Di era penyambutan society 5.0, aktivitas manusia sudah tidak lagi lepas dari internet dan teknologi serta media digital. Tidak hanya buku atau kartu akses saja yang sekarang marak versi digitalnya, kegiatan pembelajaran juga tentunya menjadi sasaran pertama dari perkembangan yang ada.
Karena seperti yang kita tahu, pendidikan merupakan ranah penting yang menggerakkan dan membentuk SDM yang berkualitas. Jika pendidikannya berkualitas, tentu tak menutup kemungkinan akan menghasilkan SDM yang berkualitas pula.
Berikut 4 website quiz yang bikin pembelajaran lebih asyik dan seru.
1. Quizizz.com
Quizizz menyediakan sejenis game berupa kuis pilihan ganda dan isian atau essay singkat. Itu bisa dicustom sesuai kebutuhan belajar, dan tentunya pembelajaran lewat quizizz lebih menarik dan menghilangkan kebosanan karena ada sistem ranking. Quizizz bisa diakses di web tanpa aplikasi dengan sinyal internet yang memadai.
Selain itu, setelah kuis selesai kamu bisa langsung mengecek jawaban yang salah dan benar. Namun di quizizz ada beberapa kartu beruntung, entah untuk menambah waktu, mengurangi pilihan jawaban, kesempatan mengulang dari soal yang salah, dan tambahan poin. Sehingga nilai akurat untuk pengukuran pemahaman peserta didik rendah. Namun ini tetap bisa jadi opsi untuk menambah pemahaman dan menghilangkan burn out pembelajaran.
2. Kahoot.it
Hampir sama dengan quizizz, namun kahoot merupakan game quiz dalam forum. Dibutuhkan media lain untuk menampilkan soal pada para peserta didik. Karena di kahoot, isi layar di ponsel peserta didik hanya berupa pilihan jawaban tanpa soal.
Belum lagi backsound yang mendukung, timer terbatas, serta sistem 3 ranking besar tentu akan semakin memacu semangat untuk mendapatkan poin tertinggi. Jika sudah begini, poin kamu akan sangat bergantung pula pada kelancaran internet.
3. Worldwall.net
Di worldwall, kamu bisa mengakses kuis dimanapun kamu berada. Ada beberapa pilihan variasi game yang bisa dicoba untuk menjadi media pembelajaran. Setelah kuis berakhir, wordwall akan menampilkan scoremu langsung. Berapa jawaban yang benar, dan berapa jawaban yang salah. Untuk mengakses web ini, kamu butuh sinyal yang memadai karena wordwall juga bisa menampung gambar sehingga aksesnya pun butuh effort yang lebih.
4. Educandy
Punya banyak variasi game, educandy bisa menjadi pilihan untuk mencoba lebih banyak variasi game pembelajaran yang menyenangkan. Perbedaan educandy dengan yang lain adalah sistem teka teki silang. Selain itu juga ada semacam game mengingat layaknya mahjong. Tapi ini bisa dicustom sesuai soal dan mata pelajaran yang diinginkan.
Sekian ulasan tentang 4 media pembelajaran digital. Yang mana favorit kamu?
Video yang mungkin Anda lewatkan.
Tag
Baca Juga
-
Menikmati Indahnya Gunung Lorokan: Si Ramah Buat Kaum Mageran!
-
Mengintip Keindahan Gunung Tanggung: Solusi Hiking Kalau Minim Libur!
-
6 Sumber Hidden Gem di Daerah Pakis yang Nggak Boleh Terlewatkan!
-
4 Drama Korea Bertema Time Travel, Jangan Terlewatkan!
-
4 Spot Healing di Taman Nasional Gunung Halimun Salak, Jadi Adem Jiwa Raga!
Artikel Terkait
-
Pendidikan Mentereng Hasto Kristiyanto: Berani Bongkar Skenario Jokowi Jegal Anies
-
Pendidikan Adik Irish Bella Sean Ivan Ria de Beule, Diduga Bikin Konten Flexing Mobil Mewah Kakak Ipar
-
4 Rekomendasi Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Punya IQ Tinggi, Mau Coba?
-
Pendidikan Najwa Shihab Vs Farhat Abbas, Sesama Sarjana Hukum Tapi Beda Kelas
-
Wapres Gibran ke Mendikdasmen: Zonasi Sekolah Harus Dihilangkan!
Hobi
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?
-
Apesnya Vietnam, Pemusatan Latihan di Korea Terancam Kacau Gegara Hal Ini
-
Davide Tardozzi Ternyata Pengagum Berat Marc Marquez: Dia Pembalap Hebat
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap