Pandemi virus Covid-19 saat ini sedang naik kembali, dengan begitu cepatnya lonjakan pasien di rumah sakit sangat banyak hingga rumah sakit pun menjadi penuh. Lonjakan korban Covid-19 tak lain dari kelalaian kita sesame manusia dalam menjalankan prokes yang sudah dianjurkan.
Penularan virus Covid-19 ini penularannya sangat cepat, apalagi ditempat-tempat umum seperti stasiun, perkantoran, pasar , dan bahkan dirumah sendiri pun bisa tertular. Klaster rumahan seakrang sudah banyak kasusnya, dengan begitu kita harus tau cara menceahnya.
Dengan demikian, berikut adalah beberapa 7 tips yang dapat dilakukan untuk mencegah penularan Covid-19 di rumah :
1. Melepas alas kaki yang sudah terpakai sebelum masuk ke dalam rumah
Alas kaki bisa saja membawa virus dari luar, dengan begitu lepas alas kaki dan taruh ditempat alas kaki yang jauh dari jangkauan.
2. Buang benda-benda yang sudah tidak terpakai dari luar
Benda-benda tersebut berpotensi membawa virus, sebaiknya dibuang saja pada tempat sampah.
3. Semprot gagang pintu dengan desinfektan
Dengan di semprot desinfektan virus tidak akan menempel pada gagang pintu yang sudah di pegang
4. Segera mencuci tangan dengan sabun
Saat memasuki rumah , kita jangan dulu memegang apapun sebaiknya langsung cuci tangan menggunakan sabun hingga bersih.
5. Lepas masker serta baju, lalu semprot dengan desinfektan
Masker yang sudah digunakan disemprot menggunakan desinfektan lalu dibuang ke tempat sampah, dan kemudian baju kotor ditarus di tempat cucian kotor yang terpisah dengan pakaian lain.
6. Mandi hingga bersih
Mandi adalah hal yang paling wajib ketika pulang dari luar, karena virus akan terbawa oleh kita. Oleh sebab itu setiap habis dari luar sebaiknya kita langsung mandi.
7. Usahakan memisahkan alat makan dengan anggota keluarga lainnya
Kita yang sering beraktifitas diluar rumah, harus juga menjaga kesehatan anggota keluara dirumah. Jika perlu peralatan makan kita dipisah dengan anggota keluarga lainnya agar tidak tertular.
8. Makan makanan bergizi dan rajin mengkonsumsi vitamin
Selain prokes yang harus selalu kita lakukan, menjaga pola makan sehat dan vitamin pun menjadi salah satu hal yang wajib untuk menambah imunitas pada tubuh kita lebih kuat.
Dengan tips ini kita bisa mengurangi dan mencegah adanya penularan di dalam rumah, agar semuanya sehat dan terhindar dari virus Covid-19.
Baca Juga
-
4 Tips dan Trik Ampuh Mengatasi Setrika yang Tidak Panas
-
4 Ragam Khasiat Tanaman Herbal Licorice, Sudah Tahu?
-
Bukan Sekadar Tumbuhan Liar, Inilah 5 Khasiat Gulma Siam bagi Kesehatan
-
5 Khasiat Daun Ketapang bagi Kesehatan, Dipercaya Ampuh Atasi Hepatitis
-
Mengenal Inulin dan 5 Manfaatnya bagi Kesehatan Tubuh, Sudah Tahu?
Artikel Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Hati-hati! HIV Bisa Menular Lewat Cairan Tubuh, Ini Cara Mencegahnya
-
HIV Menular Lewat Apa Saja? Viral Kasus Penularan Terjadi Pada Anak 9 Tahun
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
PSSI Rilis 27 Nama Pemain Timnas untuk AFF Cup 2024, Ada Alumni PD U-17
-
Thom Haye Ungkap Cerita Lucu di Balik Gol Pertama Marselino Lawan Arab
-
Review Film Officer Black Belt, Kisah Kim Woo Bin dalam Menangkap Penjahat
-
Kini Bersaing di Level Benua, tapi Bukan Perkara Mudah bagi STY untuk Bawa Pulang Piala AFF 2024
-
Memasuki Arc Akihabara, Anime Demon Lord 2099 Merilis PV Terbaru