Kabar terbaru dari pedangdut Tanah Air yakni Ayu Ting Ting batal menikah dengan Aditya Jayusman. Hal ini membuat publik sangatlah kaget karena beberapa waktu belakangan ini mereka berdua sudah go public dan mengumumkan akan segera menikah.
Ayu Ting Ting sendiri sudah menjanda semenjak tahun 2014 dan dikaruniai seorang anak bernama Bilqis Khumairah Razaq. Aditya Jayusman dikenal sebagai salah seorang pengusaha muda di Indonesia. Adit sendiri juga merupakan seorang duda beranak tunggal.
Akhir tahun 2020 lalu, mereka berdua secara terang-terangan mengumumkan akan segera menikah, namun pada 3 Februari 2021 mereka dikabarkan batal menikah.
Ayu Menghapus Foto Bersama Adit
Kabar ini mulai menyeruak ketika Ayu Ting Ting kedapatan menghapus segala foto kebersamaannya bersama Aditya.
Pembatalan Souvenir Pernikahan
Salah satu akun instagram bernama @wargaempang mengunggah sebuah foto tangkapan layar mengenai pembatalan souvenir pernikahan Ayu dan Aditya. Meskipun unggahan tersebut sudah dihapus, kabar ini terus mengalir ke akun sosial media warganet.
Ayu Mengatakan Mereka Berdua Belum Berjodoh
Saat diwawancarai awak media Ayu mengatakan bahwa belum berjodoh dengan Aditya Jayusman.
“Ya, mungkin belum jodohnya mau gimana, kita nggak bisa apa-apa, kita sudah berencana baik, tetap saja semuanya balik ke yang Di Atas. Doain aja, semoga saya sehat baik-baik aja," ujarnya pada Insert, Rabu (3/2/2021)
Ia juga tidak mengungkapkan alasan jelas mengapa ia batal menikah dengan Aditya karena ia menganggap masalah ini hanya menjadi konsumsi pribadinya
Baca Juga
-
BCL Geram Dituduh Netizen, Ini Dia Statementnya Pasca Positif Covid-19
-
Main Drama Baru, Lee Joon Gi Perbarui Kontrak dengan Namoo Actors
-
BTS Dipastikan Tampil Solo Performance di Grammy Awards 2021!
-
Resep Bitterballen Keju, Cocok Banget sebagai Camilan Si Kecil!
-
5 Potret Mesra Kedekatan Ayu Ting Ting dengan Brata Angga
Artikel Terkait
-
Tiru Gaya Berpakaian Idol K-Pop, Outfit Ayu Ting Ting Selama Liburan di Jepang Panen Pujian
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Ngobrol Bareng Valentinus Resa, Ucapan Surya Insomnia Buat Ayu Ting Ting Istighfar
-
Berapa Kekayaan Ayu Ting Ting? Nominal THR untuk Warga Kampung Jadi Sorotan
News
-
Resmi Cerai, Ini 5 Perjalanan Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
Terkini
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling