Bagi yang tinggal di daerah Bogor, kini tidak perlu bingung lagi untuk menentukan tempat bukber karena ada banyak restoran yang akan direkomendasikan. Tentunya rekomendasi tempat bukber berikut cocok dikunjungi bersama teman maupun keluarga dengan beragam menu pilihan yang pastinya nikmat di lidah.
Selain itu, suasana dari rekomendasi tempat bukber berikut juga cukup menarik dengan nuansa alam yang membuat agenda bukber merangkap dengan kegiatan healing untuk melepaskan penat. Berikut ini 4 rekomendasi tempat bukber di Bogor dengan masing-masing resto yang menyajikan beragam masakan khas Asia maupun Italia.
1. Gurih 7
Gurih 7 menjadi tempat yang selalu ramai didatangi pengunjung khususnya di bulan Ramadhan untuk buka puasa bersama.
Restoran ini mengusung konsep saung di atas kolam dengan beragam hidangan makanan khas Nusantara yang cocok disantap bersama teman maupun keluarga.
Selain harga menunya yang terjangkau, Gurih 7 juga menyajikan suasana pedesaan dengan air terjun mini buatan yang menyejukkan mata.
- Alamat: Jl. Raya Pajajaran No. 102, Bantarjati, Bogor Utara, Bogor
- Jadwal buka: 09.00 - 21.30 (weekdays), 09.00 - 22.30 (weekend)
2. Kedai Kita
Bila ingin menikmati sajian khas western dan Italia saat berbuka puasa, maka dapat mengunjungi restoran Kedai Kita di Bogor.
Selain menu di atas, restoran Kedai Kita juga menyajikan beragam menu Asia mulai dari Indonesia, Thailand, hingga China dengan harga yang terjangkau.
Restoran ini cocok dikunjungi bersama teman untuk berbuka puasa sambil merasakan sensasi nongkrong diiringi semilir sejuk udara Kota Bogor.
- Alamat: Jl. Pangrango No.21, Babakan, Kec. Bogor Tengah, Kota Bogor
- Jadwal buka: Setiap hari, 09.00 - 21.00
3. Lemongrass Resto
Selanjutnya ada Lemongrass Resto yang menawarkan suasana mirip di Bali sehingga membuat pengunjung merasa tengah berlibur disela padatnya aktivitas harian.
Restoran berikut menawarkan menu yang cukup beragam mulai dari masakan Asia hingga masakan Barat yang dapat dicoba bersama teman maupun keluarga.
Selain itu, Lemongrass juga memiliki interior restoran yang menarik sehingga membuatnya cocok dijadikan latar untuk mengabadikan momen saat buka bersama.
- Alamat: Jl. Raya Pajajaran No.21, Bajtarjati, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor
- Jadwal buka: Setiap hari, 10.00 - 22.00
4. De'Leuit
Jika ingin berbuka puasa dengan menu khas Sunda maka De'Leuit dengan suasana nyamannya menjadi tempat yang cocok untuk dikunjungi.
De'Leuit memiliki beragam menu, salah satunya adalah nasi jambal yang menjadi sajian unggulan dan selalu diminati oleh pengunjung.
Selain itu, De'Leuit juga cocok dijadikan tempat bukber bersama dengan keluarga karena menyediakan tempat bermain mini untuk hiburan anak-anak.
- Alamat: Jl. Pakuan No.3, Baranangsiang, Kec. Bogor Timur, Kota Bogor
- Jadwal buka: Setiap hari, 10.00 - 20.00
Itulah tadi ulasan mengenai 4 rekomendasi tempat bukber di Bogor yang pastinya memiliki beragam menu lezat yang dapat dinikmati bersama teman dan keluarga.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Kraton Waterpark, Serunya Bermain Air di Tengah Hiruk Pikuk Kota Sidoarjo
-
Datangi The Nice Funtastic Park, Wisata Alam sekaligus Edukatif di Cianjur
-
Senangnya Bermain dan Mempelajari Ragam Satwa di Kebun Binatang Surabaya, Murah Meriah!
-
Sejuknya Wisata Gunung Pancar, Opsi Tempat Camping Singkat di Akhir Pekan
-
Bukit Campuhan, Objek Wisata Alam di Ubud Bali dengan Panorama Tiada Dua
Artikel Terkait
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 3 Jutaan dengan RAM Besar dan Chipset Gahar Terbaik November 2024
-
5 Rekomendasi HP 5G Murah Terbaik November 2024
-
4 Rekomendasi Film Keluarga Serupa Bila Esok Ibu Tiada, Bikin Banjir Air Mata!
-
5 Rekomendasi Sabun Pemutih Badan, Kulit Cerah dan Sehat
Ulasan
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat
-
Ulasan Novel Quatre Karya Venita Beauty: Memilih Antara Mimpi Atau Realita
-
Selalu Best Seller, 3 Buku Ini Gak Pernah Nangkring di Event Cuci Gudang
-
Ulasan Buku Susah Payah Mati di Malam Hari Susah Payah Hidup di Siang Hari, Tolak Romantisasi Hujan dan Senja
-
Doyoung NCT 'The Story': Ceria Hidup Layaknya Healing dan Pelukan Hangat
Terkini
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Nissa Sabyan dan Ayus Resmi Menikah Sejak Juli 2024, Mahar Emas 3 Gram dan Uang 200 Ribu
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 403: Balsamilco vs Pangeran Halkenburg
-
Hazelight Studios Umumkan Game Baru, Siap Hadirkan Inovasi Co-Op Unik!