Meskipun langkah timnas Indonesia telah terhenti di Piala Asia 2023 di Qatar karena kalah 4-0 dari Australia di babak 16 besar, bukan berarti tugas Shin Tae-yong sebagai pelatih kepala juga telah berakhi.
Menyadur laman resmi PSSI (pssi.org), usai mengikuti gelaran Piala Asia kemarin, kini, pelatih asal Korea Selatan tersebut diminta fokus untuk mempersiapkan tim jelang lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026 round 2 yang akan digelar pada Maret 2024 mendatang.
Melansir dari laman resmi AFC (the-afc.com). timnas Indonesia dijadwalkan akan menjamu Vietnam di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta pada 21 Maret 2024 mendatang.
Kemudian, pada tanggal 26 Maret 2024 nanti, ganti timnas Indonesia yang akan melakoni laga tandang ke Vietnam guna menghadapi tim berjuluk “The Golden Warriors” tersebut.
Tentunya Shin Tae-yong juga dibebani tugas untuk meloloskan timnas Indonesia ke babak ke-3 atau round 3 ajang kualifikasi Piala Dunia 2026.
Namun, langkah tersebut tidaklah mudah karena skuad garuda harus menyapu 4 laga sisa di ajang kualfikasi babak grup dengan 4 kemenangan atau minimal meraih 3 kemenangan dan 1 hasil imbang.
Skuad garuda kini menghuni dasar klasemen grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 round 2 usia takluk 5-1 dari Irak di laga perdana dan hanya meraih hasil imbang 1-1 di laga kedua kontra Filipina.
Hal tersebut tentunya membuat skuad garuda mengalami tekanan harus menang saat hadapi Vietnam di 2 laga berikutnya.
Timnas Indonesia Diprediksi Mendapatkan Amunisi Pemain Baru
Namun, dalam melakoni 2 laga berikutnya di ajang kualifikasi Piala Dunia 2026, dipastikan timnas Indonesia akan diperkuat beberapa pemain keturunan yang kini tengah menjalani proses naturalisasi.
Melansir dari laman resmi PSSI (pssi.org), ada nama Jay Idzes, Nathan Tjoe-A-On, Maarten Paes, Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen yang kini sedang menjalani proses naturalisasi.
Pihak PSSI sendiri menargetkan 5 pemain naturalisasi tersebut akan siap membela timnas Indonesia di bulan Maret 2024 nanti asalkan sang pemain tidak mengalami cedera.
Tentu saja kabar baik tersebut diharapkan dapat menjadi sesuatu hal yang cukup positi, guna membuat timnas Indonesia lolos ke babak round 3 ajang kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
PSSI Anak Tirikan Timnas Indonesia Senior, Media Asing Berikan Sorotan!
-
Cadangkan Zahaby Gholy saat Jumpa Brazil, Nova Arianto Berikan Klarifikasi!
-
Piala Dunia U-17: Takluk dari Brazil, Peluang Lolos Indonesia Masih Ada!
-
Misi Baru! Gagal di Edisi 2026, PSSI target Timnas Main di Piala Dunia 2030
-
PSSI Tak Masukkan Laga Uji Coba Timnas U-22 ke Kalender FIFA: Konsistensi Dipertanyakan?
Artikel Terkait
Hobi
-
Kepulangan Skuat Garuda dan Berakhirnya Tarian Jenderal Lapangan Tengah Indonesia di Level Dunia
-
Tak Cuma Jadi Bos di Laga Terakhir, Indonesia Juga Genapi Hukuman bagi Mulut Besar Bintang Honduras
-
Dihujani Apresiasi, Nova Arianto akan Tetap Dievaluasi PSSI
-
Tak Salah Prediksi, 3 Pemain Indonesia yang Disorot FIFA Sukses Ciptakan Gol di Piala Dunia U-17!
-
Ni Kadek Dhinda Jadi Harapan Regenerasi Tunggal Putri Pelatnas PBSI
Terkini
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
-
Diabetes Bukan Penyakit Orang Tua, Ini 5 Cara Simpel Biar Gen Z Gak Kena Sakit Gula
-
Tugas di Hari Ayah: Ajari Anak Lelaki bahwa Maskulinitas Tak Harus Keras
-
Bebas Jerawat! 5 Foundation Lokal Non-Comedogenic Aman untuk Kulit Sensitif
-
Oktavia Ningrum Menemukan Ruang Aman dan Teman Digital lewat YourSay