Kamu pasti pernah mengalami atau bahkan sekarang sedang menggali info tentang cara mengatasi ketombe. Emang nyebelin banget sih kalau rambut kita ketombean. Selain gatal yang mengganggu, bau juga ikut-ikutan melengkapi rasa kesel kamu sama rambut. Baik cowok atau cewek semua bisa berketombe. Kali ini,penulis akan membagikan hal apa aja sih yang mengakibatkan rambut kita berketombe? Ini dia ulasannya!
1. Kulit kering
Pertama, yang menyebabkan ketombe muncul adalah kulit kepala yang kering. Ketika kondisi kulit kepala kering, sangat mudah timbul serpihan-serpihan putih kecil yang sering kali kita sebut dengan ketombe.
2. Jamur
Jamur ternyata bisa memicu timbulnya ketombe, terutama di musim dingin atau hujan. Hal ini terjadi ketika tidak adanya paparan sinar matahari, jamur bisa tumbuh di kulit kepala dan menyebabkan ketombe. Adapun jenis jamur yang tumbuh di kulit kepala adalah Malassezia. Jenis jamur ini akan memaksa sel kulit baru yang bercampur dengan minyak pada rambut.
3. Kulit iritasi dan berminyak
Selain jamur dan kulit kepala yang kering, kulit yang berminyak ternyata juga bisa jadi pemicu timbulnya ketombe. Kulit kepala berminyak, mengakibatkan gatal dan kita otomatis akan menggaruknya lalu terjadilah iritasi pada kulit kepala. Nah hal ini yang kemudian menimbulkan sisik putih atau kuning, dan kondisi ini disebut dermatitis seboroik.
4. Jarang Keramas
Nah sudah jarang keramas, sering keringetan, rambut kotor dan berminyak. Jangan heran kalau rambutmu jadi berketombe. Kaca aja kalau jarang di lap bisa muncul kerak. Gimana kulit kepalamu?
Itu dia 4 penyebab utama kemunculan ketombe. Jadi, yuk perbaiki kebiasaan malas mencuci rambut supaya kulit kepala tetap sehat dan bebas ketombe.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Psoriasis Kulit Kepala? Ini Penyebab dan Cara Penanganannya
-
4 Sampo Batang Terbaik untuk Hilangkan Ketombe, Hemat dan Ramah Lingkungan!
-
Mengenal Manfaat Niacinamide, Senjata Rahasia untuk Scalp Barrier yang Sehat
-
Tips Cegah Munculnya Ketombe Selama Musim Hujan, Harus Sering Keramas?
-
5 Cara Sederhana Mengatasi Ketombe Membandel, Wajib Coba!
News
-
Mahasiswa Bisnis Perjalanan Wisata UGM Gelar Olimpiade Pariwisata #13 Tingkat Nasional
-
Bawakan Berbagai Genre Lagu, DNT Management Gelar Celebrate Zumba Party
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
Sukses Digelar, JAMHESIC FKIK UNJA Tingkatkan Kolaborasi Internasional
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
Terkini
-
Resmi Comeback Solo, Jin BTS Sukses Gelar Showcase Spesial Bareng Penggemar
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
4 Outfit Hangout ala Yoriko Angeline, Padu Padan Rok yang Girly dan Trendy!
-
Review Buku Tuhan, Maaf Aku Kurang Bersyukur Karya Malik Al Mughis
-
Lagu NewJeans How Sweet: Manisnya Karma Baik dan Terusirnya Orang Toksik