Perjuangan orangtua mencari nafkah untuk anaknya sangat besar. Terkadang ada satu kondisi dimana orangtua harus menjaga anaknya sambil mencari nafkah.
Baru-baru ini ramai video seorang anak tertidur saat bersama orangtuanya berdagang. Video tersebut dibagikan oleh akun media sosial Instagram dunia_kaumhawa.
"Tidur nyenyak ya dik," tulisan dalam video seperti dikutip oleh Yoursay.id, Minggu (15/5/2022).
Rekaman video memperlihatkan warung tenda kaki lima pedagang pecel lele di pinggir jalan. Pedagang pecel lele itu berjualan sambil membawa anaknya yang masih kecil suapay dapat ia jaga.
Anak tersebut terlihat tertidur pulas di dalam gerobak pecel lele dagangan orangtuanya. Dia tidur di dalam gerobak yang telah ditata senyaman mungkin oleh orangtuanya.
Anak ini tidur di dalam gerobak yang sudah diletakkan kasur, bantal, dan selimut. Sementara dia tidur di dalam gerobak, orangtuanya tampak sedang melayani pembeli.
Ayah dari anak itu terlihat sedang mengulek sambal untuk pembelinya. Momen tersebut sungguh membikin orang yang melihat terenyuh.
Anak Ini Tidur di Dalam Gerobak Pecel Lele
Betapa besar perjuangan orangtua mencari nafkah untuk anaknya. Namun, mereka tetap ingin menjaga anaknya ketika bekerja.
Hingga artikel ini disusun, video tersebut sudah mendapatkan 83,2 ribu tayangan di reels Instagram. Video itu menarik perhatian warganet untuk menuliskan tanggapan di kolom komentar.
Menurut warganet dimanapun anak berada asal bersama orangtua yang menyayanginya pasti bahagia.
"Selama dia disayangi dan merasa nyaman, inshaallah dia bahagia," kata salah satu warganet.
"Yang penting ada kedua orangtua yang menyayanginya, inshaallah dimanapun bahagia," sambung yang lain.
"Mereka beruntung karena bersama orangtuanya, yang penting masih bisa bersama keluarga. Besar kecilnya rejeki tidak jadi masalah," timpal lainnya.
Beberapa warganet berbagi cerita apabila pernah merasakan hal serupa dalam video.
"Mengingatkanku pada masa kecilku dulu, sama seperti adik itu," cerita warganet.
"Anakku yang pertama pernah kayak begitu. Tapi selalu di bawah nyaman dan happy biar si anak ikut nyaman juga hatinya. Jadi, enggak uring-uringan," ucap yang lain.
"Inget masa kecilku dulu tapi aku diajak jualan di pasar sama nenekku, karena ibuku kerja ke luar negeri," ungkap lainnya.
Tag
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
Ditangkap! Pria Misterius di Kelapa Gading Jakut Teror Warga Pakai Panah, Apa Motifnya?
-
5 Top Sunscreen di Indomaret, Ekonomis Cocok buat Anak Sekolahan
-
Cegah Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Pemprov Jateng Sinergi dengan Paralegal Muslimat NU
-
Dikerubungi Anak SMA, Anies Diminta Tanda Tangan di Sepatu Bak Lionel Messi
-
Pekerjaan Prestisius Ditho Sitompul, Anak Kandung Mendiang Hotma Sitompul
News
-
Lawson Ajak Jurnalis dan Influencer Kenali Arabika Gayo Lebih Dekat
-
Resmi Cerai, Ini 5 Perjalanan Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
Terkini
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Lebih Siap untuk Menjadi Juara Dibandingkan Tim Tuan Rumah!
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia U-17 akan Tambah Pemain Diaspora Baru, Benarkah?
-
Ulasan Novel Monster Minister: Romansa di Kementerian yang Tak Berujung
-
Ulasan Novel The Confidante Plot: Diantara Manipulasi dan Ketulusan
-
Taemin Buka Suara Soal Rumor Kencan dengan Noze, Minta Fans Tetap Percaya