Seorang pemuda tidak terima ketika ditegur oleh ibu kos karena berisik setiap malam. Padahal, sudah menjadi hak ibu kos untuk menegur jika memang ada hal-hal yang tidak baik dan dirasa mengganggu tempat kos miliknya.
Sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @ratu.nyinyir.officiall, memperlihatkan sebuah momen ketika ibu kos tampak menghampiri salah satu kamar kos yang dihuni oleh beberapa pemuda.
Pada video singkat tersebut, ibu kos itu berdiri di depan pintu sembari mengingatkan pemuda yang mengekos di tempatnya untuk jangan terlalu berisik ketika malam karena dikhawatirkan akan mengganggu para tetangga.
Rupanya, ia mendapat komplain dari warga sekitar serta pos yang berjaga.
"Saya dikomplain sama warga, sama yang jaga pos juga," ujar ibu kos tersebut.
Si pemuda yang tampak marah dan tidak terima karena ditegur itu pun bertanya pos mana yang telah komplain.
"Saya tidak mau nunjukkan, itu bukan urusanmu," ujar ibu kos tersebut menanggapi pertanyaan si pemuda dengan nada yang sabar.
"Saya yang punya rumah," ujar ibu kos tersebut menegaskan lebih lanjut.
Beberapa teman si pemuda yang juga berada di sana pun tampak menenangkan si pemuda untuk tidak emosi dan marah-marah.
Malam hari merupakan waktu bagi sebagian besar orang untuk beristirahat, tentu akan terasa tidak etis jika berkumpul bersama teman dan membuat keributan yang dapat menganggu kenyamanan orang lain.
Menyaksikan video singkat tersebut, para netizen atau warganet pun ramai memberikan tanggapan mereka di kolom komentar.
"Seperti yang kurasakan sekarang, depan rumah dikontrak beberapa orang, rame terus sampe tengah malam, sampe ganggu orang mau istirahat. Kalo mau ngomong dan ketawa keras banget, gak liat udah jam berapa. Mau negur takutnya malah tersinggung," ujar seorang netizen dengan nama akun @c***.
"Suruh tinggal di utan aja, modelan orang ngekos begini gue usir langsung," ujar netizen lainnya dengan nama akun @s***.
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Mimpi Jadi Editor, Nyata Jadi Budak Judol: Kisah Pilu Warga Bekasi di Kamboja
News
-
Lawson Ajak Jurnalis dan Influencer Kenali Arabika Gayo Lebih Dekat
-
Resmi Cerai, Ini 5 Perjalanan Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
Terkini
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Miliki 2 Modal Besar untuk Permalukan Arab Saudi
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Lebih Siap untuk Menjadi Juara Dibandingkan Tim Tuan Rumah!
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia U-17 akan Tambah Pemain Diaspora Baru, Benarkah?
-
Ulasan Novel Monster Minister: Romansa di Kementerian yang Tak Berujung
-
Ulasan Novel The Confidante Plot: Diantara Manipulasi dan Ketulusan