Retret di Magelang? Begini Faktanya
News
-
Resmi Cerai, Ini 5 Perjalanan Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
Terkini
-
5 Momen Paling Ditunggu Penggemar Manhwa di Anime Solo Leveling Season 3
-
Needs You Cafe: Ngopi dengan View Danau Sipin yang Bikin Betah Berlama-lama
-
Film Angkara Murka: Bukan Horor Biasa
-
Pesan Stefano Cugurra untuk Wasit Persib vs Bali United, Semoga Bisa Adil!
-
Hailee Steinfeld Akhirnya Kembali Bermusik Lewat Soundtrack Film Sinners