Panas-panas gini enaknya minum yang dingin-dingin, nih sob! Siapa yang tak suka cokelat? Minuman dengan rasa cokelat kerap jadi favorit mayoritas masyarakat Indonesia. Tak hanya itu, konon katanya kalau minum cokelat bisa naikin mood kita, lho.
Saat ini, sudah banyak merek-merek lokal yang menghadirkan menu minuman cokelat dengan harga yang murah. Tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam, deretan menu minuman cokelat berikut bisa kamu jadikan referensi untuk menyegarkan harimu.
1. Choco Cheese Crunchy - Haus
Pasti banyak dari kalian yang sudah tidak asing dengan brand Haus. Ratusan outlet yang sudah tersebar di beberapa kota di Indonesia ini terkenal dengan variasi minuman manisnya, terutama varian cokelat.
Salah satu menu andalan Haus ialah 'Choco Cheese Crunchy' yang berkolaborasi dengan brand Take It. Perpaduan dari cokelat, potongan Take It, dan cream cheese melebur jadi satu di dalam satu gelas Haus.
Untuk harga yang ditawarkan pun sangat murah, yaitu hanya Rp24 ribu saja untuk ukuran large.
2. Choco Lava - Haus
Masih dari brand Haus Indonesia, varian cokelat yang menjadi andalan lainnya yaitu 'Choco Lava'. Cokelat yang melimpah dipadukan dengan saus cokelat di dalamnya membuat menu ini sangat segar untuk diminum saat panas-panas.
Jika ingin menikmati menu ini kamu hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp18 ribu saja untuk ukuran large. Murah sekali, bukan?
3. Iced Chocolate Original - Dapur Cokelat
Kali ini referensi minuman cokelat datang dari brand Dapur Cokelat. Mungkin banyak dari kalian yang lebih familiar dengan produk cake-nya, namun jangan salah, Dapur Cokelat ternyata juga memililki produk minuman, lho.
Salah satu yang menjadi favorit mayoritas kustomernya yaitu varian 'Iced Chocolate Original' yang bisa kamu nikmati hanya dengan mengeluarkan uang sebesar Rp18 ribu.
4. Ice Premium Chocolate - Family Mart
Rupanya tempat nongkrong yang menjadi favorit masyarakat Indonesia terutama anak muda yang satu ini juga memiliki varian minuman cokelat yang lezat, yakni 'Iced Premium Chocolate'.
Untuk harga yang dipatok sih kalian tidak perlu khawatir, karena Family Mart sudah terkenal akan harga minuman dan makanan yang murah, sehingga cocok untuk dijadikan tempat menghabiskan waktu bersama teman-teman.
Untuk menikmati satu gelas 'Iced Premium Chocolate' kamu hanya perlu mengeluarkan uang Rp15 ribu.
Itu tadi empat referensi minuman cokelat yang bisa kamu nikmati tanpa harus merogoh kocek dalam, yang mana favoritmu?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Spring of Youth: Kisah Mahasiswa, Musik, dan Mimpi yang Tayang Mei Ini!
-
Cinta dalam Balutan Hanbok, 4 Upcoming Drama Historical-Romance Tahun 2025
-
4 Drama Korea dengan Latar Restoran, Bikin Ngiler dan Baper Sekaligus!
-
Tayang Bulan Juni, Lee Je Hoon dan Yoo Hae Jin Adu Strategi di Film Big Deal
-
Perbaiki Skin Barrier dengan 4 Ampoule PDRN yang Sedang Hits di Korea
Artikel Terkait
-
7 Rekomendasi Parfum Pria yang Tahan Lama, Wanginya Bikin Percaya Diri Tanpa Menguras Dompet
-
5 Rekomendasi Drama China tentang Siluman, Ada The Demon Hunter's Romance
-
10 Rekomendasi Parfum Wanita di Indomaret yang Murah dan Tahan Lama, Harga Mulai Rp10 Ribuan!
-
Rekomendasi Ban Mobil Terbaik di Indonesia, Lengkap dengan Prediksi Harga pada April 2025
-
5 Rekomendasi Body Lotion di Indomaret, Mulai Rp12 Ribuan Efektif Bikin Kulit Cerah
Ulasan
-
Ulasan Novel Monster Minister: Romansa di Kementerian yang Tak Berujung
-
Ulasan Novel The Confidante Plot: Diantara Manipulasi dan Ketulusan
-
Review Film Drop: Dinner Romantis Berujung Teror Notifikasi Maut
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
Terkini
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Miliki 2 Modal Besar untuk Permalukan Arab Saudi
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Lebih Siap untuk Menjadi Juara Dibandingkan Tim Tuan Rumah!
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia U-17 akan Tambah Pemain Diaspora Baru, Benarkah?
-
Taemin Buka Suara Soal Rumor Kencan dengan Noze, Minta Fans Tetap Percaya
-
Kartini di Antara Teks dan Tafsir: Membaca Ulang Emansipasi Lewat Tiga Buku