Hay kamu, ya kamu yang saat ini lagi ingin belajar pemrograman namun tidak tahu harus memulai dari mana? Langsung saja simak beberapa tips yang sudah disajikan Nangkae.
1. Memilih Software Pemrograman
Salah satu faktor yang sering mempengaruhi proses belajar pemrograman adalah adalah software, kenapa software? Sebab software pemrograman itu sangat banyak & tidak kalah juga dalam fitur-fitur unggulan yang di miliki oleh software-software tersebut! Di antaranya :
- Notepad++
- Visual Code Studio
- Atom
- Sublime Text
- dan lain-lain
Nah! Dari berbagai software ini, kamu harus memilih di antara salah satunya, dengan demikian kamu bisa lebih fokus dalam mempelajari.
2. Komitmen
Dalam mempelajari sesuatu, lebih khusus pemrograman kamu harus komitmen dari dalam lubuk hati kamu yang paling dalam, kenapa? Sebab keingin tahuan itu berasal dari dalam diri sendiri. Maka itu kamu harus bisa luangkan lebih banyak waktu, yaa minimal 3-4 Jam untuk mempelajari suatu bahasa pemrograman yang ingin kamu pelajari.
3. Lingkungan
Kamu harus ketahui, bahwa pengaruh lingkungan di mana kamu tinggal ini sangat mempengaruhi kinerja belajar kamu, kembali ke pribadimu sendiri, jika kamu orangnya terbiasa belajar di mana saja maka itu sangat bagus. Namun! Jika kamu lebih suka belajar dengan suasana yang sunyi maka kamu harus bisa mencari tempat yang bisa membuatmu nyaman.
4. Referensi
Selain kamu belajar secara formal, kamu juga harus belajar secara otodidak atau non-formal, why, mengapa? Karena dengan belajar secara otodidak itu akan sangat membantu dalam hal mendalami. Selain itu juga belajar secara otodidak akan mampu meningkatkan penguasaan secara teori & praktik.
5. Pergaulan
Pergaulan atau pertemanan juga sangatlah membantu jika kamu lebih banyak bergaul, bertukar pikiran dengan orang-orang yang sedang mempelajari/atau ahli dalam bidang tersebut. Namun jika kamu tidak melakukan hal ini maka beda halnya lagi.
Untuk mempelajari sesuatu tidaklah susah guys, hanya saja kita tidak pernah melihat banyak hal yang mempengaruhi kinerja belajar kitab guys. Nah mungkin itu saja yang bisa min bagikan untuk edisi Nangkae kali ini, & jangan lupa semangat belajar ya!
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Dicalonkan Jadi Dubes Jepang, Ini 7 Kiprah Intelektual Kartini Sjahrir yang Jarang Diketahui
-
Beasiswa LPDP Ditolak Kampus Top Dunia Viral Gegara Biaya Hidup? Ini Faktanya
-
Dedi Mulyadi Izinkan Kelas 50 Siswa di Jabar, P2G: Kualitas Pendidikan Bisa Hancur!
-
Threads of Identity di STUDIOFOLIO 2025: Karya Generasi Baru Desainer Indonesia yang Siap Mendunia
-
Calon Dubes RI untuk Jepang, Mantan Ketua Mahasiswa Pencinta Alam
Hobi
-
Bukan Olahraga Biasa, Teknik Khusus Futsal: Berlari dan Menggiring Mimpi
-
Aleix Espargaro Yakin Honda Akan Kompetitif Lagi saat Regulasi Baru di 2027
-
Persebaya Jamu PSIM Yogyakarta di Pembuka Super League, Bekal Lebih Matang?
-
Garang! Marc Marquez Berpotensi Samai Pencapaian Valentino Rossi di MotoGP
-
Gabung Buriram United, Shayne Pattyanam Masih Berpeluang Dipanggil Timnas?
Terkini
-
Rilis Trailer Utama, 5 Fakta Menarik Live Action 5 Centimeters Per Second
-
The Remarried Empress: Webtoon Selir Kerajaan yang Bikin Greget!
-
Tim PkM UNY Syiarkan Risalah Islam Berkemajuan
-
Ulasan Buku Korea 'Siapa yang Datang ke Pemakamanku Saat Aku Mati Nanti?'
-
Ringkasan Pengumuman di Anime Expo 2025, Banyak Seri Apik Bakal Dirilis!