Dua penggawa Timnas Indonesia U-19, Ronaldo Kwateh dan Muhammad Ferrari berhasil mencuri perhatian tatkala memperkuat Garuda Muda di Ajang Toulon Cup 2022 yang diselenggarakan di Prancis tahun ini.
Kedua pemain ini mampu memikat publik pasca memperkuat Timnas Indonesia di ajang bergengsi tersebut. Ronaldo Kwateh dan Muhammad Ferrari dinilai punya kualitas tinggi dan potensi yang mumpuni.
Seperti yang kita ketahui, bahwa Timnas Indonesia memang gagal menjuarai turnamen Toulon Cup ini. Namun, penampilan Garuda Nusantara, cukup baik. Salah satu kemenangan atas Ghana mampu membuat publik terheran-heran. Sekaligus membuat sejarah manis bagi kubu Indonesia.
Timnas Indonesia tergabung di Grup B di ajang turnamen Toulon Cup. Yakni bersama Venezuela, Ghana dan Meksiko. Memang saat berduel dengan Venezuela, Ronaldo dan kawan-kawan menelan kekalahan. Begitu juga dengan Meksiko.
Tapi, kemenangan atas Ghana, kian menjadikan Indonesia bahwa Garuda Muda adalah bukan tim yang patut dipandang sebelah mata. Saat di turnamen ini, ketika berhadapan dengan tim kuat tadi, Indonesia mampu keluar dari tekanan. Bahkan, tak jarang memberikan ancaman.
Lauricella Matt selaku wartawan di turnamen Toulon Cup ini, menjabarkan bahwa ada dua sosok penggawa Garuda Muda Indonesia yang mampu menarik perhatian usai turnamen ini selesai dilaksanakan. Mereka adalah Ronaldo Kwateh dan Muhammad Ferrari.
Menurut Lauricella Matt, Ronaldo Kwateh adalah pemain yang agak kasar. Tapi, dia tidak pernah menyerah. Dia juga dinilai punya kemampuan teknis yang sangat baik dan menarik. Selain punya kecepatan dan akselerasi yang lihai, dia juga menonjol dalam bertahan. Pun juga tembakannya yang baik.
Sementara Muhammad Ferrari selaku kapten Garuda Muda, Lauricella Matt menilai adalah tembok kokoh yang benar-benar kokoh. Dia punya kelugasan ketika menjaga sektor belakang.
Dia dinilai punya posisi yang akurat untuk menjaga pertahanannya ketika tim lawan menyerang. Tak hanya itu, Lauricella Matt juga bilang bahwa Ferrari adalah tipikal yang pemberani.
Itulah dua pemain Timnas Indonesia yang pesonanya mampu membuat Lauricella Matt jatuh hati. Keduanya adalah masa depan yang cerah bagi sepak bola Indonesia.
Tag
Baca Juga
-
Final Piala Super Spanyol: Mengurai Benang Kusut Permasalahan Barcelona
-
Chat Dosen Pembimbing Harus Sopan biar Tugas Skripsi Lancar Itu Nggak Cukup
-
5 Tradisi yang Dulu Sering Dilakukan, tapi Kini Sudah Jarang, Apakah di Kampungmu Juga?
-
Wisata Goa Soekarno Sumenep: Dulu Berkawan Keramaian, Kini Berteman Kesepian
-
3 Cara agar Video TikTok Ditonton Banyak Orang meski Sedikit Pengikutnya, FYP Bos!
Artikel Terkait
-
Ronaldo Kwateh Masuk Skuad Piala AFF 2024, Saatnya Bayar Kepercayaan STY?
-
Kembali Gandeng KlikFilm, Festival Sinema Prancis 2024 Digelar Lagi
-
Prancis Ajak China Cegah Eskalasi Nuklir Rusia
-
Lansia 72 Tahun di Prancis Bongkar Kekejaman Suaminya, Diperkosa oleh Puluhan Pria Selama Bertahun-tahun
-
Review Film Chicken for Linda!, Animasi Prancis Penuh Tawa dan Kehangatan Raih Banyak Penghargaan
Hobi
-
Hari Pertama Pakai Yamaha, Miguel Oliveira Bilang Motor M1 Sangat Ramah
-
Ronaldo Kwateh Masuk Skuad Piala AFF 2024, Saatnya Bayar Kepercayaan STY?
-
Hogwarts Legacy Definitive Edition: Konfirmasi Resmi dan Bocoran Konten Baru!
-
Ada 4 Pemain Timnas U-20 di AFF Cup, Jadi Ajang Pemanasan Piala Asia U-20?
-
Pindah ke Pabrikan KTM Musim Depan, Pedro Acosta Tak Alami Kesulitan Apapun
Terkini
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
-
3 Sheet Mask Mengandung Aloe Vera Ampuh Atasi Sunburn, Harga Mulai Rp5 Ribu
-
Novel Dia Adalah Kakakku, Perjuangan Seorang Kakak Mewujudkan Cita-Cita Adiknya
-
Kulit Anti Belang! Ini 3 Jaket Anti UV Terbaik untuk Olahraga dan Motoran
-
Nyaman dan Stylish, Intip 4 Inspirasi OOTD Cozy ala Jung Chae-yeon