Kira-kira apa sih yang ada di benakmu saat mendengar kata 'serangan jantung'? Serang jantung memang bisa mengicar siapapun tanpa pandang usia. Namun, semakin lama kita hidup, semakin tinggi risiko kita terkena serangan jantung.
Kenapa bisa begitu? Karena selain faktor genetik, kurangnya olahraga, terlalu berlebihan berolahraga, pola hidup dan pola makan yang buruk, minumanpun bisa menjadi salah satu faktor pemicu serangan jantung.
Terdapat lima jenis minuman yang paling berisiko memicu serangan jantung.
1. Minuman berkarbonasi (soda)
Kamu pasti nggak kaget lagi dengan jenis minuman pertama yang masuk dalam daftar ini. Rata-rata, air soda yang dijual sudah bercampur dengan sirup dan pemanis sintetis berlebihan.
Efek menyegarkan dari mengkonsumsi soda memang bikin nagih, tapi, sebuah studi baru menunjukkan bahwa orang yang mengkonsumsi minuman bersoda lebih dari 350ml sehari berpotensi memiliki level lemak darah yang abnormal yang bisa memicu serangan jantung mendadak.
2. Kopi
Semenjak tren ngopi buming, setidaknya ada saja orang yang mengkonsumsi 3 sampai 6 gelas kopi perhari. Tapi, tahukah kamu jika orang yang mengkonsumsi 6 cangkir kopi dalam satu hari dapat menaikkan lemak dalam darah yang berpotensi memicu terjadinya serangan jantung 3 kali lipat dari orang yang mengkonsumsi kopi satu cangkir perhari.
3. Minuman berenergi
Minuman berenergi juga menjadi salah satu jenis minuman paling berisiko memicu serangan jantung. Sama halnya dengan soda, minuman berenergi rata-rata mengandung gula sintetis yang tinggi yang dapat memicu penumpukan lemak dalam darah yang berimbas pada serangan jantung serta diabetes.
Selain itu, mengkonsumsi minuman berenergi secara berlebihan juga akan membuat tekanan darah tinggi yang bisa mengebabkan ketidakteraturan ritme jantung.
4. Minuman beralkohol
Minuman yang satu ini juga sudah pasti masuk ke dalam daftar minuman yang berpotensi memicu serangan jantung. Berbeda dengan jenis minuman kopi yang baru berpotensi mengganggu kesehatan saat dikonsumsi berlebih, alkohol, memiliki potensi pemicu berbagai penyakit bahkan jika kamu hanya mengkonsumsinya sedikit setiap hari.
5. Minuman dengan kadar lemak dan gula tinggi
Minuman dengan kandungan lemak dan gula tinggi seperti milkshake, milk tea, dan sebagainya dengan tambahan berbagai toping manis seperti boba, cokelat, atau biskuit, akan sama berbahayanya dengan mengkonsumsi keempat minuman di atas.
Minuman dengan susu yang mengandung kadar lemak jenuh serta tinggi gula tidak hanya bisa memicu serangan jantung, tapi juga penyakit lain seperti diabetes hingga gagal ginjal.
Mengkonsumsi berbagai jenis minuman di atas mungkin sah-sah saja selama dalam batas yang dianjurkan. Tidak semua orang bisa bebas meminumnya. Dan, setiap orang mungkin memiliki kadar anjuran yang berbeda.
Baca Juga
-
4 Hal Ini Bisa Jadi Pemicu Pasangan untuk Berselingkuh, Segera Hindari!
-
4 Alasan Kenapa Kadang Memendam Perasaan Cinta Itu Lebih Baik daripada Diungkapkan
-
4 Alasan Kenapa Beberapa Orang Lebih Suka Menulis daripada Membaca
-
4 Alasan Kenapa Kita Harus Mulai Berhenti Beli Barang KW, Rugi!
-
4 Alasan Kenapa Sebaiknya Kita Tidak Mengisi Kuliah Hanya dengan Belajar
Artikel Terkait
-
Keunggulan Kopi Indonesia Bikin Mesir Kepincut, Bakal Borong 5.000 Ton di 2025
-
Minum Kopi Dapat Memperburuk Nyeri Haid, Mitos atau Fakta?
-
11 Langkah Sederhana untuk Mengurangi Konsumsi Gula
-
Kopicek: Ketika Komunitas Mata Hati Mengubah Stigma Tunanetra Melalui Kopi
-
Kronologi Meriam Bellina Kena Serangan Jantung: Alami Masa Kritis, Tangisnya Pecah
Health
-
5 Tips Atasi Lelah setelah Mudik, Biar Energi Balik Secepatnya!
-
Mengenal Metode Mild Stimulation Dalam Program Bayi Tabung, Harapan Baru Bagi Pasangan
-
Kenali Tongue Tie pada Bayi, Tidak Semua Perlu Diinsisi
-
Jangan Sepelekan Cedera Olahraga, Penting untuk Menangani secara Optimal Sejak Dini
-
3 Tips agar Tetap Bugar saat Menjalankan Ibadah Puasa Ramadan
Terkini
-
Masuki Fase Krusial, Bagaimana Aturan Kelolosan Babak Grup Piala Asia U-17?
-
3 Pencapaian Indonesia yang Bisa Bikin Malu Korea Selatan di AFC U-17, Pernah Kepikiran?
-
Kang Daniel Terjebak dalam Hubungan Cinta yang Menyakitkan di Lagu 'Mess'
-
Masuk Daftar Top Skor AFC U-17, Evandra Florasta Terbantu Kelebihan Mental Reboundnya
-
Zahaby Gholy, Pembuka Keran Gol Timnas U-17 dan Aset Masa Depan Persija