Alkisah sebuah kata yang bernama cinta. Sebuah kata dengan lima huruf yang begitu bergema dimana-mana. Selalu terucap dari setiap orang. Yang tidak pernah sunyi terucap setitikpun.
Di seantero dunia semua menggelora kata cinta. Ya itulah sebuah kata bernama cinta. Entah ada gerangan apa dengan kata cinta.
Apalah penting sebuah kata cinta. Kata cinta dipenuhi untaian kata-kata manis yang meluluhkan hati. Begitu lezatnya rasa sebuah kata cinta saat orang mendengar istilah kata cinta. Yang menggoda lubuk hati terdalam akan arti sebuah cinta.
Sebegitu bergunakah sebuah kata cinta. Cinta yang hanya berhias dalam rayuan-rayuan gombal yang seakan melenyapkan segala pikiran. Cinta yang hanya sebatas kata-kata ungkapan perasaan penuh basa-basi tak berisi. Kosong isinya tanpa berarti apa-apa dari sebuah kata cinta.
Entahlah dibalik hakikat dan makna cinta tersebut. Seakan terasa nikmat diresapi dan dihayati kata cinta yang tiada berujung apa-apa. Tiada berujung terus-menerus. Sampai kapan bisa menemukan makna cinta yang sejati.
Sebuah hiasan semu dari kata cinta tanpa sebuah pembuktian nyata. Hanyalah bualan penuh fatamorgana lisan-lisan berhati picik. Tanpa pembuktian nyata cinta hanyalah sebuah sebuah kata tanpa makna yang terkandung dibalik kata tersebut.
Sebuah untaian kata cinta yang menjadi pemoles pada busunya penampilan yang sebenarnya. Kata cinta bukanlah sebuah realita yang ada. Kata cinta yang terucap yang berujung pada pengkhianatan dan rasa cemburu.
Bila berujung pengkhianatan yang terukir dari cinta buat apa kata cinta masih dilontarkan. Buanglah kata cinta jauh-jauh jika hanya ingin menyakiti perasaan seseorang yang telah berkorban demi pemuas kata-kata surgawi. Manis mulutnya buruk rupa hatinya.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Ulasan Buku Bertajuk Selamat Datang Bulan, Kumpulan Puisi Ringan dengan Makna Mendalam
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Buku Struktur Cinta Yang Pudar, Melawan Kenangan yang Perih
-
Selain Kamila Andini, Sutradara Riri Riza Juga Diduga Sentil Pejabat Kementerian Kebudayaan yang Telat Datang ke Acara
-
Ulasan Buku Perkabungan untuk Cinta, Ungkap Perasaan Duka Saat Ditinggalkan
Sastra
Terkini
-
Berlatar di Periode Edo, Anime Shabake Siap Tayang Tahun 2025
-
Jorge Martin Debut Pakai Motor RS-GP, Bagus tapi Masih Butuh Penyesuaian
-
Hottest Merapat! Lee Jun Ho 2PM Umumkan Tur Konser pada Januari 2025 Mendatang
-
Pandam Adiwastra Janaloka Peduli Lingkungan dengan Beralih ke Pewarna Alami
-
Min Hee-jin Mantap Ambil Langkah Hukum Usau Tinggalkan ADOR