Curhat seputar oknum driver ojol yang nakal tak jarang mewarnai linimasa media sosial. Terbaru, beredar unggahan soal customer ojek online (ojol) yang merasa diperlakukan tak pantas oleh driver.
Bukti adanya perlakuan tak menyenangkan itu, menjadi viral setelah dibagikan ulang oleh pengelola akun Instagram @lambe_ojol.
"Bantu jawab bang?" tulis akun Instagram @lambe_ojol seperti dikutip pada Rabu (29/9/2022).
Viral Oknum Driver Ojol Bersikap Nggak Senonoh
Dalam foto yang diunggah akun itu, customer menjelaskan bahwa dirinya baru saja pulang dari kampus. Kala itu ia hendak memesan ojol untuk pulang.
Namun sialnya, dirinya malah bertemu dengan oknum driver ojol yang kurang ajar. Betapa tidak, oknum tersebut mengeluarkan kata-kata tak pantas.
"Hadeh siang-siang habis balik dari kampus. Eh, ketemu manusia wajah penjahat kelamin. Cara laporin ke pusatnya dari aplikasi gimana," ujar customer.
Customer tersebut lantas mengunggah bukti chat tak senonoh yang dikirim oleh oknum driver ojol itu.
"Barusan banget die** ibu kamu. Kok minta lagi," bunyi pesan sebagaimana dikirim driver ojol yang dikabarkan bernama Hendry pada Selasa (27/9/22) pukul 12.34 WIB.
Dalam foto yang diunggah, terlihat customer tersebut dikenai biaya Rp16.900 ketika memakai jasa ojol.
Melalui unggahannya itu, customer ini juga menjelaskan bahwa saat kejadian, oknum driver ojol tiba-tiba saja langsung mengirimkan pesan 'kasar' tersebut.
"Nggak tahu, dia random banget asli. Baru dapat langsung di-chat gitu kan aneh," ujar customer.
Komentar Warganet
Unggahan tersebut sontak saja mendapat sorotan dari warganet. Warganet mengklaim bahwa driver dari aplikasi ojol yang digunakan oleh customer ini telah banyak melakukan aksi kontroversi.
"Aplikasi ini mulu ya," ujar warganet menilai.
"Nggak ngerti lagi dah sama si kuning," salah satu warganet menambahkan.
"Pusing ongkosan kecil mungkin," terang warganet lainnya.
"Paling gedek deh kalau udah jadi tersangka. Muka dan namanya suka diblur. Tapi yang jadi korban malah dipublik. Kebalik sama negara luar," akun warganet lain ikut menimpali.
"Nanti ada yang nyamperin lagi, nuduh-nuduh," tambah warganet lainnya lagi.
Nah, itu dia kabar soal adanya oknum driver ojol yang dinilai bersikap tak senonoh. Bagaimana menurutmu?
Baca Juga
-
Rizky Billar Gendong Lesti Kejora, Caption Fotonya Sindir Menohok Haters: Kasihan Billar...
-
Keluar dari Sekte Terancam Dibunuh, Mongol Stres Tenang: Gue Punya Tuhan
-
Mahar Nikah Surat Ar Rahman Bikin Heboh, Dodi Hidayatullah Kini Cerai Setelah 11 Tahun Menikah
-
Bikin Ibu Nangis Sesenggukan, Tetangga Berulah Main Tutup Akses Jalan ke Rumah Orang
-
Ririn Dwi Ariyanti Kepergok Pesta di Rumah Jonathan Frizzy, Isu Selingkuh Dibahas: Jadi Beneran?
Artikel Terkait
-
Romantis! Momen Sopir Ojol Bareng Pasangan Bikin Baper, Wajah Dilap Pas Makan Bakso
-
Debut Perdana di Piala Dunia 2022, Ini Dia 5 Penyerang Elite Baru
-
Geger Video Diduga Pasangan Sesama Jenis Umbar Kemesraan, Begini Bantahan Pemilik Kafe
-
'Hanya di Era Jokowi Ada Presiden Diomelin Anak SMA', Bocah Berseragam Mewek Sambil Ngomel: HP-ku Rusak Gegara Bapak
News
-
Menkeu Purbaya Tanggapi Tragedi Terbakarnya Mobil Milik Bank BUMN yang Bawa Rp4,6 Miliar
-
Stop Bangun Taman yang Cepat Rusak! Studi Inggris Ungkap Kunci Keberhasilan yang Sering Diabaikan
-
Belum Siap Buka Hati, Albi Dwizky: Kayaknya Cintaku Udah Habis di Shella
-
Siapa Halim Kalla? Pengusaha EV dan Eks Anggota DPR yang Kini Terseret Kasus PLTU
-
Viral! Napi Ini Tolak Kebebasan dan Memilih Tetap di Penjara
Terkini
-
3 Flat Shoes di Bawah 200 Ribu yang Bikin Look Makin Chic
-
Filosofi Menanam Bunga Matahari untuk Tumbuh di Tengah Quarter Life Crisis
-
IDID Melawan Batasan dan Tetap Jadi Diri Sendiri di Lagu Terbaru, Push Back
-
Meraba Realita Musisi Independen yang Hidup dari Gigs Berbayar Seadanya
-
Bikin Wangi Seharian! 3 Parfum Pria Cocok Banget Buat Kado Pacar