Baru-baru ini ramai di media sosial TikTok seorang cowok dibuat salting atau salah tingkah karena ceweknya tampil cantik.
Melihat pacar tampil cantik pasti membuat cowoknya senang. Terkadang saking senangnya melihat pacar tampil cantik sampai buat cowok salah tingkah.
Hal itulah yang dialami oleh cowok dari pengguna media sosial TikTok @wanxdachio. Pengguna TikTok ini bercerita tentang cowoknya yang salah tingkah kepada dia.
"Lucu banget hahaha," caption unggahan video seperti dikutip oleh Yoursay.id, Kamis (17/03/2022).
Singkat cerita tiba-tiba pacarnya berada di depan gang rumah dia untuk mengambil obat. Pacarnya tersebut tidak mampir lebih dahulu ke rumahnya melainkan langsung pulang.
Sewaktu masih di jalan, pacarnya mengirimkan dia chat tiga rekaman suara. Isi rekaman suara itu adalah ungkapan salting pacarnya usai melihat dia tampil cantik saat bertemu sebentar tadi.
"Gue salting banget, lu cakep banget sih ya elah," ucap pacarnya dalam rekaman suara yang pertama.
Seorang Cowok Salting ke Pacarnya
Pacarnya pun berkata saking salting melihat dia tampil cantik sampai tidak berhenti senyum-senyum sendiri di jalan.
"Enggak berhenti gue ketawa-tawa sendiri, senyum-senyum sendiri. Edan gue sama lu," kata pacarnya dalam rekaman suara yang kedua.
Pada rekaman suara yang ketiga pacarnya mengulangi pujian bahwa dia sangat cantik ketika mereka bertemu tadi.
"Ih sumpah tapi lu cakep banget nda. Ya Allah, subhanallah, allahu akbar, ya Allah ya rab," ujar pacarnya.
Belum ada satu hari diunggah, video ini sudah ditonton sebanyak 4, 6 juta kali. Video tersebut menuai berbagai macam tanggapan dari para pengguna TikTok.
Tidak sedikit dari mereka yang iri dengan pengunggah video bisa mendapatkan cowok seperti itu.
"Aelah begini amat enggak punya ayang," komen seorang pengguna TikTok.
"Bagaimana sih rasanya dibegitukan soalnya belum pernah," sahut yang lain.
"Sudah enggak ada yang pernah bilang cakep. Enggak punya ayang lagi, begini amat," ungkap lainnya.
Beberapa pengguna TikTok berpendapat apabila cewek tersebut cantik di mata orang yang tepat.
"Begini nih kalau cantik di mata orang yang tepat, yang bersyukur sama ceweknya," tulis seorang pengguna TikTok.
"Definisi cakep pada orang yang tepat," timpal lainnya.
Tag
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
Namanya Disebut Soal Hapus Ayat Al Quran, Menag Yaqut Mengaku Tak Kenal Pendeta Saifuddin Ibrahim
-
Detik-detik Ban Truk Terlepas Nyaris Menghantam Pemotor, Warganet: Sepersekian Detik Allah Masih Menjaganya dari Maut
-
Tak Melulu Harus Mahal, Viral Pria Bikin Buket Bunga dari Kertas Lipat untuk Hadiah Pacar
News
-
Pidato Kahiyang Ayu Viral, Netizen Layangkan Kritikan Pedas
-
Dari Sertifikasi K3 Jadi Mobil Mewah: Daftar Aset Haram Eks Wamenaker Noel yang Disita KPK
-
Waspada Kecanduan Paylater: Digital Debt Trap yang Mengincar Generasi Muda
-
Cara dan Syarat Lengkap Mengajukan KUR BTN
-
Musala Ponpes Al Khoziny Ambruk, DPR Minta Investigasi dan Sanksi
Terkini
-
El Putra dan Leya Princy Temukan Sisi Diri dalam Peran Cinta & Rangga
-
Lewat Ferry Irwandi, Ahmad Sahroni Sampaikan Maaf kepada Publik
-
AXIS Nation Cup 2025 Tak Hanya Pertandingan, Tapi Juga Karnaval Suporter!
-
AXIS Bawa Energi Baru di ANC 2025, Evan Movic Sulut Api Suporter Bekasi!
-
Beda dengan Malaysia, Diam-Diam Filipina Punya Pemain yang Debut Bersama Barcelona