Setiap orang memiliki hobi yang beragam, salah satunya adalah menggambar. Menggambar tidak hanya disukai oleh anak-anak, bahkan orang dewasa pun juga banyak yang menyukai hobi ini.
Kegiatan yang menyenangkan ini bisa dilakukan di mana saja dan kapan saja, asal jangan bawa peralatannya, ya! Kegiatan untuk membuat dan memadukan berbagai bentuk dan warna dari imajinasi ini ternyata punya banyak manfaat, lho!
Simak selengkapnya ada 5 manfaat dari hobi menggambar!
1. Sebagai media untuk mengekspresikan emosi
Untuk mengekspresikan emosi bisa dilakukan dengan beragam cara, salah satunya menggambar. Kita bisa melupakan segala emosi yang dirasakan baik itu senang, sedih, gundah, dan lain sebagainya.
Biasanya goresan dan warna yang kita beri pada gambar juga akan mengikuti hati. Menggambar tidak harus selalu berbentuk jelas, bisa juga dengan abstrak sesuai dengan kata hati dan imajinasi.
2. Meningkatkan kreativitas
Menggambar bisa dibilang hobi yang gampang-gampang susah. Hal ini dikarenakan kreativitas seseorang juga diperlukan untuk melakukan hobi ini. Semakin orang itu kreatif, maka semakin unik dan berkarakter pula gambar yang dihasilkan.
3. Melatih konsentrasi
Menggambar juga memerlukan konsentrasi. Terutama pada detail-detail yang dibuat. Tidak hanya itu, pemilihan warna dan bentuk yang rapi juga memerlukan tingkat konsentrasi yang tinggi. Oleh karena itu selain untuk meningkatkan kreativitas, hobi satu ini bisa digunakan untuk melatih konsentrasi.
Menggambar juga memerlukan kesabaran. Terlebih waktu yang digunakan untuk menyelesaikan satu gambar saja bisa memerlukan beberapa jam, atau bahkan hingga beberapa hari, minggu, dan bulan untuk menghasilkan karya yang maksimal.
Tidak perlu tergesa-gesa selama menggambar karena akan menghasilkan karya yang kurang maksimal dan terkadang diri juga tidak merasa puas ketika melihatnya. Oleh karena itu, menggambar juga bisa digunakan untuk melatih kesabaran.
Salah satu yang terpenting dalam melakukan hobi yaitu untuk mengurangi stres. Selama menggambar kita bisa menuangkan segala ide dan kreativitas di atas media yang digunakan. Orang akan mampu mengelola pikirannya sehingga rasa stress itu bisa diminimalisir.
Itu dia beberapa manfaat menggambar yang bisa dirasakan selain untuk meningkatkan kreativitas.
Baca Juga
-
Jangan Lakukan 5 Hal Ini saat Menolak Memberi Pinjaman Uang ke Teman
-
Jangan Lakukan 5 Hal ini Saat Menginap di Rumah Orang Lain
-
5 Etika saat Menghubungi Orang Lain, Jangan Asal Telepon!
-
5 Dampak Negatif akibat Sering Mencontek, Bisa Merugikan Diri Sendiri!
-
Anak Kos Perlu Lakukan 5 Hal Ini agar Tidak Bikin Orang Rumah Khawatir
Artikel Terkait
-
Menumbuhkan Jiwa Kreatif pada Anak dalam Buku Stimulasi Kreativitas Anak
-
JNE Awarding Content Competition 2024: Perayaan Kreativitas Anak Muda
-
Tip Membangun Kepercayaan Diri Anak Melalui Wadah Ekspresi
-
Penulis dan K-Popers: Dua Dimensi Kreativitas yang Saling Menginspirasi
-
Gelar Grand Final Kompetisi Tari Kreasi 2024, AMANAH Jadi Wadah Kreativitas Pemuda di Aceh
Hobi
-
Meski Berisikan Penyerang Hebat, Striker Satu Ini Bisa Jadi Opsi Tambahan bagi STY di Piala AFF 2024
-
Seri Terakhir MotoGP 2024 Pindah ke Barcelona, Ini Komentar Pecco Bagnaia
-
Luca Marini Percaya Diri Honda Bisa Samai Kekuatan Ducati: Asal Cerdas!
-
Daftar Pemain Timnas Jepang untuk Lawan Indonesia, Ada Rekan Setim Verdonk
-
Shin Tae-yong Terancam Dipecat Jika Timnas Indonesia Gagal Masuk 4 Besar?
Terkini
-
Review Webtoon Pasutri Gaje, Drama Kehidupan Rumah Tangga yang Relate!
-
Jessi Dinyatakan Tak Bersalah Terkait Kasus Penyerangan Terhadap Penggemar
-
Sontek 4 Look OOTD Modern ala Sophia KATSEYE, Biar Gaya Hangout Makin Kece!
-
Serum dan Pelembab, 3 Produk Mengandung Buah Kiwi untuk Kecilkan Pori-Pori
-
Bangun Minat Menulis, SMA Negeri 1 Purwakarta Undang Penulis Novel