Memilih jurusan kuliah adalah suatu hal yang sangat sulit dilakukan oleh sebagian orang. Terlebih jika orang tersebut masih belum mengetahui apa minat serta potensi yang dimilikinya. Di sisi lain, jika anda telah mengenali potensi diri dan cenderung memiliki kreativitas yang luar biasa, maka tidak ada salahnya untuk mendaftar ke dalam deretan jurusan kuliah di bawah ini. Apa saja? Yuk, simak hingga akhir!
1. Fashion Management
Rekomendasi jurusan kuliah terbaik untuk orang kreatif yang pertama adalah Fashion Management. Jika anda memiliki ketertarikan pada bidang fashion, maka mungkin saja jurusan kuliah ini dapat menjadi jembatan dalam mewujudkan mimpi-mimpi anda nantinya.
BACA JUGA: Cara Pakai Ulang Sunscreen Saat Sedang Pakai Makeup, Harus Dihapus Dulu Gak Sih?
Di jurusan kuliah yang satu ini, nantinya anda akan mempelajari berbagai macam perilaku konsumen hingga kebutuhan pasar yang dijamin sangatlah seru untuk dipelajari satu per satu.
2. Desain Komunikasi Visual
Desain Komunikasi Visual ternyata juga sangat cocok untuk anda yang memiliki kreativitas tinggi. Di jurusan kuliah ini ada banyak sekali bahasa rupa yang akan anda pelajari nantinya.
Beberapa bahasa rupa tersebut antara lain ialah imagi grafis, tanda, dan juga simbol. Nah, nantinya sederet bahasa rupa yang telah disebutkan tadi akan disampaikan melalui ide-ide yang kreatif. Menarik, bukan?
3. Fotografi
Jurusan kuliah fotografi ternyata juga menarik untuk dipelajari, lho! Sebagai informasi, ternyata jurusan ini tidak hanya mempelajari cara mengambil gambar saja.
BACA JUGA: Tips Buat Podcaster Pemula Agar Konten Dapat Banyak Pendengar, Bahas Horor atau Komedi?
Di jurusan kuliah ini, anda akan menemukan berbagai hal baru tentang seni yang belum pernah anda ketahui sebelumnya. Bagi anda yang memiliki jiwa kreativitas tinggi maka tidak ada salahnya untuk mendaftar ke dalam jurusan yang satu ini.
4. Arsitektur
Arsitektur merupakan salah satu jurusan kuliah yang juga sangat cocok untuk para pemilik kreativitas luar biasa. Di jurusan kuliah ini anda akan mempelajari tentang seni dan juga estetika.
Selain itu, jurusan kuliah yang satu ini nantinya juga akan mengharuskan anda untuk menerjemahkan ide-ide kreatif ke atas kertas. Sangat seru, bukan?
5. Tata Boga
Rekomendasi jurusan kuliah yang cocok untuk orang kreatif berikutnya adalah tata boga. Bila anda memiliki ketertarikan khusus akan seni mengolah makanan, maka jurusan kuliah yang satu ini juga layak untuk dipertimbangkan, lho!
Di jurusan ini anda akan mempelajari berbagai macam hal, seperti teknik memasak, pengolahan makanan oriental, jenis-jenis makanan, hingga ilmu gizi yang sangat seru untuk dipelajari.
Itulah beberapa rekomendasi jurusan kuliah yang cocok untuk orang-orang kreatif. Semoga informasi di atas dapat membantu anda dalam menemukan jurusan kuliah yang tepat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Review The Secret World of Arrietty, Film Ghibli Ini Wajib Kamu Saksikan!
-
5 Tips Meningkatkan Nilai Tiap Semester, Lakukan Evaluasi Secara Berkala!
-
5 Tips Menyimpan Sushi agar Tetap Lezat dan Tidak Cepat Basi
-
6 Cara Tetap Menikmati Liburan Meski Cuaca Sedang Panas
-
5 Cara Jitu Menghadapi Fake Friend, Jangan Sampai Kamu Dimanfaatkan!
Artikel Terkait
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Dakota Fanning, Terbaru Ada The Watchers
-
Latar Belakang Mentereng Harjono Sigit Ayah Maia Estianty, Sikap Manisnya ke Istri Dinyinyiri Netizen
-
3 Lip Liner Terbaik Warna Pink untuk Tampil Fresh dan Natural, Wajib Coba!
Ulasan
-
Ulasan Buku Sukses Meningkatkan Kualitas Diri, Panduan Praktis Meraih Impian
-
Review Webtoon Pasutri Gaje, Drama Kehidupan Rumah Tangga yang Relate!
-
Ulasan Buku 'Cindelaras', Kisah Permaisuri Raja yang Dibuang ke dalam Hutan
-
Ulasan Film Monolith: Keberanian Seorang Ibu dalam Melindungi Anaknya
-
Ulasan Film REC, Horor Found Footage yang Mencekam
Terkini
-
Sinopsis Citadel: Honey Bunny, Series Terbaru Varun Dhawan di Prime Video
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Dakota Fanning, Terbaru Ada The Watchers
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
EXO 'Monster': Pemberontakan dari Psikis Babak Belur yang Diselamatkan Cinta
-
Tayang 22 November, Ini 4 Pemain Utama Drama Korea When The Phone Rings