Apakah kamu tipe orang yang hanya semangat diet menggebu-gebu di awal program diet saja? Namun di tengah perjalanan saat sudah memulai program diet di hari atau pekan kesekian kamu mulai kehilangan semangat dan mulai acuh tak acuh dengan program dietmu?
Nah, 5 hal ini yang perlu banget kamu terapkan di saat semangat diet mulai kendor. Yuk, disimak!
1.Tetapkan target jangka pendek
Jangan memaksakan diri sendiri untuk langsung turun 10 bahkan 20 kilogram (kg) hanya dalam seminggu atau sebulan. Buat catatan history berat badanmu sejak hari pertama kamu mulai diet. Mulai dari target kecil dulu seperti 3-5 kg per bulan
2. Tahan niat untuk Cheating
Cheating yang dimaksud adalah curi-curi untuk mengonsumsi makanan tinggi kalori. Dengan mindset ‘sedikit aja nggak ngaruh’, justru tanpa disadari akan menggagalkan program dietmu secara menyeluruh.
3. Bergerak aktif
Selain mengatur pola makan, olahraga juga menentukan program dietmu akan berhasil atau sia-sia. Makanan sudah dikontrol, tapi kamu sibuk bermalas-malasan. Maka, segalanya akan percuma karena bergerak aktif adalah salah satu cara yang dibutuhkan untuk membakar kalori.
Ambil handphone-mu, ajak teman-temanmu untuk melakukan aktivitas olahraga bersama seperti jogging, bersepeda, atau senam.
4. Buat catatan harian pribadi
Untuk memancing semangat kamu, bikin catatan di buku harian yang mencatat perkembangan dietmu. Dari catatan itu, kamu bisa mengontrol apakah usahamu beberapa hari terakhir ini berjalan maksimal atau belum.
Tentunya, hati akan bersemangat jika menyadari timbangan sudah turun dibanding dua hari sebelumnya kan?
5.Positive Thinking
Nah, ini juga penting nih. Segala sesuatunya berawal dari pikiran. Pastikan pikiranmu selalu positive. Pikirkan hal-hal menyenangkan dan jangan terlalu membenci berat badanmu. Percayalah,yang terpenting itu bukan seberat apa timbangan badanmu. Tapi sesehat dan sebugar apa tubuhmu.
Gimana, udah semangat lagi lanjut diet kan?
Baca Juga
-
6 Pahlawan Indonesia yang Namanya Diabadikan Menjadi Nama Jalan
-
3 Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Mengalami Luka Bakar
-
Para Ayah Wajib Tahu! Hindari Lakukan 5 Hal Ini Jika Nggak Mau Dijauhi Anak
-
Rutin Minum Perasan Jeruk Nipis Bikin Cepat Hamil, Mitos atau Fakta?
-
Jangan Sampai Menyesal! Ini 5 Alasan Anak Tak Terbuka dengan Orang Tua
Artikel Terkait
-
Lika-liku Perjuangan Aurel Hermansyah Diet hingga Turun 21 Kg dalam Waktu Singkat, Sempat Jatuh Sakit
-
Aurel Hermansyah Sempat Sakit, Atta Halilintar Singgung Program Diet Sang Istri
-
Cara Turunkan Berat Badan Tanpa Kelaparan, Konsumsi 9 Makanan Tinggi Protein Ini
-
Viral di Tiktok Program Diet dengan Kopi Americano, Apakah Aman Bagi Tubuh?
-
Panduan Mengatasi Kolesterol Tinggi dengan Diet yang Tepat
News
-
Satukan Dedikasi, Selebrasi Hari Guru di SMA Negeri 1 Purwakarta
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
-
Yoursay Talk Unlocking New Opportunity: Tips dan Trik Lolos Beasiswa di Luar Negeri!
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
Terkini
-
PSSI Targetkan Timnas Indonesia Diperingkat ke-50 Dunia pada Tahun 2045 Mandatang
-
Review Gunpowder Milkshake: Ketika Aksi Bertemu dengan Seni Visual
-
Memerankan Ibu Egois di Family by Choice, Kim Hye Eun: Saya Siap Dihujat
-
3 Serum yang Mengandung Tranexamic Acid, Ampuh Pudarkan Bekas Jerawat Membandel
-
3 Varian Cleansing Balm Dear Me Beauty untuk Kulit Kering hingga Berjerawat