Sejatinya manusia itu tentu memiliki sifat marah. Marah itu sebenarnya hal wajar, gimana jadinya kalau orang gak bisa marah, tentu bisa jadi repot bahkan bisa saja malah dimanfaatkan oleh orang lain kalau gak pernah marah. Pasti semua orang pernah marah, bahkan ada saja orang sangat doyan untuk marah-marah.
Namun hal yang pasti tentu ada penyebabnya. Tetapi justru gak baik kalau marah justru menyakiti diri sendiri atau orang lain karena itu dapat berefek negatif. Bisa saja orang akan menjauhi kita, masalah tidak akan selesai kalau sering marah-marah, malahan malah bertambah, dan rasa penyesalan atau bersalah bisa bertambah besar.
Maka dari itu penting kiranya untuk bisa mengelola emosi dan mampu mengendalikan rasa marah. Mengutip dari akun instagram @yonmarhanggara, berikut ini setidaknya ada tiga cara biar gak gampang marah.
1. Komunikasi secara asertif
Salah satu penyebab orang gampang marah karena terjadi komunikasi yang tidak efektif atau ada kesalahan dalam berkomunikasi. Untuk mengatasi penyebab mudah gampang marah bisa dengan komunikasi secara asertif.
Maksudnya dengan melakukan komunikasi melalui penyampaian secara terbuka serta menjaga rasa hormat kepada orang lain, bisa dilakukan dengan cara tegas namun tetap tenang.
Hal yang tak bisa dipungkiri kalau refleksi diri menjadi poin penting dimiliki tiap manusia agar bisa memperbaiki diri secara baik, termasuk mengontrol sifat gampang marah. Makanya sangat penting untuk melihat dan mengevaluasi diri, emang kamu kalau lagi marah kayak gimana? Apa sih yang bisa kamu rubah? Dengan begitu kamu bisa perlahan meredam rasa marah kamu.
3. Coba pause sejenak
Kalau kamu lagi mau marah, usahakanlah untuk tidak langsung ambil tindakan. Coba deh kamu rubah posisi dulu. Misal tadinya dengan posisi berdiri bisa diubah dengan duduk, atau mungkin bisa berhenti saat sedang melakukan aktivitas. Supaya emosi dan dirimu jadi lebih tenang.
Nah, itulah tiga cara yang bisa dilakukan biar gak gampang marah. Walaupun mengatasi rasa gampang marah itu gak bisa dilakukan secara seketika, tetapi bukan berarti gak bisa. Selagi punya kemauan tentu ada jalan. Bagi orang yang mudah mengontrol emosi dengan baik, tentu bisa mengatasi perasaan gak gampang marah.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Gagasan Pendidikan Ki Hajar Dewantara, Perlunya Akses Pendidikan Merata
-
Hari Raya Idul Fitri, Memaknai Lebaran dalam Kebersamaan dan Keberagaman
-
Lebaran dan Media Sosial, Medium Silaturahmi di Era Digital
-
Ketupat Lebaran: Ikon Kuliner yang Tak Lekang oleh Waktu
-
Dari Ruang Kelas ke Panggung Politik: Peran Taman Siswa dalam Membentuk Identitas Bangsa
Artikel Terkait
-
Komunikasi Rezim Prabowo Disebut 'Belepotan', Apa yang Sebenarnya Terjadi?
-
Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
-
Sadar Komunikasi Pemerintah Agak Kurang, Sekarang Prabowo Ingin Lebih 'Blak-blakan' soal Keadaan
-
Profil PM Singapura Lawrence Wong, Komunikasi Publiknya Dibandingkan dengan Pemerintah RI
-
Perbandingan Antara Pusat Kontrol Android 16 dan HyperOS 2.2
Lifestyle
-
Ada Presentasi di Kelas? Ini 5 Tips Jitu dari Angga Fuja Widiana
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
Terkini
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Nilai Tukar Rupiah Anjlok, Laba Menyusut: Suara Hati Pengusaha Indonesia
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Jawaban Ryan Coogler Soal Peluang Sekuel Film Sinners