Mengalami teror misterius terkadang dirasakan oleh beberapa orang karena ada yang tidak menyukainya. Sama halnya yang dirasakan oleh wanita satu ini.
Melalui akun media sosial TikToknya kaka.leylie menceritakan kronologi kejadian keluarga kecil dia mendapatkan teror misterius usai menebang pohon di depan rumah. Dalam rekaman video viral, dia memperlihatkan suaminya sedang menebang pohon sirsak yang tumbuh di depan rumah.
Sang suami menebang pohon sirsak tersebut pada sore hari sekitar pukul 5.00. Pohon sirsak tersebut ditebang karena penyebab keluarganya sering mendapat gangguan aneh.
"Ada seseorang yang suruh aku menebang salah satu pohon yang ada di depan rumah. Yang memang katanya sih, itu pohon jadi perantara sesuatu enggak bagus untuk keluarga kecilku," tuturnya.
Dia sendiri beberapa bulan belakangan tidak bisa tidur hingga pagi hari. Hatinya terus merasakan cemas sepanjang malam.
Selama ini memang keluarga kecilnya tidak disukai oleh tetangga sekitar perumahan tempat dia tinggal.
"Sekeliling aku itu memang ada orang-orang yang enggak suka sama aku, enggak suka sama keluarga kecil aku. Dia itu memang pengen menjatuhkan aku, pengen menyingkirkan aku juga," kata wanita berhijab tersebut.
Selain itu, pohon sirsak tersebut ditebang sebab selama empat tahun berbunga lebat tetapi tidak pernah sekalipun berbuah. Anehnya, usai pohon ini ditebang ada teror misterius terjadi di rumah mereka.
Pas di depan gerbang rumah mereka ada tulisan 'ANJING' berukuran besar di jalan. Tulisan tersebut menghadap langsung ke rumah terlihat jelas saat membuka gerbang pasti membacanya.
Teror Misterius
Tulisan itu ada sewaktu sang suami pulang dari minimarket. Padahal sebelum ke minimarket sang suami sempat pulang ke rumah dulu usai salat tarawih.
Wanita berhijab tersebut tidak tahu siapa orang yang melakukan teror misterius kepada keluarga kecilnya. Dia menyadari jalan di depan rumahnya saat itu memang sepi alhasil tidak ada saksi yang melihat.
"Itu enggak tahu darimana, enggak tahu siapa yang nulis. Itu memang keadaan jalan sepi, enggak ada saksi mata juga. Itupun kalau tetangga, dekat, makasih banget loh ya," ungkapnya.
Hingga artikel ini disusun, video tersebut sudah ditonton sebanyak 6,2 juta kali. Kolom komentar video itu langsung dibanjiri berbagai respons dari warganet yang menonton.
"Memangnya dimana-mana itu pasti ada saja tetangga yang enggak senang sama kita. Padahal kita enggak ganggu mereka," ujar salah satu warganet.
"Kak cctv juga bisa di jadikan dukun lo, pakai cctv saja," komentar yang lain.
"Tetangga oh tetangga kenapa tetangga semuanya kayak begitu," tanggapan lainnya.
"Jangankan tetangga, keluarga deket saja suka punya rasa iri dengki sama kita, entah mereka takut ngomong langsung di depan kita atau bagaimana jadi pakai begituan," tulis warganet yang lain.
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
Mau Buka Bisnis Rumahan, Ini Pilihan Pinjaman Modal Usaha Untuk Ibu Rumah Tangga
-
18 Rumah Dinas TNI di Aceh Terbakar Hebat saat Libur Idul Fitri, Penyebabnya Masih Misteri!
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Kenalan Sama Kechun, Bintang Drama Pendek yang Jadi Sensasi di TikTok
-
Maruarar Sirait Ngaku Diperintah Prabowo Bangun Rumah Subsidi Buat Tukang Bakso Hingga Tukang Sayur
News
-
Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini, Hadirkan Hadiah Menarik dan Seru
-
Pasar Literasi Jogja 2025: Memupuk Literasi, Menyemai Budaya Membaca
-
Bukan Hanya Kembali Suci, Ternyata Begini Arti Idulfitri Menurut Pendapat Ulama
-
Contoh Khutbah Idul Fitri Bahasa Jawa yang Menyentuh dan Memotivasi
-
Hikmat, Jamaah Surau Nurul Hidayah Adakan Syukuran Ramadhan
Terkini
-
4 Skincare dengan Cactus Extract, Rahasia Hidrasi Kulit Tanpa Lengket!
-
Review Norma - Antara Mertua dan Menantu: Film Selingkuh Menariknya Apa?
-
4 Film Adaptasi Novel Stephen King yang Bisa Kamu Tonton di Netflix
-
Ulasan Your Friendly Neighborhood Spider-Man: Fresh, Fun, dan Penuh Aksi!
-
4 Padu Padan Outfit Girly ala Wonyoung IVE, Cocok untuk Gaya Sehari-hari