Banyak selebriti Korea Selatan mulai menjadi pembawa acara mereka sendiri. Ini bisa menjadi situasi yang menguntungkan bagi semua orang, karena memiliki ciri khasnya sendiri dalam dunia hiburan Korea Selatan.
Sementara Generasi sekarang lebih banyak beralih ke YouTube daripada Televisi, sehingga hampir menjadi kebiasaan para selebriti untuk ikut tren tersebut Mengutip Allkpop, berikut deretan Acara Korea yang paling populer dibawakan oleh selebriti korea!
1. MMTG (Hosted by JaeJae)
Merupakan salah satu acara Korea paling populer yang tidak dipandu oleh selebriti. Jaejae awalnya adalah seorang PD, dan kebetulan menjadi pembawa acara. Dengan memiliki segmen khusus seperti “Comeback Specials”, “Movie Trailer Previews”, dan segmen lainnya seperti “Come Noon Myung”, banyak pemirsa yang terkesan dengan keterampilan para tamunya.
Menariknya, Jaejae digambarkan sebagai pecinta Kpop yang rajin. Jadi, tidak diragukan lagi bahwa acara ini akan populer.
2. Jessi’s Showterview (Hosted by Jessi)
Jessi awalnya tampak kesulitan dengan bahasa Korea untuk menjadi pembawa acara wawancara YouTube sendiri. Namun ia cukup mengesankan, karena tampil hebat meski bahasa kemampuan bahasa Korea sedikit kurang. Hal itu menambah lebih banyak pesona pada keterampilan sebagai pembawa acara. Ia sukses membuat para tamu lebih jujur tentang diri mereka sendiri juga. Tidak hanya dunia musik, tetapi Jessi juga berhasil di industri hiburan.
3. Workman (Hosted by Jang Sung-kyu)
Mantan penyiar Jang Sung-kyu mencoba setiap pekerjaan paruh di Korea selatan, apakah itu sulit atau tidak. Jang pergi bekerja dan melakukan rutinitas harian yang biasa dilakukan pekerja paruh waktu setiap hari, dan dia menilai pekerjaan itu. Dia bahkan dibayar di penghujung hari dengan tingkat yang dibayarkan oleh pekerjaanya. Dia memberikan pandangan tentang berbagai jenis pekerjaan untuk orang-orang.
4. GYM Jong Kook (Hosted by Kim Jong Kook)
Banyak calon atlet dan orang-orang biasa mencoba latihan olahraga di rumah, sehingga menyaksikan acara ini. Saluran YouTube yang baru dibuat ini menjadi viral, karena Kim Jong Kook bekerja dengan selebritas lain, memberikan rutinitas dan kiat untuk latihan di rumah. Selama masa pandemi Covid-19, kanal ini semakin populer dengan 2 juta pengikut. Sebab banyak orang mencari cara untuk tetap sehat dan bugar tanpa pergi ke Gym. Cobalah beberapa videonya hari ini untuk tubuh yang sehat!
5. Season B Season by Rain
Veteran Rain juga telah memulai saluran YouTube sendiri sekitar satu tahun yang lalu dan terus berkembang sejak saat itu. Saluran ini memiliki konsep keren ketika “Musim”, Rain harus melakukan apa yang diinginkan pelanggan. Saat “B Season”, Rain dapat memilih apa yang dia lakukan. Rain telah melakukan banyak tantangan pelanggan seperti dancing to BTS’s Dynamite dan Collaborating with Twice.
Nah itulah beberapa saluran yang paling populer di dunia K-Youtube dari sekian banyak acara di Youtube.
Baca Juga
-
Pakaian Baju Tiruan di Serial Single's Inferno, Song Ji A Tuai Kritikan Warganet
-
5 Drama Korea Terbaru yang Tayang Bulan Desember, Siap Temani Liburan Akhir Tahun
-
4 Drama Korea Bertema Sekolah, Penggambaran Kerasnya Pendidikan di Korea Selatan
-
Jadi Hits Besar, 5 Lagu K-Pop Ini Ternyata Sempat Ditolak saat Proses Produksi
-
Bakat dan Kecerdasan Mampu Membuat Seseorang Semakin Cantik
Artikel Terkait
-
Sinopsis Drama Korea The Tale of Lady Ok, Dibintangi Lim Ji Yeon dan Choo Young Woo
-
Tak Hanya 'Doubt', Ini 4 Drama Korea Chae Won-bin yang Sayang untuk Dilewatkan
-
Pameran SIAL Interfood 2024: Peluang Emas Ekspor Makanan Korea Halal ke Indonesia, Raih Kenaikan 2,7%
-
Tambah Jadwal Tur Fan Meeting, Hwang In Yeop Akhirnya Mampir ke Indonesia
-
2 WNI Masih Hilang di Perairan Jeju Korea Selatan, KBRI Seoul Pantau Pencarian
Ulasan
-
Ulasan Novel Happy Ending Machine: Ketika Mencintai Orang yang Salah
-
Perempuan yang Menangis kepada Bulan Hitam: Melawan Tradisi Kawin Tangkap
-
Menguak Sisi Gelap Masyarakat Elitis dalam Novel Ferris Wheel at Night
-
Modal Ngeblog Bisa Sampai Yurop: Rahasia Jalan-Jalan Gratis dari Menulis
-
Absurdisme Hidup dalam Novel The Stranger Karya Albert Camus
Terkini
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
Taklukkan Kembali Gregoria Mariska Tunjung, Bukti Dominasi Akane Yamaguchi
-
Debut Manis Kevin Diks di Timnas Indonesia, Nyaris Cetak Assist tapi Cedera
-
Membedah Batasan Antara Kebebasan Berpendapat dan Ujaran Kebencian