Terkadang, sekuat apa pun kita mencoba untuk selalu berpikir positif, ada kalanya pikiran negatif tetap bisa masuk dalam kepala kita. Pikiran negatif yang terus dibiarkan dapat merugikan kita karena dapat memunculkan overthinking. Untuk mengatasi hal ini, kita harus memulainya dari diri sendiri terlebih dahulu.
Pikiran-pikiran negatif dapat muncul karena adanya gangguan dari dalam diri kita sendiri. Berdasarkan sumber dari Journal of Personality and Social Psychology, pikiran merupakan respon dari sebuah kebiasaan yang kita lakukan.
Maka dari itu, dapat kita simpulkan bahwa untuk mengatasi pikiran negatif, kita harus bisa membiasakan diri untuk melakukan hal positif.
Berikut ini adalah beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk mengatasi negative thinking.
1. Mengenali pikiran negatif yang muncul
Cara awal yang bisa dilakukan adalah dengan mengenali pikiran negatif yang muncul. Kita harus bisa mengidentifikasi apa penyebabnya, bagaimana respon kita.
Dengan demikian, kita jadi akan lebih mudah untuk mengatasinya. Mengenali pikiran negatif yang muncul bisa menjadi langkah awal untuk menghilangkannya.
2. Mencatat pikiran negatif yang muncul
Setelah kita mengenali dan mampu mengidentifikasi dari mana pikiran negatif tersebut muncul, kita bisa menuangkannya dalam bentuk catatan di jurnal atau buku harian.
Penting untuk menuangkan segala hal yang kita pikirkan dalam bentuk tulisan. Dengan demikian, kita jadi tahu dan punya catatan tentang hal-hal apa saja yang memicu pikiran negatif muncul.
3. Berhenti overthinking
Pikiran negatif tidak akan memberikan dampak yang terlalu besar jika kita bisa langsung menghentikannya saat pertama kali muncul. Berbeda kasus jika kita malah jadi overthinking. Mulailah kurangi kebiasaan berpikir secara berlebihan, apalagi jika itu adalah pikiran negatif.
4. Temukan lingkungan yang positif
Cara terakhir adalah kita harus bisa menemukan lingkungan pergaulan yang positif. Orang-orang yang ada di sekeliling kita pasti akan memberikan dampak pada kepribadian kita, mulai dari cara kita berpikir, sudut pandang, hingga tingkah laku kita. Untuk itu, pilihlah lingkungan sosial yang baik.
Itulah empat cara untuk mengatasi negative thinking. Yuk terapkan dari sekarang.
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
4 Tanda Orang yang Overthinker, Kamu Termasuk Salah Satunya?
-
4 Tipe Overthinking Beserta Cara Mengatasinya, Yuk Terapkan!
-
4 Hal yang Perlu Dihindari Jika Ingin Bahagia, Overthinking!
-
4 Hal Buruk Sering Bicara Negatif ke Diri Sendiri, Masa Depan Suram!
-
4 Cara Hentikan Pikiran Negatif dan Mulai Tumbuhkan Optimisme
Lifestyle
-
5 Look Daily Outfit ala Lomon untuk Aktivitas Sehari-hari
-
10 Resep Buka Puasa Praktis Pakai Mahsuri Sachet, Cocok Dicoba di Rumah
-
Merasa Gaya Hidup Sudah Eco Friendly? 5 Kebiasaan Ini Ternyata Keliru
-
4 Serum Butylresorcinol, Solusi Cepat Bikin Kulit Cerah Bebas Noda Hitam
-
4 Rekomendasi Ring Light Terbaik untuk Konten hingga Meeting Online
Terkini
-
Film Mudborn: Boneka Tanah Liat yang Mengutuk dan Mengerikan!
-
Trump Pilih Absen Super Bowl 2026 Imbas Ada Bad Bunny dan Green Day
-
Film Live Action Sakamoto Days Ungkap Tiga Pemeran Anggota Order Assassins
-
Film Baru Lisa BLACKPINK Bikin Jalan di Tangerang Ditutup, Warga Mengeluh
-
Lama Dinanti, Extraordinary Attorney Woo 2 Resmi Masuk Tahap Pra-Produksi