EXO adalah salah satu grup idola Kpop yang memiliki banyak lagu easy listening. Sehingga, wajar bila lagu-lagu mereka membuat candu para pendengarnya. Tak heran bila EXO terus memiliki penggemar baru walau sedang dalam masa hiatus.
Sebagai main vocal, Baekhyun, Chen, dan D.O, memang memiliki warna vocal yang nyaman di telinga. Meski begitu, suara Suho dan Xiumin sebagai lead vocal juga tak kalah candunya. Sehingga tak heran, bila banyak orang yang mengira kalau seluruh anggota EXO adalah main vocal.
Bahkan Kai, Sehun, Chanyeol, dan Lay yang notabene adalah rapper juga jago memainkan nada-nada tinggi ketika bernyanyi dan membawakan lagu-lagu ballad.
Berikut ada 50 rekomendasi lagu EXO yang siap menemanimu dalam suasana berbeda. Baik ketika berkendara, bekerja, maupun di saat santai dan sedang membutuhkan inspirasi.
1. Love Shot
2. Power
3. Growl
4. Miracle in December
5. Ko Ko Bop
6. Love Me Right
7. Call Me Baby
8. El Dorado
9. Lotto
10. Obsession
11. Don't Fight the Feeling
12. Tempo
13. 24/7
14. Stay
15. Sweet Lies
16. Diamond
17. Touch It
18. Walk in Memories
19. Exodus
20. Everdose
21. Monster
22. Grove
23. Ya Ya Ya
24. Butterfly Effect
25. Damage
26. Oasis
27. Universe
28. Been Through
29. Sing For You
30. Wolf
31. Baby Don't Cry
32. History
33. Hurt
34. Thunder
35. Artificial Love
36. Lightsaber
37. Trouble
38. Baby You Are
39. Wait
40. Oh La La
41. Gravity
42. Don't Go
43. What U Do
44. Forever
45. Going Crazy
46. MAMA
47. EXO 2014
48. Playboy
49. Lucky One
50. Peterpan
BACA JUGA: Widy Vierratale Tak Tahu Arti 'Info Loker', Warganet: Dia Gak Pernah Cari Kerja
Mengutip akun Instgram @exo.media, EXO dikabarkan akan melakukan comeback di tahun 2023 mendatang, setelah Baekhyun pulang dari Militer. Hal ini tentu sangat menggembirakan, karena setelah sekian lama menanti, EXO akhirnya kembali dengan album barunya. Suho dan Kai bahkan memberi bocoran bahwa mereka akan melakukan konser.
Sehingga akan ada tambahan lagu-lagu baru yang akan memenuhi playlistmu. Dimasa hiatusnya, para anggota EXO sibuk merilis album solonya masing-masing. Mereka juga aktif berkolaborasi dengan sejumlah artis, maupun menyanyi untuk OST drama terkenal.
Demikian rekomendasi 50 lagu EXO. Harus banget ada di playlistmu, Ya! Diantara lagu-lagu ini, mana yang menjadi favoritmu?
Video yang mungkin kamu lewatkan.
Baca Juga
-
TIOT 'The Long Season': Pengalaman Sepahit Apa Pun Tetap Layak Dikenang
-
Lagu Key SHINee 'Burn': Saat Cinta dan Hubungan Toksik Membakar Seperti Api
-
Bedah Lagu TXT 'Love Language', Komunikasi Cinta Lewat Nada Afro House
-
Investasi Masa Depan: Antara Hidup Cuma Sekali dan Godaan Makan Enak
-
Bedah Lagu AB6IX NVKED: Genre Dance Funky yang Suarakan Keberanian
Artikel Terkait
-
Tampil Kasual Chic dan Stylish ala Suho EXO, Ini 4 Ide Outfit Hariannya!
-
4 Ide Outfit Simpel ala Chanyeol EXO yang Cocok untuk Aktivitas Sehari-hari
-
Comeback Solois, Baekhyun EXO Gelar Konser di Indonesia pada Agustus 2025
-
Ada Jakarta! Baekhyun EXO Umumkan Jadwal Tur Dunia Pertama Bertajuk Reverie
-
Chen EXO 'Broken Party,' Lagu Perayaan Patah Hati dan Kesendirian
Entertainment
-
6 Rekomendasi Drama China dari Pemain The Prisoner of Beauty
-
Bukan Luffy, Oda Ungkap Karakter Ini Paling Dekat dengan Harta One Piece
-
Sinopsis Mungkin Kita Perlu Waktu, Upaya Sebuah Keluarga Lewati Duka
-
7 Drama China Kostum yang Dibintangi Member Rocket Girls 101
-
Hwang Jung Eum Ditinggal Banyak Brand, Imbas Jadi Pelaku Penggelapan Dana untuk Kripto
Terkini
-
Gebrakan Baru Kluivert untuk Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam Comeback!
-
Dari Anak Nakal Jadi Pahlawan Kota: Kisah Seru di Balik The Night Bus Hero
-
Bad Hair Day? Nggak Lagi! Intip 5 Gaya Rambut Simpel ala Go Min Si
-
Imbas Ulah Lembaga Sensor, Kenikmatan Nonton Film The Red Envelope Jadi Hilang
-
Wisata Air Terjun Lapopu, Disebut-sebut Tertinggi di Sumba