5 Cara Hadapi Cinta Segitiga, Apakah Kamu Sudah Siap?

Hikmawan Firdaus | Rafi Alvirtyantoro
5 Cara Hadapi Cinta Segitiga, Apakah Kamu Sudah Siap?
Ilustrasi pasangan yang terlibat cinta segitiga. (Pexels.com/Gustavo Fring)

Cinta segitiga adalah situasi dimana hubungan percintaan yang begitu kompleks. Orang yang terlibat juga tidak hanya dua, tetapi tiga. Ini biasanya ada salah satu orang yang menyukai dua orang sekaligus dan salah satunya juga terlibat. Untuk menghadapinya dengan baik, perhatikan penjelasan di bawah ini.

Berikut adalah lima cara hadapi cinta segitiga.

1. Kenali Peranmu

Sebelum bertindak lebih jauh, pertama-tama kamu harus mengetahui peranmu di dalam sebuah cinta segitiga. Kamu juga harus memahami situasi yang sedang terjadi dan peran kamu sendiri. Jangan sampai kamu tidak fokus dan berakhir tidak mendapatkan kesempatan untuk berada di dekatnya. Lakukan pencocokan antara data yang telah diterima untuk membuktikannya sendiri.

2. Pahami Tujuannya

Selama cinta segitiga berlangsung, kamu seharusnya telah mengetahuinya. Setiap hubungan pastinya memiliki tujuan yang akan dicapai nantinya oleh pasangan. Oleh karena itu, kamu perlu mengetahui tujuan awal dan akhir dalam menjalin hubungan dengan seseorang.

3. Buat Rencana Setelahnya

Sebelum mengetahui akhirnya, sepertinya kamu harus membuat rencana setelahnya. Apa saja yang akan kamu lakukan jika hubungan cinta segitiga yang kamu rasakan tidak atau berjalan dengan baik. Kamu bisa saja merencanakan banyak hal dan menulis atau memasukkanya ke dalam daftar. Wujudkan satu persatu impianmu agar menjadi kenyataan setelah mengetahui akhir dari hubungan cinta segitigamu itu.

4. Tidak Ada Solusi yang Sempurna

Tentunya kamu harus bisa mempersiapkan diri setelah tidak dekat dengan doi dan tidak terlibat di dalam sebuah hubungan. Salah satu hal yang harus dipersiapkan ialah kesehatan mental yang dimiliki atau orang lain pasti diputar. Kamu harus siap dengan ekspetasi yang belum terjadi pada hubungan ini. Sehingga kamu bisa mengatakan bahwa tidak ada solusinya yang sempurna.

5. Fokus Pada Dirimu Sendiri

Ini adalah cara terbaik untuk menghadapi hubungan cinta segitiga yang rumit. Dengan fokus pas dirimu sendiri, kamu bisa jauh lebih santai dan merasa menyenangkan menjalani hidup. Kamu bisa mulai mengisi waktu-waktu luangmu dengan kegiatan yang produktif dan tentunya kamu sukai. Kamu bisa mencatat dan membuat daftar dari setiap keinginan yang ingin kamu inginkan. Setelah itu, wujudkan harapanmu satu persatu. Tentunya kamu tidak sendiri, kamu bisa meminta bantuan kepada teman-teman atau orang yang ada di sekitarmu.

Itulah 5 cara menghadapi cinta segitiga. Semoga informasi di atas bisa membantumu dalam menemukan  pasangan terbaik.

Tulisan ini merupakan kiriman dari member Yoursay. Isi dan foto artikel ini sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.

Tampilkan lebih banyak